Bagaimana Jika Tidak Lolos SNBT? Ini 4 Hal yang Bisa Kamu Lakukan

Sabtu, 10 Juni 2023 - 06:35 WIB
loading...
Bagaimana Jika Tidak...
Bagi pejuang kuliah yang dinyatakan tidak lolos SNBT, jangan menyerah. Sebab masih ada 4 hal yang bisa kalian lakukan. Foto/Humas IPB University.
A A A
JAKARTA - Pengumuman hasil SNBT 2023 akan dilangsungkan pada 20 Juni 2023. Akan ada yang lolos dan tidak diterima. Lalu bagaimana jika hasil UTBK menunjukkan kalian tidak lolos SNBT 2023?

Jadwal resmi dari Tim Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) PTN menyatakan pengumuman hasil Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) akan berlangsung pada 20 Juni 2023 pukul 15.00 WIB.

Instagram SNPMB BPPP sebelumnya mencatat jumlah siswa yang melakukan proses pemilihan program studi dan finalisasi akun untuk pendaftaran UTBK SNBT 2023 mencapai 803.835 peserta.

Tentu dari ratusan ribu pendaftar tidak akan semuanya diterima di jalur UTBK SNBT 2023. Akan ada banyak peserta yang sudah berjuang di tes namun pada saat pengumuman 20 Juni 2023 nanti dinyatakan tidak lulus SNBT.

Lalu bagaimana jika tidak lulus SNBT 2023? Dikutip dari Instagram Balai Pengelolaan Pengujian Pendidikan Kemendikbudristek, berikut 4 solusi yang bisa dilakukan.

1. Coba Lagi di Seleksi Mandiri PTN


Jalur nasional penerimaan mahasiswa baru memang hanya ada dua yaitu SNBP dan SNBT. Namun jika kalian tidak lolos SNBT, masih ada peluang di seleksi mandiri. Selain itu juga ada Seleksi Bersama PTKL (Perguruan Tinggi Kementerian Lain) yang juga bisa dieksplor.

Baca juga: Tim Mahasiswa UI Borong 6 Medali di Ajang Jogja Information Technology Session 2023

Maka, jangan tertunduk lesu, segera siapkan diri kalian untuk menghadapi rangkaian tes di seleksi mandiri.

2. Sekolah Kedinasan bagi yang Ingin Menjadi PNS atau Prajurit


Saat ini peluang untuk melanjutkan kuliah terbuka lebar. Jika kalian enggan ikut seleksi mandiri PTN, pertimbangkan seleksi Sekolah Kedinasan

Sekolah kedinasan seperti di PKN STAN, Akademi Kepolisian, STIS, Akademi Militer, ataupun Poltek SSN patut menjadi pilihan bagi kalian yang gagal di SNBT.

Biasanya masing-masing sekolah tinggi memiliki persyaratan tertentu untuk kalian penuhi jika ingin studi di sana. Maka tidak ada salahnya untuk persiapkan diri mulai dari sekarang.

Baca juga: Perbandingan Biaya Kuliah Jurusan Kedokteran Hewan di PTN Top Indonesia

3. Coba Daftar di Perguruan Tinggi Swasta


Sejatinya, perguruan tinggi swasta (PTS) di Indonesia banyak yang bermutu dan berkualitas. Bahkan sekarang ini banyak kampus swasta yang menyediakan pembelajaran yang kualitasnya tak kalah dengan kampus negeri.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Dipantau Ketat, Itera...
Dipantau Ketat, Itera Siapkan 196 Pengawas untuk UTBK SNBT 2025
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
Kapan Pendaftaran Seleksi...
Kapan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya 2025 Dibuka? Camaba Siap-siap Ya
Kapan UM PTKIN 2025...
Kapan UM PTKIN 2025 Dibuka? Ini Persyaratan, Alur, dan Biaya Pendaftarannya
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
Perhatian, Ini 10 Kesalahan...
Perhatian, Ini 10 Kesalahan Fatal yang Bisa Menyebabkan Siswa Gagal Lolos UTBK SNBT 2025
H-3 Penutupan SNBT,...
H-3 Penutupan SNBT, Ini Daya Tampung Prodi Sastra Indonesia di 3 PTN
Rekomendasi
Calvin Verdonk Tutup...
Calvin Verdonk Tutup Pintu Main di Liga Inggris, Bundesliga Jadi Alternatif Jelang Usia Kepala 3
Putri Charlotte Jadi...
Putri Charlotte Jadi Cucu Kerajaan Terkaya di Dunia, Hartanya Tembus Rp78 Triliun
Trump Kobarkan Perang...
Trump Kobarkan Perang Dagang, China Mencoba Bersikap Baik kepada Dunia
Hotman Paris Bela Paula...
Hotman Paris Bela Paula Verhoeven, Pertanyakan Bukti Perselingkuhan
5 Gunung Suci di Jawa...
5 Gunung Suci di Jawa Timur Jadi Patokan Kerajaan Dirikan Bangunan
Bantai 15 Paramedis...
Bantai 15 Paramedis dan Pekerja Bantuan Gaza, Militer Israel Akui Kegagalan Profesional
Berita Terkini
Kharisma atau Karisma,...
Kharisma atau Karisma, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
1 jam yang lalu
Cara Tarik Dana PIP...
Cara Tarik Dana PIP di Teller Bank: Syarat, Dokumen, dan Prosedur Lengkap
1 hari yang lalu
Dipantau Ketat, Itera...
Dipantau Ketat, Itera Siapkan 196 Pengawas untuk UTBK SNBT 2025
1 hari yang lalu
Ambulan atau Ambulans,...
Ambulan atau Ambulans, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
1 hari yang lalu
10 Ucapan Wafat Yesus...
10 Ucapan Wafat Yesus Kristus untuk Teman Sekolah, Singkat Penuh Makna
1 hari yang lalu
Pendidikan Raja Charles...
Pendidikan Raja Charles III: Lulusan Sekolah Elit, Kini Raja Inggris Tertua Sepanjang Sejarah
1 hari yang lalu
Infografis
4 Alasan NATO Bisa Runtuh...
4 Alasan NATO Bisa Runtuh Seperti Balon yang Bocor
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved