8 Tokoh Publik Alumni Unair Selain Ketua IKA UA Khofifah Indar Parawansa

Selasa, 08 Agustus 2023 - 12:30 WIB
loading...
8 Tokoh Publik Alumni...
Selain Ketua Alumni Unair saat ini Khofifah Indar Parawansa, sejumlah pejabat dan mantan pejabat dikenal merupakan alumni Unair di antaranya Menko PMK Muhadjir Effendy. Foto/laman Unair
A A A
JAKARTA - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa dipercaya memimpin organisasi alumni Universitas Airlangga (Unair) Surabaya (IKA UA) periode 2021-2025. Di bawah nakhoda Khofifah, IKA UA disebut-sebut diyakini bakal memainkan peran penting dalam percaturan politik nasional menjelang Pemilu 2024.

Terlepas dari hal itu, artikel kali ini ingin membahas siapa saja figur-figur terkenal yang menjadi alumni Unair selain Khififah Indar Parawansa. Alumni Unair yang populer tersebar di berbagai bidang dengan ragam profesi. Ini 8 tokoh alumnus Unair terkenal selain Khofifah Indar Parawansa

8 Pejabat Publik Alumnus Unair Selain Khofifah Indar Parawansa

1.Muhadjir Effendy


Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Indonesia periode sejak 23 Oktober 2019 pada Kabinet Indonesia Maju Jokowi-Ma'ruf Amin adalah alumni S3 ilmu sosial Unair.

2.Hatta Ali


Lulusan Fakultas Hukum Universitas Airlangga ini sejak tahun 2015 mendapat gelar sebagai Guru Besar Fakultas Hukum Universitas Airlangga. Prof. Dr. H. Muhammad Hatta Ali, S.H., M.H. adalah Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia periode 2012—2017 yang selanjutnya terpilih kembali pada periode 2017—2022.

3.Asman Abnur


Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi (Menpan RB) ke-17 ini adalah lulusan S-2 Magister Manajemen Sekolah Pascasarjana Unair tahun 2004.

Baca juga: Jelang Kongres X IKA, Khofifah Disebut Icon Leadership Alumni Unair

4.Ignasius Jonan


Jonan adalah lulusan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga pada tahun 1986. Dia adalah mantan Direktur PT. Kereta Api Indonesia (KAI), 2009-2014. Oada masa pemerintahan Joko Widodo, Jonan diangkat menjadi Menteri Perhubungan Indonesia dengan masa jabatan 2014-2016 dan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral masa jabatan 2016-2019.

5.Soekarwo


Soekarwo atau yang kerap disapa Pak Dhe Karwo adalah mantan Gubernur Jawa Timur ke-13 yang merupakan alumnus Ilmu Hukum, FH Unair tahun 1979.

6.Awang Faroek Ishak


Alumnus Ilmu Ekonomi, Fakultas Pascasarjana angkatan 2009 ini adalah mantan Gubernur Kalimantan Timur. Tak hanya itu saja, ia juga menduduki kursi DPR RI.

7. M. Saleh


Sama seperti Hatta Ali, Pofesor Dr. H. Mohammad Saleh, S.H., M.H, juga menjabat sebagai pegawai pemerintahan. Tepatnya menjadi Wakil Ketua MA RI. Ia adalah alumnus Fakultas Hukum Unair tahun 1970.

8.Irianto Lambrie


Pria kelahiran 18 Desember 1958 ini adalah lulusan doktor pascasarjana Unair dengan minat Ekonomi Pembangunan.Irianto Lambrie adalah mantan Gubernur Kalimantan Utara.
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Unair Buka 4 Jalur Mandiri...
Unair Buka 4 Jalur Mandiri 2025: Syarat, Jadwal, dan Tips Lolos Seleksi
FK Unair Kukuhkan Tomoyoshi...
FK Unair Kukuhkan Tomoyoshi Nozaki dari Jepang sebagai Adjunct Professor
Profil 2 Figur Ternama...
Profil 2 Figur Ternama Lulusan SMAN 21 Surabaya, Ada Idolamu?
Profil Pendidikan Prof...
Profil Pendidikan Prof Muhammad Madyan, Rektor Unair Periode 2025-2030
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
9 Jurusan Unair dengan...
9 Jurusan Unair dengan UKT di Bawah Rp10 Juta Jalur Mandiri 2025
Khofifah Permudah Urusan...
Khofifah Permudah Urusan Pajak Kendaraan, Ekonomi Daerah Makin Kuat
Khofifah di Harkitnas:...
Khofifah di Harkitnas: Jatim Sejalan dengan Visi Prabowo Berpihak Pada Rakyat
Gerak Cepat Pro Rakyat,...
Gerak Cepat Pro Rakyat, Data dan Fakta Buktikan Khofifah Berhasil Pimpin Jatim
Rekomendasi
3 Poin Penting Permen...
3 Poin Penting Permen Komdigi No 8/2025 Soal Penguatan Ekosistem Logistik Nasional
Anggota DPRD Partai...
Anggota DPRD Partai Perindo Marthen Luther Adji Wujudkan Impian Warga Sikka Miliki Rumah Layak Huni
Makan Bergizi Gratis...
Makan Bergizi Gratis Sudah Telan Rp3 Triliun, Baru Jangkau 3,9 Juta Orang
Kisah Perjalanan Satu...
Kisah Perjalanan Satu Dekade Islam Makhachev di UFC: Dari Debutan hingga Raja Kelas Ringan!
Malam Apresiasi Digital...
Malam Apresiasi Digital Innovations Awards! Vote Nominasi Favoritmu dan Saksikan Kemeriahan Acaranya di iNews
Mengapa Mendidik Anak...
Mengapa Mendidik Anak Perempuan Mendapat Perhatian Khusus dalam Islam?
Berita Terkini
Lulus dari Kampus BUMN...
Lulus dari Kampus BUMN Ini Bisa Langsung Kerja di PLN, Asal Berprestasi
Pengajuan SDUWHV Australia...
Pengajuan SDUWHV Australia 2025 Sudah Dibuka, Ini Panduan Lengkapnya
Wamen PPPA Veronica...
Wamen PPPA Veronica Tan Dorong Pelatihan Difabel yang Sesuai Kebutuhan Dunia Kerja
Ingin Daftar Sekolah...
Ingin Daftar Sekolah Kedinasan Tapi Buta Warna? Ini Informasi yang Perlu Kamu Tahu
Telkomsel Buka Kompetisi...
Telkomsel Buka Kompetisi Riset Nasional 2025 bagi Mahasiswa S1, Perkuat Ekosistem Riset Data-Driven di Indonesia
Riwayat Pendidikan Anak...
Riwayat Pendidikan Anak Najwa Shihab, Izzat Ibrahim Assegaf
Infografis
Publik Arab Senang Israel...
Publik Arab Senang Israel Mengalami Kebakaran yang Hebat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved