Dua Kampus Ini Resmikan Pelatihan Bahasa Rusia, Hadirkan Pengajar Berkualitas

Jum'at, 14 Juli 2023 - 19:09 WIB
loading...
Dua Kampus Ini Resmikan...
Peresmian Pusat Pendidikan dan Pelatihan Bahasa Rusia oleh STB Runata bekerja sama dengan Krasnoyarsk State Pedagogical University (KSPU). Foto/Istimewa.
A A A
JAKARTA - Sekolah Tinggi Bisnis Runata (STB Runata) bekerja sama dengan Krasnoyarsk State Pedagogical University (KSPU) meresmikan Pusat Pendidikan dan Pelatihan Bahasa Rusia . Kedua perguruan tinggi ini menjalin kerja sama dalam bidang pendidikan, penelitian bersama, pengabdian masyarakat, dan kegiatan budaya.

Acara peresmian ini diadakan pada tanggal 13 Juli 2023 sebagai tonggak penting dalam pengembangan pendidikan bahasa Rusia di Bali. Rektor KSPU Maria Kholina mengatakan, Pusat Pendidikan dan Pelatihan Bahasa Rusia di STB Runata, didirikan dengan tujuan untuk meningkatkan kesadaran dan pemahaman masyarakat tentang bahasa dan budaya Rusia.

Selain itu juga untuk memperkaya kegiatan akademik dan budaya Rusia kepada masyarakat dunia. Proyek ini di support oleh pemerintah Federasi Rusia" katanya, dalam keterangan tertulis, Jumat (14/7/2023).

Para peserta, kata Maria, akan diberikan kesempatan untuk mempelajari bahasa Rusia dari para pengajar langsung dari Federasi Rusia yang berpengalaman dan berkualifikasi tinggi.

Baca juga: Tim Mahasiswa ITB Ciptakan Aplikasi Guna Cegah Perundungan di Sekolah

"Tentunya dengan metode pengajaran yang modern dan interaktif yang diselenggarakan setiap hari Senin sampai dengan Jum’at di kampus STB Runata," ujar Maria.

Acara peresmian ini dihadiri oleh sejumlah tamu kehormatan, dari LLDikti Wilayah VIII, Plt. Kepala Dinas Pariwisata Kota Denpasar, Perwakilan dari kementerian luar negeri Federasi Rusia di kota Krasnoyark, termasuk rektor dan wakil rektor KSPU, serta pendiri dan pembina Yayasan Runata Rudi Pranata Tjoa.

Tokoh terkemuka dan perwakilan dari berbagai asosiasi, industri, UMKM, pimpinan Perguruan Tinggi, dan mitra STB Runata, serta tokoh-tokoh terkemuka dalam bidang pendidikan dan budaya di Bali juga hadir dalam peresmian ini.

Lusia Vreyda Adveni selaku Ketua STB Runata mengaku sangat bangga atas kerjasama dengan KSPU.

Pusat Pendidikan dan Pelatihan Bahasa Rusia ini akan menjadi pusat keunggulan dalam memperkenalkan dan mengajar bahasa dan budaya Rusia kepada masyarakat dan menjadi pertukaran budaya antara Rusia dan Indonesia.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Didukung Para Guru Besar,...
Didukung Para Guru Besar, USG Siap Cetak SDM Unggul di Gresik
Prabowo: Pendidikan...
Prabowo: Pendidikan yang Bagus Perlu Uang, Bukan dengan Omon-omon
Beasiswa Belum Mampu...
Beasiswa Belum Mampu Tingkatkan APK Pendidikan Tinggi, Kemendikti Susun Strategi Nasional
MNC University Jajaki...
MNC University Jajaki Kerja Sama Strategis dengan Balai Besar Jakarta
Universitas Bakrie Perkuat...
Universitas Bakrie Perkuat Konsep Sky City Campus
Fakultas Bisnis dan...
Fakultas Bisnis dan Keuangan MNCU Komitmen Mencetak Pemimpin Bisnis Masa Depan
Mengenal UDINUS, Kampus...
Mengenal UDINUS, Kampus Pilihan Pratama Arhan yang Beri Beasiswa hingga S2
Unika Atma Jaya Bentuk...
Unika Atma Jaya Bentuk School of Bioscience, Technology, and Innovation
Rekomendasi
Gudang Barang Pecah...
Gudang Barang Pecah Belah di Malang Kebakaran, Warga Panik
GAC Aion Meluncurkan...
GAC Aion Meluncurkan EARTH di Shanghai Auto Show 2025, Berteknologi AI Supercerdas
Prudential Dukung Keberlanjutan...
Prudential Dukung Keberlanjutan Lingkungan di Kepulauan Seribu
Jebolan Sepa dan Akpol...
Jebolan Sepa dan Akpol 1993 Tembus Bintang 3 Polri, Nomor 1 Wakil Kepala BSSN
Ayah Non-muslim Apakah...
Ayah Non-muslim Apakah Bisa jadi Wali Nikah?
Komitmen Keberlanjutan,...
Komitmen Keberlanjutan, FL Technics Indonesia Gelar Bersih-bersih Pantai
Berita Terkini
Apakah Siswa Putus Sekolah...
Apakah Siswa Putus Sekolah Bisa Tarik Dana PIP 2025? Ini Penjelasan Kemendikdasmen
13 menit yang lalu
Panduan Lengkap Rute...
Panduan Lengkap Rute ke Lokasi UTBK 2025 di IPB University: Kampus Dramaga & Sekolah Vokasi
1 jam yang lalu
BINUS University Luncurkan...
BINUS University Luncurkan Program Pendidikan Profesi Arsitek, Cek Keunggulannya
10 jam yang lalu
KIP Kuliah Daerah Resmi...
KIP Kuliah Daerah Resmi Diluncurkan di Maluku Utara
11 jam yang lalu
Setuju dengan Penjurusan...
Setuju dengan Penjurusan di SMA, Rektor Untar Dorong Kajian Mendalam
11 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Galungan...
5 Contoh Ucapan Galungan dan Kuningan 2025 untuk Teman Sekolah
12 jam yang lalu
Infografis
Selama Gencatan Senjata...
Selama Gencatan Senjata Paskah, Rusia Diserang Ukraina 1.300 Kali
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved