Buka 3.195 Kuota di SNBP 2024, Ini 20 Prodi Berdaya Tampung Banyak di UM Malang

Kamis, 15 Februari 2024 - 10:45 WIB
loading...
Buka 3.195 Kuota di...
Salah satu prodi di Universitas Negeri Malang (UM) jalur SNBP 2024 dengan daya tampung terbanyak adalah prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar dengan jumlah 108 orang. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ini daftar 29 prodi dengan daya tampung terbanyak jalur SNBP 2024 di UM Malang yang perlu diketahui calon mahasiswa baru. Sebagai salah satu PTN favorit di Malang dan Indonesia, Universitas Negeri Malang (UM) akan menerima sebanyak 3.195 mahasiswa baru melalui jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2024.

Dilansir dari laman resmi UM, total ada 76 program studi (Prodi) yang disediakan UM dalam proses SNBP dengan tingkat keketatan berbeda-beda. Artikel kali ini akan membahas 20 prodi SNBP di UM dengan kuota terbanyak, simak ya!

20 Prodi Universitas Negeri Malang Jalur SNBP 2024 dengan Kuota Terbanyak


1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar: 108 orang.

2. Psikologi: 100 orang.

3. Ilmu Kesehatan Masyarakat: 95 orang.

4. Manajemen: 90 orang.

5. Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi: 85 orang.

6. Akuntansi: 83 orang.

7. Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam: 66 orang.

8. Ilmu Komunikasi: 60 orang.

9. Pendidikan Geografi: 57 orang
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
H-3 Penutupan SNBT,...
H-3 Penutupan SNBT, Ini Daya Tampung Prodi Sastra Indonesia di 3 PTN
Ini Daya Tampung Prodi...
Ini Daya Tampung Prodi Ilmu Keperawatan di USK dan Universitas Malikussaleh
Ini Daya Tampung Prodi...
Ini Daya Tampung Prodi Kebidanan di Universitas Bengkulu, Unair, dan UB
10 Prodi Unand dengan...
10 Prodi Unand dengan Keketatan Tertinggi di SNBP 2025, Intip Prospek Kerjanya
20 PTN dengan Penerimaan...
20 PTN dengan Penerimaan Mahasiswa Terbanyak di SNBP 2025, Tidak ada UI dan UGM!
Selamat, 173.028 Siswa...
Selamat, 173.028 Siswa Dinyatakan Diterima di PTN melalui Jalur SNBP 2025
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Peserta yang Lulus SNBP 5 Tahun Terakhir, Terus Meningkat?
Pengumuman Kelulusan...
Pengumuman Kelulusan SNBP 2025 Hari Ini Jam 3 Sore, Cek Hasil di Mana?
Rekomendasi
Gunung Dukono Meletus,...
Gunung Dukono Meletus, Luncurkan Abu Vulkanik 1,9 Km
Pemuda Desa Tial dan...
Pemuda Desa Tial dan Desa Tulehu Maluku Bentrok, 1 Orang Tewas
Hadapi Arus Balik, Jasa...
Hadapi Arus Balik, Jasa Marga Siapkan Pengalihan Lalin dari Transjawa ke Jakarta
Pecah Rekor Lagi, Harga...
Pecah Rekor Lagi, Harga Emas Antam Tembus Rp1.826.000 per Gram
Ratusan Pemudik dari...
Ratusan Pemudik dari Sumatera Mulai Kembali ke Pulau Jawa
Budi Arie Sowan ke Jokowi,...
Budi Arie Sowan ke Jokowi, Dapat Pesan soal Koperasi Desa Merah Putih
Berita Terkini
Riwayat Pendidikan Maxime...
Riwayat Pendidikan Maxime Bouttier, Aktor Tampan yang Baru Melamar Luna Maya
17 jam yang lalu
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
17 jam yang lalu
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
20 jam yang lalu
Pendidikan Ricky Kambuaya,...
Pendidikan Ricky Kambuaya, Pemain Timnas Indonesia yang Ternyata Mahasiswa S2 Ilmu Manajemen
21 jam yang lalu
7 Contoh Teks Pidato...
7 Contoh Teks Pidato Halalbihalal Idulftri 1446 H untuk Segala Suasana
22 jam yang lalu
Cerita Dosen Undip Berlebaran...
Cerita Dosen Undip Berlebaran Pertama Kali di Jerman untuk Kuliah di Kampusnya BJ Habibie
23 jam yang lalu
Infografis
Bacaan Niat untuk Buka...
Bacaan Niat untuk Buka Puasa di Bulan Suci Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved