Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta 2023/2024, Ini Rinciannya

Jum'at, 08 Desember 2023 - 15:16 WIB
loading...
Biaya Kuliah S1 Kedokteran...
Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta merupakan salah satu perguruan tinggi swasta (PTS) terbaik di Yogyakarta yang punya jurusan Kedokteran.Foto/youtube
A A A
YOGYAKARTA - Ini rincian biaya kuliah Jurusan Kedokteran di Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta.UAD merupakan salah satu perguruan tinggi swasta (PTS) terbaik di Yogyakarta yang punya Jurusan S1 Kedokteran.

Calon mahasiswa yang sudah berencana kuliah di S1 Kedokteran UAD Yogyakarta, perlu tahu biaya kuliah yang dibutuhkan. Untuk lebih jelasnya, artikel kali ini akan mengulas biaya kuliah Fakultas Kedokteran di UAD Yogyakarta tahun 2023/2024, simak ya!

Informasi Biaya Kuliah Jurusan Kedokteran UAD 2023/2024


Melansir dari laman resmi PMB UAD Yogyakarta, biaya kuliah Fakultas Kedokteran UAD Yogyakarta meliputi antara lain biaya Uang Gedung (DPPT), SPP per semester dengan beban 18 SKS, Registrasi, Pembinaan Mahasiswa (Jas Almamater, Tes TOEFL), Asuransi per tahun, Tabungan KKN dan biaya praktikum.

Jika mahasiswa mengambil beban lebih dari 18 SKS dalam 1 semester maka ada tambahan biaya beban SPP variabel per SKS. Biaya uang gedung (DPPT) untuk program studi kedokteran naik Rp3.300.000 per semester (semester I hingga VI) di gelombang II.

Selain itu, biaya DPPT juga naik Rp6.600.000 per semester (semester I sampai dengan VI) di gelombang III. Biaya Uang Gedung (DPPT) dibayarkan dari semester I hingga VI. Nominal biaya pendidikan ini merupakan asumsi jika mahasiswa menyelesaikan pendidikan selama 8 semester atau telah menempuh 144 SKS (mana yang lebih dulu tercapai).

Total biaya pendidikan dapat diangsur 2 kali, pada awal registrasi (daftar ulang) dan setelah UTS dengan persentase 50 persen dan 50 persen. Berikut rincian biaya untuk beberapa komponen di Fakultas Kedokteran UAD Yogyakarta:

Biaya Kuliah Semester I Jenjang S1 Kedokteran UAD Yogyakarta


1. SPP

a. SPP Pokok: Rp7.000.000

b. SPP Variabel (18 SKS): Rp6.750.000

c. SPP Skills Lab: Rp3.250.000

d. SPP Praktikum: Rp5.000.000

e. SPP Tutorial: Rp2.750.000

Subtotal SPP: Rp24.750.000

Baca juga:5 Universitas Terbaik di Yogyakarta Menurut Webometrics 2022


2. Her-registrasi: Rp300.000

3. Pembinaan mahasiswa: Rp1.500.000

4. Asuransi (per semester): Rp75.000

5. Kuliah Kerja Nyata: Rp275.000

6. DPPT: Rp33.550.000

Jumlah pembayaran: Rp60.450.000

Biaya Kuliah Semester II sampai dengan IV S1 Kedokteran UAD Yogyakarta


1. SPP

a. SPP Pokok: Rp7.000.000

b. SPP Variabel (18 SKS): Rp6.750.000

c. SPP Skills Lab: Rp3.250.000

d. SPP Praktikum: Rp5.000.000

e. SPP Tutorial: Rp2.750.000

Subtotal SPP: Rp24.750.000

2. Her-registrasi: Rp300.000

3. Asuransi (per semester): Rp75.000

4. Kuliah Kerja Nyata: Rp275.000

5. DPPT: Rp33.550.000

Jumlah pembayaran: Rp58.950.000

Biaya Kuliah Semester V sampai dengan VIII S1 Kedokteran UAD Yogyakarta


1. SPP

a. SPP Pokok: Rp7.000.000

b. SPP Variabel (18 SKS): Rp6.750.000

c. SPP Skills Lab: Rp3.250.000

d. SPP Praktikum: Rp5.000.000

e. SPP Tutorial: Rp2.750.000

Subtotal SPP: Rp24.750.000

2. Her-registrasi: Rp300.000

3. Asuransi (per semester): Rp75.000

Jumlah pembayaran: Rp25.125.000
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rincian UKT dan Uang...
Rincian UKT dan Uang Sumbangan Jalur Mandiri Unpad 2025, Pendaftaran Sudah Dibuka!
UKT Fakultas Kedokteran...
UKT Fakultas Kedokteran UGM 2025, dari Nol Rupiah hingga yang Paling Mahal
Daya Tampung Prodi Pendidikan...
Daya Tampung Prodi Pendidikan Dokter di UI dan Unpad melalui Jalur SNBT, Cek di Sini
PMB Unhan 2025 Ditutup...
PMB Unhan 2025 Ditutup 28 Februari, Bisa Kuliah Kedokteran Gratis
Kedokteran Herbal Jadi...
Kedokteran Herbal Jadi Ciri Khas dan Keunggulan FK IPB University
UWKS Masuk Top 35 Perguruan...
UWKS Masuk Top 35 Perguruan Tinggi Swasta Terbaik di Indonesia Versi Edurank
7 Negara yang Menggratiskan...
7 Negara yang Menggratiskan Uang Kuliah, Peluang Emas bagi Mahasiswa
Apa Jurusan dengan UKT...
Apa Jurusan dengan UKT Paling Mahal di ITB Jalur SNBP 2025?
Kisah Annisa, Anak Buruh...
Kisah Annisa, Anak Buruh Harian Lulusan Terbaik Kedokteran Undip
Rekomendasi
Harga Emas Antam Kembali...
Harga Emas Antam Kembali Bangkit, Naik Rp12.000 per Gram Hari Ini
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
BRICS: Tidak Ada yang...
BRICS: Tidak Ada yang Akan Percaya Dolar AS Lagi!
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
Ikan Berkepala Gumpalan...
Ikan Berkepala Gumpalan Ditemukan di Antara 27 Spesies Baru di Peru
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
Berita Terkini
10 Contoh Pantun Pembuka...
10 Contoh Pantun Pembuka untuk Buka Puasa Bersama, Check It Out
3 jam yang lalu
Dukung Akademisi, Educativa...
Dukung Akademisi, Educativa Indonesia Hadirkan Solusi Riset hingga Publikasi Ilmiah
4 jam yang lalu
Lowongan Kerja Sucofindo...
Lowongan Kerja Sucofindo di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, IPK 2.5 Bisa Daftar
4 jam yang lalu
Ini Dua Model Pembangunan...
Ini Dua Model Pembangunan Sekolah Rakyat
11 jam yang lalu
UI Soal Desakan Pembatalan...
UI Soal Desakan Pembatalan Gelar Doktor Bahlil: Tidak Relevan
15 jam yang lalu
UI: Bahlil Belum Lulus,...
UI: Bahlil Belum Lulus, Tuntutan Pembatalan Disertasi Tidak Tepat
16 jam yang lalu
Infografis
Persaingan Top Skor...
Persaingan Top Skor Liga Champions 2024/2025 Makin Sengit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved