10 Kampus di Asia yang Lulusannya Mudah Cari Kerja, Ini Posisi Universitas di Indonesia

Selasa, 12 September 2023 - 11:39 WIB
loading...
10 Kampus di Asia yang...
Menurut lembaga pemeringkatan universitas dunia, Quacquarelli Symonds (QS) World University Rankings (WUR), Undip menjadi salah satu kampus di Indonesia yang lulusannya dinilai mudah mencari kerja. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ini daftar universitas di Asia yang lulusannya dnilai mudah mendapatkan pekerjaan.Lembaga pemeringkatan universitas dunia, Quacquarelli Symonds (QS) World University Rankings (WUR) telah merilis daftar universitas terbaik dunia yang lulusannya paling mudah mendapat kerja untuk tahun 2022.

Selain universitas terbaik dunia, ada juga universitas terbaik di Asia.Peringkat universitas dengan lulusan gampang diserap dunia kerja ini disusun dengan Graduate Employability Rankings yang memperhitungkan berbagai aspek, seperti kemitraan universitas dengan pemberi kerja, tingkat penerimaan kerja lulusan, serta reputasi pemberi kerja.

Selain didominasi kampus-kampus yang berasal dari China, pemeringkatan QS Graduate Employability Rankings (2022) kali ini juga terdapat universitas dari Indonesia meski rangkingnya berada di urutan ratusan. Universitas mana saja? Untuk lebih jelasnya, artikel kali ini akan membahas daftar 10 kampus di Asia yang alumninya dinilai mudah mencari kerja.

10 Universitas Terbaik di Asia Menurut QS Graduate Employability Rankings (2022)


1.Tsinghua University (China) (96,9 poin)

2. The University of Hong Kong (Hong Kong) (94,2 poin)

3. National University of Singapore (NUS) (Singapura) (90 poin)

4. Peking University (China) (88,8 poin)

5. The University of Tokyo (Jepang) (87,8 poin)

6. Fudan University (China) (81,8 poin)

7. Seoul National University (Korea Selatan) (80,9 poin)

8. Zhejiang University (China) (80,4 poin)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi, Unika Atma Jaya Kukuhkan 3 Profesor
Institut Pariwisata...
Institut Pariwisata Trisakti Gelar Internship Expo 2025, Jembatani Mahasiswa dan Dunia Industri
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
Rekomendasi
7 Film Indonesia Terlaris...
7 Film Indonesia Terlaris Sepanjang Tahun, Nomor 1 Tembus 10 Juta Penonton
Dukung Tim Favoritmu!...
Dukung Tim Favoritmu! Saksikan Bundesliga 2024/25 Pekan ke-31 di VISION+
Menggeliat di Tengah...
Menggeliat di Tengah Kondisi Makro Kurang Kondusif, GOOD Tebar Dividen Rp350,33 M
Kelabui AS, China Gunakan...
Kelabui AS, China Gunakan Label Palsu 'Made in Korea' Agar Lolos ke Amerika
Paus Fransiskus Dimakamkan...
Paus Fransiskus Dimakamkan Besok, Jet Tempur dan Sniper Dikerahkan
Kekuatan Militer Kamboja,...
Kekuatan Militer Kamboja, Kecil tapi Tak Bisa Diremehkan
Berita Terkini
Link Pengumuman UTBK...
Link Pengumuman UTBK 2025 Berikut Jadwal dan Cara Melihat Hasilnya
36 menit yang lalu
PLTS, AI, hingga IoT,...
PLTS, AI, hingga IoT, Kemendikdasmen Pamer Inovasi Hebat Guru SMK dan Instruktur LKP
1 jam yang lalu
Tegas! Pelaku Kecurangan...
Tegas! Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Akan Didiskualifikasi dari Semua Jalur Masuk PTN
2 jam yang lalu
Mendikdasmen Dorong...
Mendikdasmen Dorong Peningkatan Kompetensi Guru SMK dan Instruktur LKP
4 jam yang lalu
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
5 jam yang lalu
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi Bersama Program Director Radio RDI
5 jam yang lalu
Infografis
10 Negara yang Memiliki...
10 Negara yang Memiliki Wilayah Paling Luas di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved