12 Perguruan Tinggi yang Buka Fakultas Kedokteran Baru Tahun 2023/2024, Ini Syarat Masuknya

Selasa, 05 Desember 2023 - 10:04 WIB
loading...
12 Perguruan Tinggi...
Salah satu universitas yang membuka Fakultas Kedokteran Baru tahun adalah IPB University. Tahun 2023, IPB jtelah membuka Prodi Dokter lewat jalur mandiri.Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ini daftar 12 perguruan tinggi yang membuka Fakultas Kedokteran baru . Kamu berniat kuliah di Fakultas Kedokteran tahun 2024? Tahun Akademik 2023/2024 ini ada sejumlah perguruan tinggi baik negeri maupun swasta yang membuka Program Studi (Prodi) Kedokteran baru.

Seperti diketahui, Prodi Kedokteran memang selalu diminati dari dulu hingga sekarang. Salah satu alasan Prodi Kedokteran selalu banjir peminat karena prospek kerjanya yang sangat menjanjikan.

Khusus dibukanya 12 Fakultas Kedokteran baru tahun 2023/2024 kabarnya berkaitan dengan krisis doktera yang terjadi di Indonesia. Atas dasar tulah pemerintah melalui Kementerian Kesehatan dan Kemendikbudristek memberi izin pembukaan prodi Kedokteran baru di 12 universitas. Agar lebih jelas, artikel kali ini akan membahas daftar 12 universitas yang membuka prodi Kedokteran bari tahun 2023/2024

12 Perguruan Tinggi yang Membuka Fakultas Kedokteran Baru Tahun Akademik 2023/2024


1. IPB University


Tahun 2023, IPB juga membuka Prodi Dokter lewat jalur mandiri. Persyaratan untuk mendaftar Seleksi Mandiri di Fakultas Kedokteran IPB University:

a. Peserta adalah lulusan SMA/MA/SMK, tahun 2021, 2022, atau 2023.

b. Peserta ujian online berasal dari SMA/MA/SMK jurusan IPA.

c. Peserta harus sehat jasmani dan rohani, bebas narkoba, tidak buta warna parsial atau total.

2. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)


Daya tampung S1 Kedokteran ITS hanya 50 mahasiswa saja. Calon mahasiswa yang mau mendaftar S1 Kedokteran ITS wajib memenuhi syarat sebagai berikut:

a. Lulusan SMA/MA/sederajat tahun 2021, 2022 atau 2023.

b. Sehat jasmani dan rohani.

3. Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)


Pendaftaran Kedokteran UPI 2023 ini punya visi untuk menghasilkan dokter yang terdepan, unggul, kompeten dan memiliki keunggulan pada pencegahan penyakit-penyakit degeneratif melalui aktivitas fisik. UPI resmi mendirikan Program Studi Dokter Fakultas Kedokteran melalui proses visitasi kelayakan Fakultas Kedokteran pada 5-6 Mei 2023.


Berdasarkan izin Lembaga Konsil Kedokteran Indonesia (KKI) bahwa UPI layak untuk membuka Fakultas Kedokteran dengan keunggulan sport medicine and tourism sebagai upaya untuk mendukung Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) terutama dukungan bagi Atlet Indonesia.

4. Universitas Negeri Semarang (Unnes)


Seleksi Masuk (SM) Unnes ini adalah seleksi penerimaan mahasiswa baru jenjang S1 yang diselenggarakan secara mandiri khusus untuk mahasiswa Program Studi Kedokteran.

Persyaratan umum:
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi, Unika Atma Jaya Kukuhkan 3 Profesor
Institut Pariwisata...
Institut Pariwisata Trisakti Gelar Internship Expo 2025, Jembatani Mahasiswa dan Dunia Industri
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
Rekomendasi
DPRD Jakarta Minta Dispenda...
DPRD Jakarta Minta Dispenda Jeli Kawal Kebijakan Penurunan Pajak Tarif BBM Kendaraan
Pemkab Minahasa Utara...
Pemkab Minahasa Utara Gencarkan Langkah Pencegahan DBD demi Lindungi Warga
Wali Kota Jaksel Dukung...
Wali Kota Jaksel Dukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
6 Kunci untuk Lebih...
6 Kunci untuk Lebih Dekat dengan Allah, Apa Saja?
Juara WBO Brian Norman...
Juara WBO Brian Norman Jr dan Tantangan Jin yang Menakutkan dari Jepang
Lawan Tarif Trump, Kemendag...
Lawan Tarif Trump, Kemendag Siapkan 21 Perjanjian Dagang Baru dengan Berbagai Negara
Berita Terkini
Siti Fadila, Wisudawan...
Siti Fadila, Wisudawan Termuda UGM yang Raih Gelar Magister di Usia 22 Tahun
1 jam yang lalu
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
9 jam yang lalu
Link Pengumuman UTBK...
Link Pengumuman UTBK 2025 Berikut Jadwal dan Cara Melihat Hasilnya
14 jam yang lalu
PLTS, AI, hingga IoT,...
PLTS, AI, hingga IoT, Kemendikdasmen Pamer Inovasi Hebat Guru SMK dan Instruktur LKP
14 jam yang lalu
Tegas! Pelaku Kecurangan...
Tegas! Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Akan Didiskualifikasi dari Semua Jalur Masuk PTN
16 jam yang lalu
Mendikdasmen Dorong...
Mendikdasmen Dorong Peningkatan Kompetensi Guru SMK dan Instruktur LKP
18 jam yang lalu
Infografis
Hati-hati! Ini 10 Tanda...
Hati-hati! Ini 10 Tanda Kolesterol Tinggi yang Perlu Diwaspadai
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved