BINUS University Bangun Ekosistem AI untuk Pendidikan Berkualitas dan Adaptif

Sabtu, 03 Mei 2025 - 15:03 WIB
loading...
BINUS University Bangun...
BINUS University akan terus menghadirkan inisiatif unggulan guna memperkuat posisi Indonesia sebagai pemain utama dalam ekosistem AI global. Foto/BINUS.
A A A
JAKARTA - Dengan dukungan pemerintah dan kolaborasi lintas sektor, BINUS University akan terus menghadirkan inisiatif-inisiatif unggulan guna memperkuat posisi Indonesia sebagai pemain utama dalam ekosistem AI global, sekaligus mewujudkan visi Indonesia Emas 2045 .

Di tengah transformasi digital global dan pesatnya perkembangan kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI) yang mengubah wajah industri dan dunia kerja, Indonesia membutuhkan ekosistem pendidikan yang tidak hanya adaptif, tetapi juga visioner.

Baca juga: China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI

Menjawab tantangan ini, BINUS University tampil sebagai pelopor dalam pengembangan program AI di Indonesia, mencetak generasi muda yang siap memimpin di era teknologi.

“Sebagai pelopor program AI di dunia pendidikan Indonesia, BINUS University percaya bahwa teknologi harus menjadi alat untuk meningkatkan kualitas hidup manusia. Kami terus mendorong mahasiswa untuk berkarya, berinovasi, dan menjawab persoalan bangsa dengan solusi berbasis AI,” ungkap Nelly selaku Rektor BINUS University, melalui siaran pers, Sabtu (3/5/2025).
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kemendiktisaintek Luncurkan...
Kemendiktisaintek Luncurkan Kampus Berdampak: Dorong Perguruan Tinggi Jadi Motor Perubahan Sosial
Wapres Pastikan Pelajaran...
Wapres Pastikan Pelajaran AI akan Berlaku di SD-SMA pada Tahun Ajaran Baru
Rektor UNJ: Diktisaintek...
Rektor UNJ: Diktisaintek Berdampak Jawab Tantangan Masa Depan Pendidikan Tinggi
Peringatan Hardiknas...
Peringatan Hardiknas 2025, Menteri Brian Yuliarto Luncurkan Diktisaintek Berdampak
Platform Pendidikan...
Platform Pendidikan Ini Ajak Guru Tingkatkan Kompetensi AI untuk Pembelajaran
BINUS University Komitmen...
BINUS University Komitmen Cetak Sineas Muda Unggul
Chatbot AI Grok Klaim...
Chatbot AI Grok Klaim Skeptisisme Holocaust Disebabkan Kesalahan Pemrograman
Studio Animasi Dragon...
Studio Animasi Dragon Ball dan One Piece Gunakan AI ke dalam Produksi
ChatGPT Diklaim Bisa...
ChatGPT Diklaim Bisa Tebak Pasangan Anda Selingkuh atau Tidak
Rekomendasi
Sinopsis Episode 4 di...
Sinopsis Episode 4 di Series Sugar Daddy, Rahasia Hampir Terbongkar!
Hasil Malaysia Open...
Hasil Malaysia Open 2025: Sikat Unggulan China, Apriyani/Febi Lolos ke Babak 16 Besar
Idap Pendarahan Otak,...
Idap Pendarahan Otak, Wanita Ini Tiba-tiba Tak Bisa Lagi Berbicara Bahasa Inggris
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Muslim antara India, Pakistan dan Indonesia
Jampidsus Ungkap Anak...
Jampidsus Ungkap Anak Buahnya Mau Pingsan Temukan Duit Hampir Rp1 Triliun di Rumah Zarof Ricar
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Tottenham vs Manchester United di Final UEFA Europa League 2024/2025
Berita Terkini
SPMB Jateng 2025, 56...
SPMB Jateng 2025, 56 SMA Swasta Ini Gratis Biaya Sekolah sampai Lulus
5 Sekolah Kedinasan...
5 Sekolah Kedinasan Terbaik di Surabaya, Mau Jadi Perwira atau CPNS?
Riwayat Pendidikan Ibrahim...
Riwayat Pendidikan Ibrahim Sjarief Assegaf, Suami Najwa Shihab yang Meninggal Dunia Hari Ini
5 Sekolah Kedinasan...
5 Sekolah Kedinasan Gratis Langsung Kerja setelah Lulus, Mana Saja Itu?
Dulu Ditahan karena...
Dulu Ditahan karena Tuduhan Aniaya Murid, Kini Guru Supriyani Resmi Jadi PPPK
Bappenas dan Mitra Luncurkan...
Bappenas dan Mitra Luncurkan ECDI2030, Dorong Kebijakan Responsif untuk Anak Usia Dini
Infografis
Mahasiswi ITB Ditangkap...
Mahasiswi ITB Ditangkap Gara-gara Meme Prabowo dan Jokowi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved