Biaya Kuliah Universitas Gunadarma 2023/2024 yang Perlu Diketahui Calon Mahasiswa

Senin, 06 November 2023 - 11:03 WIB
loading...
Biaya Kuliah Universitas...
Menurut Webometrics, Universitas Gunadarma menjadi salah satu universitas swasta terbaik di wilayah Jakarta yang bisa jadi pilihan calon mahasiswa untuk kuliah. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ini rincian biaya kuliah Universitas Gunadarma tahun ajaran 2023/2024. Diresmikan sejak1996, Universitas Gunadarma menyediakan banyak pilihan jurusan di jenjang pendidikan D3 dan S1.

Menurut lembaga pemeringkat universitas dunia Webometrics, Universitas Gunadarma berada di urutan ketiga universitas swasta terbaik di Jakarta. Selain Depok, Universitas Gunadarma memiliki sejumlah kampus yang tersebar di wilayah Jakarta dan Bekasi. Artikel kali ini akan membahas biaya kuliah Universitas Gunadarma tahun ajaran 2023/2024, simak ya!

Biaya Kuliah Program S1 Universitas Gunadarma


1. S1 Teknologi Informatika


Jurusan S1 Informatika ini berada di bawah naungan Fakultas Teknologi Industri. Biaya kuliah Uang Sumbangan Pendidikan (USP) untuk jurusan ini terbagi menjadi beberapa grade, yaitu:

· Grade B:Rp16.633.000,00

· Grade A:Rp15.800.000,00

· Grade AA:Rp14.966.000,00

Sementara itu, untuk SPP per semesternya sekitarRp2.000.000,00.

2. S1 Teknik Elektro


Jurusan S1 Teknik Elektro ini juga berada di bawah naungan Fakultas Teknologi Industri. Biaya kuliah Universitas Gunadarma 2023/2024 untuk jurusan Teknik Elektro berupa USP-nya yaitu:

· Grade B:Rp14.133.000,00

· Grade A:Rp13.716.000,00

· Grade AA:Rp13.300.000,00

Dan bayaran SPP per semesternya sekitarRp2.000.000,00.

3. S1 Teknik Mesin


Masih di Fakultas Teknologi Industri, selanjutnya ada jurusan S1 Teknik Mesin. Biaya kuliah Universitas Gunadarma 2023/2024 berupa USP untuk jurusan Teknik Mesin sama dengan jurusan Teknik Elektro, yaitu:

· Grade B:Rp14.133.000,00

· Grade A:Rp13.716.000,00

· Grade AA:Rp13.300.000,00

Sementara itu, untuk bayaran SPP per semesternya adalah sekitarRp2.000.000,00.


4. S1 Teknik Industri


Jurusan selanjutnya dari Fakultas Teknologi Industri adalah S1 Teknik Industri. Jurusan ini memiliki dua kelas, yaitu kelas pagi dan kelas malam. Untuk biaya per semester jurusan Teknik Industri kelas pagi adalah sebagai berikut:

· Grade B:Rp14.966.000,00

· Grade A:Rp14.466.000,00

· Grade AA:Rp13.966.000,00

Sementara itu, untuk Teknik Industri kelas malam USP biaya kuliah Universitas Gunadarma 2023/2024 adalah sebagai berikut:

· Grade B:Rp15.633.000,00

· Grade A:Rp15.133.000,00

· Grade AA:Rp14.633.000,00

Nah, untuk bayaran SPP per semester untuk kedua kelas S1 Teknik Industri ini adalah sekitarRp2.000.000,00.

5. S1 Sistem Informasi


Yang selanjutnya adalah S1 Sistem Informasi dari Fakultas Ilmu Komputer. Jurusan yang satu ini juga terbagi menjadi kelas pagi dan kelas malam. Biaya kuliah Universitas Gunadarma 2023/2024 berupa USP untuk jurusan Sistem Informasi kelas pagi adalah:

· Grade B:Rp15.800.000,00

· Grade A:Rp15.133.000,00

· Grade AA:Rp14.466.000,00

Kemudian, untuk kelas mala, USP-nya adalah sebagai berikut:

· Grade B:Rp16.466.000,00

· Grade A:Rp15.800.000,00

· Grade AA:Rp15.133.000,00

Jadi, SPP per semester untuk jurusan ini adalah sekitarRp3.500.000,00.

6. S1 Sistem Komputer


Yang selanjutnya adalah S1 Sistem Komputer dari Fakultas Ilmu Komputer. Jurusan yang satu ini juga terbagi menjadi kelas pagi dan kelas malam.

Biaya kuliah Universitas Gunadarma 2023/2024 berupa USP untuk jurusan Sistem Komputer adalah:

· Grade B:Rp14.133.000,00

· Grade A:Rp13.716.000,00

· Grade AA:Rp13.300.000,00

Jadi, SPP per semester untuk jurusan ini adalah sekitarRp2.000.000,00.

7. S1 Arsitektur


Di Fakultas Sipil Perencanaan, terdapat jurusan S1 Arsitektur di Universitas Gunadarma. Biaya kuliah Universitas Gunadarma 2023/2024 berupa USP untuk jurusan Arsitektur adalah:

· Grade B:Rp15.800.000,00

· Grade A:Rp15.133.000,00

· Grade AA:Rp14.466.000,00

Jadi, SPP per semester untuk jurusan ini adalah sekitarRp2.000.000,00.

8. S1 Teknik Sipil


Masih di Fakultas Sipil Perencanaan, selanjutnya ada S1 Teknik Sipil. USP untuk jurusan ini adalah:

· Grade B:Rp14.133.000,00

· Grade A:Rp14.466.000,00

· Grade AA:Rp13.966.000,00

Jadi, SPP per semester untuk jurusan ini adalah sekitarRp2.000.000,00.

9. S1 Psikologi


Beralih ke jurusan Psikologi yang terdapat di dalam Fakultas Psikologi. USP untuk jurusan yaitu:

· Grade B:Rp14.633.000,00

· Grade A:Rp14.133.000,00

· Grade AA:Rp13.633.000,00

Jadi, SPP per semester untuk jurusan ini adalah sekitarRp1.750.000,00.


10. S1 Akuntansi


Beralih ke Fakultas Ekonomi, ada jurusan S1 Akuntansi yang terbagi menjadi kelas pagi dan kelas malam. USP untuk kelas pagi S1 Akuntansi adalah sebagai berikut:

· Grade B:Rp14.633.000,00

· Grade A:Rp14.133.000,00

· Grade AA:Rp13.633.000,00

Kemudian, untuk kelas malam S1 Akuntansi adalah sebagi berikut:

· Grade B:Rp14.966.000,00

· Grade A:Rp14.466.000,00

· Grade AA:Rp13.966.000,00

Jadi, SPP per semester untuk jurusan ini adalah sekitarRp1.750.000,00hinggaRp2.000.000,00.

11. S1 Manajemen


Masih diFakultas Ekonomi, ada jurusan S1 Manajemen yang terbagi menjadi kelas pagi dan kelas malam. USP untuk kelas pagi S1 Manajemen adalah sebagai berikut:

· Grade B:Rp13.800.000,00

· Grade A:Rp13.383.000,00

· Grade AA:Rp12.966.000,00

Kemudian, untuk kelas malam S1 Manajemen adalah sebagi berikut:

· Grade B:Rp14.133.000,00

· Grade A:Rp13.716.000,00

· Grade AA:Rp13.300.000,00

Jadi, SPP per semester untuk jurusan ini adalah sekitarRp2.000.000,00.

12. S1 Ekonomi Syariah


Yang terakhir dari Fakultas Ekonomi, ada jurusan S1 Ekonomi Syariah yang memiliki pembagian USP sebagai berikut:

· Grade B:Rp13.000.000,00

· Grade A:Rp10.500.000,00

· Grade AA:Rp8.000.000,00

Jadi, SPP per semester untuk jurusan ini adalah sekitarRp2.000.000,00.

13. S1 Sastra Inggris


Selanjutnya, dari Fakultas Sastra, ada jurusan S1 Sastra Inggris yang memiliki pembagian biaya kuliah Universitas Gunadarma 2023/2024 USP sebagai berikut:

· Grade B:Rp13.800.000,00

· Grade A:Rp13.383.000,00

· Grade AA:Rp12.966.000,00

Jadi, SPP per semester untuk jurusan ini adalah sekitarRp1.750.000,00.

14. S1 Ilmu Komunikasi


Selanjutnya, ada jurusan S1 Ilmu Komunikasi yang memiliki pembagian biaya kuliah Universitas Gunadarma 2023/2024 USP sebagai berikut:

· Grade B:Rp13.800.000,00

· Grade A:Rp13.383.000,00

· Grade AA:Rp12.966.000,00

Jadi, SPP per semester untuk jurusan ini adalah sekitarRp1.750.000,00sampai denganRp2.000.000,00.
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pejuang UTBK! Kampus...
Pejuang UTBK! Kampus Maranatha Beri Beasiswa Khusus, Segini Skor Minimumnya
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi, Unika Atma Jaya Kukuhkan 3 Profesor
Institut Pariwisata...
Institut Pariwisata Trisakti Gelar Internship Expo 2025, Jembatani Mahasiswa dan Dunia Industri
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
Biaya Kuliah PPDS Anestesi...
Biaya Kuliah PPDS Anestesi Unpad, Ternyata Mahal Juga!
Rekomendasi
Profil 2 Jenderal TNI...
Profil 2 Jenderal TNI Purn yang Ingin Wapres Gibran Lengser, Mantan Menag dan Panglima TNI Era Soeharto
Perkuat Identitas dengan...
Perkuat Identitas dengan Tema Retro, LG Mendefinisikan Ulang Pengalaman Konsumen
Siapa Sahabat Baim Wong...
Siapa Sahabat Baim Wong yang Jadi Teman Curhat Paula Verhoeven di Dalam Kamar?
Pemprov DKI Potong Pajak...
Pemprov DKI Potong Pajak Pembelian BBM 5%, Harga Bensin Bisa Turun?
Bank Jatim Gelar Aksi...
Bank Jatim Gelar Aksi Kemanusiaan Donor Darah
Kinerja 6 Bulan Pemerintahan,...
Kinerja 6 Bulan Pemerintahan, Sederet Kontroversi Menteri Jadi Catatan
Berita Terkini
Riwayat Pendidikan Danjen...
Riwayat Pendidikan Danjen Kopassus Mayjen TNI Djon Afriandi, Lulusan Terbaik Akmil 1995
1 jam yang lalu
8 Beasiswa SMA Luar...
8 Beasiswa SMA Luar Negeri Terbaik 2025, Mana Negara Favoritmu?
2 jam yang lalu
Rayakan Hari Kartini,...
Rayakan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society dan IAIS Soroti Peran Perempuan di Era AI
5 jam yang lalu
Pedoman Upacara Bendera...
Pedoman Upacara Bendera Hardiknas 2025 Sesuai Aturan Kemendikdasmen
5 jam yang lalu
Pejuang UTBK! Kampus...
Pejuang UTBK! Kampus Maranatha Beri Beasiswa Khusus, Segini Skor Minimumnya
5 jam yang lalu
4 Kata Ini Ternyata...
4 Kata Ini Ternyata Sudah Masuk KBBI, Ada Akamsi dan Doksing
10 jam yang lalu
Infografis
Mitos dan Fakta Daging...
Mitos dan Fakta Daging Kambing yang Perlu Diketahui
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved