Jejak Pendidikan 3 Capres 2024, Ganjar, Anies, dan Prabowo, Ada yang Satu Kampus Loh!

Senin, 09 Oktober 2023 - 10:35 WIB
loading...
Jejak Pendidikan 3 Capres...
Jejak pendidikan 3 Capres 2024, Ganjar Pranowo, Anies Baswedan, dan Prabowo Subianto. Foto/SINDOnews.
A A A
JAKARTA - 3 Calon Presiden (Capres) 2024 yaitu Ganjar Pranowo , Anies Baswedan, dan Prabowo Subianto memiliki rekam jejak pendidikan yang menarik untuk diketahui. Dari ketiganya bahkan ada yang sama-sama satu kampus dan satu angkatan.

Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 kian dekat dan tiga nama yang menguat dalam dinamika politik saat ini adalah Ganjar Pranowo, Anies Baswedan, dan Prabowo Subianto.

Ganjar Pranowo, Anies Baswedan, dan Prabowo Subianto adalah tokoh-tokoh yang memiliki keunggulan masing-masing. Keunggulan mereka membuat mereka diakui dan dihormati dalam dunia politik Indonesia.

Baik Ganjar Pranowo, Anies Baswedan, dan Prabowo Subianto juga memiliki jejak pengalaman mumpuni. Meski diusung oleh partai yang berbeda, namun harapan mereka adalah sama yakni membawa Indonesia yang lebih maju dan sejahtera.

Baca juga: 9 Jurusan Rumpun Saintek di ITB Sepi Peminat, Perbesar Peluang Diterima Tahun Depan

Bagi yang ingin mengenal tiga capres 2024 ini, berikut ini riwayat pendidikan Ganjar Pranowo, Anies Baswedan, dan Prabowo Subianto yang dikutip dari Instagram Titik Nol English.

Jejak Pendidikan 3 Capres 2024

Ganjar Pranowo


1. S1: Sarjana Hukum, Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada (1995)
2. S2: Magister Ilmu Politik, Pascasarjana Ilmu Politik, Universitas Indonesia (2013)

Anies Baswedan

Baca juga: 109 Universitas Swasta Terbaik Indonesia Versi UniRank 2023, Apakah Kampusmu Termasuk?

1. S1: Studi Asia, Universitas Sophia. Tokyo, Jepang (1993)
2. S1: Bachelor of Science Equivalent, Fakultas Ekonomi UGM (1995)
3. S2: Master of Public Management, Sekolah Urusan Publik, Universitas Maryland, College Park, Amerika Serikat (1998)
4. Doktor of Philosophy (PhD), Departemen Ilmu Politik, Universita Northern Illinois, Amerika Serikat (2004)

Prabowo Subianto


1. AKABRI Darat Magelang (1970-1974)
2. Sekolah Staf dan Komando TNI AD
3. Kursus Dasar Kecabangan Infanteri (1974)
4. Counter Terrorism Course GSg-9-Jerman (1981)

Demikian 3 riwayat pendidikan Capres 2024 yang bakal maju dalam pemilihan presiden 2024 mendatang. Semoga informasi ini bermanfaat untuk pembaca setia SINDOnews.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Prof Didik J Rachbini...
Prof Didik J Rachbini Kembali Terpilih sebagai Rektor Universitas Paramadina
Prabowo: Pendidikan...
Prabowo: Pendidikan yang Bagus Perlu Uang, Bukan dengan Omon-omon
Tunjangan Guru Langsung...
Tunjangan Guru Langsung Transfer ke Rekening, Prabowo: Kita Bikin Cepat, Singkat
Apakah Bulan Puasa 2025...
Apakah Bulan Puasa 2025 Sekolah Libur? Ternyata Adalah Janji Prabowo-Sandi Waktu Pemilu 2019
Prabowo Kucurkan Rp17...
Prabowo Kucurkan Rp17 Triliun untuk Renovasi Sekolah Rusak Tahun Depan
Hore, Prabowo akan Beri...
Hore, Prabowo akan Beri Televisi Canggih ke Seluruh Sekolah di Indonesia, Kenapa?
Prabowo Kangen Nasi...
Prabowo Kangen Nasi Goreng Megawati, Pertemuan sedang Diatur
Dituding Presiden Boneka,...
Dituding Presiden Boneka, Prabowo: Konsultasi Hanya untuk Saran dan Pendapat
Megawati Ungkap Prabowo...
Megawati Ungkap Prabowo Bolak-balik Tanya Kapan Dibikinin Nasi Goreng
Rekomendasi
Kenapa Tidak Ada yang...
Kenapa Tidak Ada yang Berani Bongkar Makam Kaisar China Pertama? Ini Jawabannya
Legislator Partai Perindo...
Legislator Partai Perindo Salomiel Arnius Apresiasi Respons Cepat Pemda Kupang Atasi Abrasi di Lahan Bawang
Jelang Muktamar X PPP,...
Jelang Muktamar X PPP, Kader Tolak Calon Ketua Umum dari Luar Partai
Soal Isu Pemakzulan...
Soal Isu Pemakzulan Gibran, Anwar Usman Isyaratkan Buka Kotak Pandora Putusan MK
Kementerian PU Harap...
Kementerian PU Harap Arsitek Dukung Mitigasi Perubahan Iklim
Hasil Piala Asia Futsal...
Hasil Piala Asia Futsal 2025: Timnas Putri Indonesia vs Thailand Imbang 0-0
Berita Terkini
Luna Maya Lulusan Mana?...
Luna Maya Lulusan Mana? Ini Jejak Pendidikan Istri Maxime Bouttier
Universitas Brawijaya...
Universitas Brawijaya Buka Lowongan Asisten Peneliti 2025, Simak Persyaratannya
Prof Didik J Rachbini...
Prof Didik J Rachbini Kembali Terpilih sebagai Rektor Universitas Paramadina
50 Contoh Soal Tes Wawasan...
50 Contoh Soal Tes Wawasan Kebangsaan Beserta Jawabannya untuk Seleksi CPNS dan BUMN
7 Cara Mudah Lapor Diri...
7 Cara Mudah Lapor Diri PPG Guru Tertentu 2025, Cek Berkas yang Harus Diupload
20 Contoh Soal Tes Wawasan...
20 Contoh Soal Tes Wawasan Kebangsaan, Bisa Jadi Referensi Belajar
Infografis
Ternyata Ada 3 Sekte...
Ternyata Ada 3 Sekte Yahudi yang Dukung Palestina Merdeka
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved