Mahasiswa UI, Kenali 17 Warna Makara Fakultasmu

Minggu, 29 Oktober 2023 - 19:35 WIB
loading...
Mahasiswa UI, Kenali...
17 warna makara fakultas dan sekolah di kampus Universitas Indonesia (UI). Foto/Humas UI.
A A A
JAKARTA - Universitas Indonesia (UI) memiliki 17 fakultas dan sekolah. 17 fakultas dan sekolah di UI itu pun memiliki warna makara yang berbeda-beda dan perlu diketahui oleh mahasiswa UI .

Universitas Indonesia (UI) merupakan salah satu kampus tertua di Indonesia. Berdiri sejak tahun 1849 kini UI sudah memiliki 36.053 mahasiswa dari berbagai fakultas dan jurusan kuliah.

Berbicara tentang kampus, tak lengkap jika tidak membahas mengenai makara. Makara UI ialah lambang UI yang diciptakan oleh Sumaxtono (Sumartono) pada tahun 1952.

Dikutip dari Instagram UI, Sumartono adalah seorang mahasiswa dari angkatan 1951 jurusan Seni Rupa Fakulteit Teknik Universitas Indonesia, Bandung.

Baca juga: FIK UI Terbaik di Indonesia versi EduRank 2023

Ide dasar dari lambang tersebut adalah kala-makara, yang merupakan dua kekuatan yang ada di alam: kala sebagai kekuatan di atas (kekuatan matahari) dan makara sebagai kekuatan di bawah (kekuatan bumi).

Kedua kekuatan itu dipadukan dan distilir Sumaxtono menjadi makara yang melambangkan Universitas Indonesia sebagai baik sumber ilmu pengetahuan, maupun hasilnya, yang menyebar ke segala penjuru.

Elemen makara UI terbagi tiga. Pertama, cabang-cabang pohon ilmu yang melambangkan pohon ilmu pengetahuan dengan cabang-cabang ilmu pengetahuannya.

Lalu kuncup pohon ilmu pengetahuan yang senantiasa mekar menjadi cabang ilmu pengetahuan baru. Dan elemen ketiga adalah pancuran yang berbentuk makara, melambangkan sumber ilmu pengetahuan yang hasilnya memancar ke segala penjuru.

Baca juga: 10 Program Studi Universitas Indonesia (UI) dengan Daya Tampung Terbanyak di SNBT 2023

Setiap fakultas dan sekolah di UI pun memiliki warna-warna yang berbeda pada makaranya. Berikut ini ulasannya.

17 Warna Makara di Universitas Indonesia (UI)

1. Warna makara Hijau: Fakultas Kedokteran (FK)

2. Warna makara Hijau Putih: Fakultas Kedokteran Gigi (FKG)

3. Warna makara Ungu: Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM)

4. Warna makara Biru Muda-Biru-Biru Muda: Fakultas Ilmu Keperawatan (FIK)

5. Warna makara Biru-Hijau: Fakultas Farmasi (FF)

6. Warna makara Biru: Fakultas Teknik (FT)

7. Warna makara Biru-Hitam: Fakultas Matematika Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA)

8. Warna makara Biru-Merah: Fakultas Ilmu Kompiter (Fasilkom)

9. Warna makara Merah: Fakultas Hukum (FH)

10. Warna makara Jingga: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP)

11. Warna makara Biru Muda: Fakultas Psikologi (Fpsi)

12. Warna makara Abu-Abu: Fakultas Ekonomi dan Bisnis

13. Warna makara putih: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya (FIB)

14. Warna makara Merah-Ungu: Fakultas Ilmu Administrasi (FIA)

15. Warna makara Hijau-Jingga-Biru: Vokasi

16. Warna makara Coklat-Hijau: Sekolah Ilmu Lingkungan (SIL)

17. Warna makara Coklat-Abu Abu: Sekolah Kajian Stratejik dan Global (SKSG)

Demikian warna makara dari 17 fakultas dan sekolah di UI . Semoga informasi ini bermanfaat bagi pembaca setia SINDOnews.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
Menteri Pendidikan Filipina...
Menteri Pendidikan Filipina Kunjungi FKUI, Bahas Kerja Sama Regional Pendidikan dan Riset
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
Rekomendasi
Waketum PSI: Menghormati...
Waketum PSI: Menghormati Presiden Sebelumnya adalah Tradisi Demokrasi
1 dari 10 Bom yang Dijatuhkan...
1 dari 10 Bom yang Dijatuhkan Israel di Jalur Gaza Gagal Meledak
Lindungi Aset Bisnis,...
Lindungi Aset Bisnis, Nawakara Tawarkan Sistem ISS Berbasis Risiko
Senin, KSOP Batasi Aktivitas...
Senin, KSOP Batasi Aktivitas Bongkar Muat Barang di Pelabuhan Tanjung Priok
Perang Dagang, China...
Perang Dagang, China Ganti Minyak Mentah AS dengan Minyak Kanada
Menurunkan Prevalensi...
Menurunkan Prevalensi Stunting
Berita Terkini
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
5 jam yang lalu
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
5 jam yang lalu
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
6 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
9 jam yang lalu
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
9 jam yang lalu
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
19 jam yang lalu
Infografis
6 Fakta Macet Mengerikan...
6 Fakta Macet Mengerikan Hingga 17 Jam di Kawasan Puncak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved