PPDB Online Bekasi Dibuka Akhir Juni 2023, Simak Jadwal, Dokumen, dan Syarat Daftar

Selasa, 06 Juni 2023 - 19:12 WIB
loading...
PPDB Online Bekasi Dibuka...
Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) Online Bekasi. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Orang tua dan calon siswa di Bekasi harus siap-siap. Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Online Bekasi 2023 akan dibuka pada akhir Juni 2023.

PPDB Bekasi 2023 ini untuk pendaftaran jenjang SD dan SMP. Sementara, pendaftaran SMA, SMK, dan SLB dipusatkan pada PPDB Jabar 2023.



PPDB Online Bekasi 2023 akan melalui dua tahap, yaitu Pra Pendaftaran dan Pendaftaran.

Pra Pendaftaran sendiri dibuka mulai 22 Mei hingga 23 Juni 2023. Pada tahap ini, Calon Peserta Didik Baru (CPDB) diwajibkan untuk mengunggah syarat PPDB.

CPDB baru bisa memilih jalur serta sekolah pilihan saat pendaftaran. Jalur PPDB Bekasi 2023 ini sendiri dibagi dalam 2 tahap, yaitu: Tahap 1 untuk Jalur Khusus (Prestasi, Afirmasi, dan Perpindahan Tugas Orang Tua) dan Tahap 2 untuk Jalur Zonasi.



Jadwal lengkap pendaftaran PPDB Online Bekasi 2023:

- Pra Pendaftaran: 22 Mei-23 Juni 2023

- Verifikasi Berkas: 22 Mei-23 Juni 2023

- Pendaftaran: 26-28 Juni dan 3-5 Juli 2023


Adapun, syarat dokumen Pra Pendaftaran PPDB Kota Bekasi 2023 sebagai berikut:

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
50 Contoh Soal Pilihan...
50 Contoh Soal Pilihan Ganda OSN IPS SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawaban
50 Contoh Soal OSN IPA...
50 Contoh Soal OSN IPA SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawabannya!
Dana PIP 2025 Cair Tanggal...
Dana PIP 2025 Cair Tanggal 10 April! Ini Daftar Penerima dan Cara Pencairannya
Ini 7 Sekolah yang Dikecualikan...
Ini 7 Sekolah yang Dikecualikan dari Ketentuan SPMB 2025
SPMB 2025 Dibuka Mei,...
SPMB 2025 Dibuka Mei, Ini Jadwal Resmi Pengganti PPDB dari Kemendikdasmen
Kemendikdasmen Pantau...
Kemendikdasmen Pantau Kesiapan Daerah Menuju SPMB 2025
SWA Ajak Siswa Wujudkan...
SWA Ajak Siswa Wujudkan Kepedulian Sosial Melalui Pembangunan Rumah Layak Huni
Profil SDN Prayitna...
Profil SDN Prayitna Praya, Sekolah Emil Audero Sebelum jadi Kiper Kelas Dunia di Italia
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas Pendidikan Sekolah Dasar, MNC Bank Gelar Program Renovasi dan Literasi Keuangan
Rekomendasi
PCNU Jakut dan Polres...
PCNU Jakut dan Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Sembako ke Sopir Truk
IMF Pangkas Proyeksi,...
IMF Pangkas Proyeksi, Sri Mulyani Sebut Target Ekonomi Tumbuh 5,2% Masih Realistis
Tim Beautifities Menjadi...
Tim Beautifities Menjadi Jutawan Baru di Family 100 MNCTV, Bawa Pulang Total Hadiah 62 Juta Rupiah
5 Film Menarik tentang...
5 Film Menarik tentang Pemilihan Paus Baru, Conclave Jadi Sorotan
Kasus Siswa Diduga Keracunan...
Kasus Siswa Diduga Keracunan MBG di Cianjur, Partai Perindo: Perkuat Pengawasan Kualitas
Pohon Tumbang, Rekayasa...
Pohon Tumbang, Rekayasa Lalin Diterapkan di Tol Jagorawi Akses Keluar Karanggan KM 24
Berita Terkini
Pendidikan Welber Jardim,...
Pendidikan Welber Jardim, Skuad Timnas Indonesia Keturunan Brasil yang Dikontrak Sao Paulo FC di Usia 17 Tahun
52 menit yang lalu
Cerita Rovan dan Rohmat,...
Cerita Rovan dan Rohmat, 2 Mahasiswa Disabilitas Netra Raih Gelar Sarjana di UNJ
1 jam yang lalu
Belajar Tanpa Batas,...
Belajar Tanpa Batas, Peran Platform Digital Penting dalam Pelatihan Guru
1 jam yang lalu
Prabowo akan Luncurkan...
Prabowo akan Luncurkan BLT untuk Guru Honorer pada 2 Mei 2025, Berapa Nominalnya?
2 jam yang lalu
400 Siswa SMP di Bali...
400 Siswa SMP di Bali Tak Bisa Baca, Mendikdasmen Ungkap Penyebabnya
2 jam yang lalu
BINUS University Kampus...
BINUS University Kampus Terbaik Kedua di Indonesia Berdasarkan THE AUR 2025
3 jam yang lalu
Infografis
Daftar HP yang Tidak...
Daftar HP yang Tidak Bisa Gunakan WhatsApp di Akhir 2023
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved