10 Provinsi dengan Biaya Rata-rata SMA Termahal Nasional, Jawabannya Tak Bikin Kaget

Kamis, 20 Juli 2023 - 10:34 WIB
loading...
10 Provinsi dengan Biaya...
Menurut data BPS, biaya rata-rata jenjang pendidikan SMA di DKI Jakarta termahal secara nasional. Foto/Dok Sindonews
A A A
JAKARTA - Ini biaya rata-rata pendidikan SMA di Indonesia. Jenjang SMA menjadi studi yang menentukan bagi kelanjutan pendidikan anak menuju jenjang selanjutnya yakni Perguruan Tinggi. Karena itu, pemilihan SMA menjadi sangat penting agar nantinya anak memiliki bekal yang cukup untuk bisa melanjutkan ke Perguruan Tinggi yang diinginkan.

Salah satu isu sensitif yang acap kali mencuat di dunia pendidikan Indonesia adalah soal biaya pendidikan, termasuk dalam hal ini biaya sekolah SMA. Menurut data BPS, biaya sekolah di Ibu Kota menjadi yang termahal untuk tingkat SMA skala nasional. Mengutip data BPS, berikiut 10 provinsi dengan biaya rata-rata SMA termahal.

10 Provinsi dengan Rata-Rata Biaya Pendidikan SMA Termahal (TA 2020/2021)

1. DKI Jakarta Rp11,6 juta per tahun

2. Banten Rp10,3 juta per tahun

3. Kalimantan Timur Rp10,27 juta per tahun

4. Kep Bangka Belitung Rp9,995 juta per tahun

5. Papua Barat Rp9,77 juta per tahun

6. Riau Rp8,9 juta per tahun

7. Jawa Barat Rp8,63 juta per tahun

8. Bali Rp8,59 juta per tahun

9. Bengkulu Rp8,14 juta per tahun

10.Maluku Utara Rp8,04 juta per tahun


Jumlah Sekolah di DKI Jakarta Berdasarkan Jenjang Pendidikan (Tahun Ajaran 2022/2023)


TK 1.873

RA 991

SD 2.239

MI 4.74

SMP 1.078

MTs 2.52

SMA 492

SMK 572

MA 96


(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Siap-siap, Presiden...
Siap-siap, Presiden Prabowo akan Umumkan Kembalinya Penjurusan SMA pada Hardiknas 2025
12 Sekolah Ini Terpilih...
12 Sekolah Ini Terpilih Jadi SMA Unggulan Garuda Transformatif, Cek Daftar Lengkapnya
MNC Sekuritas dan MNC...
MNC Sekuritas dan MNC University Resmikan Kerja Sama Edukasi, Sinergi Kembangkan Pasar Modal
PGRI Dukung Rencana...
PGRI Dukung Rencana Penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa Kembali Diterapkan di SMA
Jurusan IPA, IPS, dan...
Jurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA akan Dihidupkan Kembali
MNC Sekuritas Beri Edukasi...
MNC Sekuritas Beri Edukasi Pasar Modal di SMA Bunda Mulia Jakpus
Prodi Ekonomi Pembangunan...
Prodi Ekonomi Pembangunan Atma Jaya Susun Kurikulum Relevan dengan Industri
MNC Sekuritas Gencar...
MNC Sekuritas Gencar Edukasi Pasar Modal Syariah hingga Cikarang dan Cibinong
MNC Sekuritas dan BRI-MI...
MNC Sekuritas dan BRI-MI Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di Politeknik Negeri Jakarta
Rekomendasi
10 Saham Paling Boncos...
10 Saham Paling Boncos dalam Sepekan 21-25 April 2025, Intip Daftarnya
Cara Cek RAM di HP vivo,...
Cara Cek RAM di HP vivo, Pengguna Wajib Tahu!
Muhammadiyah Dukung...
Muhammadiyah Dukung Polres Pelabuhan Tanjung Priok Jaga Kamtibmas dan Giat Keagamaan
Fedor Gorst Sebut Indonesia...
Fedor Gorst Sebut Indonesia Banyak Pemain Biliar Potensial
Anies, Ganjar, hingga...
Anies, Ganjar, hingga Megawati Hadiri Pengukuhan Pengurus DPP Hanura
Marc Marquez Juara Sprint...
Marc Marquez Juara Sprint Race MotoGP Spanyol 2025, Fabio Quartararo Kecelakaan
Berita Terkini
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
1 jam yang lalu
PIS Buka Beasiswa Crewing...
PIS Buka Beasiswa Crewing Talent Scouting, Lulus Dikontrak Jadi Pelaut di Kapal Pertamina
2 jam yang lalu
Haier Group Perkuat...
Haier Group Perkuat Hubungan Budaya Lewat Peluncuran Beasiswa di Indonesia
5 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Danjen...
Riwayat Pendidikan Danjen Kopassus Mayjen TNI Djon Afriandi, Lulusan Terbaik Akmil 1995
6 jam yang lalu
8 Beasiswa SMA Luar...
8 Beasiswa SMA Luar Negeri Terbaik 2025, Mana Negara Favoritmu?
7 jam yang lalu
Rayakan Hari Kartini,...
Rayakan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society dan IAIS Soroti Peran Perempuan di Era AI
10 jam yang lalu
Infografis
Rusia Harus Siap Bentrokan...
Rusia Harus Siap Bentrokan Langsung dengan NATO 10 Tahun Lagi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved