Perbandingan Biaya Sekolah SMA Taruna Nusantara dan SMAT Krida Nusantara, Mana yang Lebih Mahal?

Rabu, 06 Desember 2023 - 16:24 WIB
loading...
Perbandingan Biaya Sekolah...
Perbandingan biaya sekolah SMA Taruna Nusantara dan SMAT Krida Nusantara bisa menjadi pertimbangan para siswa. Foto/Instagram @sma.tarunanusantara
A A A
JAKARTA - Perbandingan biaya sekolah SMA Taruna Nusantara dan SMAT Krida Nusantara perlu diketahui oleh setiap peserta. Ini bisa menjadi referensi bagi yang berminat terjun ke dunia militer.

Kedua sekolah tersebut merupakan asrama berbasis militer yang selalu membuka pendaftaran baru setiap tahunnya. Namun, untuk menuntut ilmu di dua sekolah ini membutuhkan biaya yang tidak sedikit.

Meski begitu, banyak orang yang mendaftarkan dirinya ke dua sekolah ini karena lulusannya siap terjun menjadi anggota kepolisian maupun prajurit TNI.

Baca Juga Intip Biaya Sekolah SMAT Krida Nusantara, Lengkap dengan Cara Mendapat Beasiswa

Sebelum mendaftarkan diri, alangkah baiknya untuk mengetahui masing-masing biaya dari kedua sekolah supaya bisa dapat menjadi pertimbangan.

Perbandingan Biaya Sekolah SMA Taruna Nusantara dan SMAT Krida Nusantara


1. Biaya Sekolah SMA Taruna Nusantara


Terdapat dua jalur yang dapat ditempuh untuk masuk ke SMA Taruna Nusantara, yakni Jalur Kontribusi Khusus dan Jalur Iuran Sekolah. Kedua jalur tersebut memiliki harga berbeda.

Baca Juga Kapan Pendaftaran SMA Taruna Nusantara 2024? Ini Perkiraan Jadwal, Syarat, dan Biaya Sekolahnya

- Jalur Kontribusi Khusus

Uang pangkal : Rp50.000.000
Uang komite sekolah : Rp1.000.000
SPP : Rp5.000.000
Uang kontribusi khusus : Rp125.000.000

- Jalur Iuran Sekolah
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Selamatkan Generasi...
Selamatkan Generasi Muda, Edutainment Anti-Narkoba Hadir di Tengah Pelajar
Sekolah Masa Kini, Menumbuhkan...
Sekolah Masa Kini, Menumbuhkan Karakter dan Keterampilan Hidup lewat 5C
Dari Slawi hingga Makasar,...
Dari Slawi hingga Makasar, 155 Sekolah Luar Biasa Direvitalisasi
Jadwal ANBK 2025 untuk...
Jadwal ANBK 2025 untuk SD, SMP, dan SMA, Cek Asesmen yang Diujikan
Melawan Banjir dengan...
Melawan Banjir dengan Buku Digital, Jejak Perubahan dari SDN Tambakrejo 1 Semarang
Wapres Pastikan Pelajaran...
Wapres Pastikan Pelajaran AI akan Berlaku di SD-SMA pada Tahun Ajaran Baru
Pemerintah Buka 35 Sekolah...
Pemerintah Buka 35 Sekolah Asrama Khusus untuk Keluarga Tak Mampu
Hardiknas 2025, Ribuan...
Hardiknas 2025, Ribuan Siswa dan Guru Tanam Sayuran di Sekolah
Prabowo Tegur Pejabat...
Prabowo Tegur Pejabat karena Banyak Sekolah Rusak: Jangan Korupsi dengan Segala Akal
Rekomendasi
Lecehkan Pasien Pengobatan...
Lecehkan Pasien Pengobatan Alternatif, Ustaz Cabul di Bekasi Jadi Tersangka
MNC Life dan Bank SulutGo...
MNC Life dan Bank SulutGo Hadirkan Asuransi Jiwa Kredit untuk Perlindungan Nasabah
Profil dan Biodata Elkan...
Profil dan Biodata Elkan Baggott, Tembok Kokoh Garuda yang Dirindukan Penggemar Timnas Indonesia
AS Cabut Sanksi Rusia...
AS Cabut Sanksi Rusia Terkait Proyek Minyak Internasional
PT Global Jasa Sejahtera...
PT Global Jasa Sejahtera Gandeng Polda Metro Gelar Pelatihan Gada Pratama untuk Satpam
2 Artis Korban Aldy...
2 Artis Korban Aldy Maldini, Masih Ada Korban Lain yang Belum Terungkap?
Berita Terkini
Cara Daftar PPDB Madrasah...
Cara Daftar PPDB Madrasah DKI 2025, Pahami Langkahnya
UPI Resmi Buka Pendaftaran...
UPI Resmi Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Cek Jadwal dan Syaratnya di Sini
Gaji PPPK Lulusan SMA...
Gaji PPPK Lulusan SMA 2025, Cek Besaran, Golongan, dan Tunjangannya
Jawab Kebutuhan Dunia...
Jawab Kebutuhan Dunia Kerja, Matana University Buka Program Magister Manajemen
Cara Daftar Antrian...
Cara Daftar Antrian KJP Pasar Jaya Mei 2025 untuk Sembako Murah
Syarat dan Cara Daftar...
Syarat dan Cara Daftar PPG Dalam Jabatan Guru Madrasah 2025, Sudah Dibuka!
Infografis
Manfaat Susu untuk Sendi...
Manfaat Susu untuk Sendi dan Tulang yang Sering Diabaikan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved