Mau Hidup Sejahtera? Daftar Saja di 10 Jurusan yang Lulusannya Digaji Tinggi Berikut Ini

Jum'at, 16 Februari 2024 - 13:16 WIB
loading...
Mau Hidup Sejahtera?...
Menurut Biro Sensus Amerika Serikat, lulusan jurusan Teknik Elektro menjadi salah satu lulusan yang mendapat gaji tinggi di dunia. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ini daftar 10 jurusan kuliah di dunia yang lulusannya digaji tinggi . Lulusan perguruan tinggi banyak dicari dunia kerja sebagai karyawannya. Dan banyak orang yang menginginkan memiliki penghasilan atau gaji besar ketika sudah bekerja.

Dari fakta di lapangan, ternyata tidak semua lulusan perguruan tinggi memiliki penghasilan besar ketika masuk di dunia kerja. Mengutip Biro Sensus Amerika Serikat, Setidaknya hanya ada 10 jurusan kuliah yang lulusannya digaji tinggi oleh pemberi kerja atau perusahaan tempatnya bekerja. Lulusan apa saja? Untuk menjawabnya, artikel kali ini akan membahasnya, simak ya!

10 Jurusan Kuliah yang Lulusannya Digaji Tinggi


1. Teknik elektro


Rata-rata gaji: USD121,6 ribu atau setara Rp1,9 miliar (kurs Rp15.732) per tahun

2. Ilmu komputer


Rata-rata gaji: USD108,5 ribu atau setara Rp1,7 miliar per tahun

3. Teknik mesin


Rata-rata gaji: USD106,2 ribu atau setara Rp1,6 miliar per tahun

4. Ekonomi


Rata-rata gaji: USD101,4 ribu atau setara Rp1,59 miliar per tahun


5. Teknik


Rata-rata gaji: USD100,6 ribu atau setara Rp1,58 miliar per tahun

6. Keuangan


Rata-rata gaji: USD99,9 ribu atau setara Rp1,57 miliar per tahun

7. Teknik sipil


Rata-rata gaji: USD99,6 ribu atau setara Rp1,56 miliar per tahun

8. Kimia


Rata-rata gaji: USD94,68 ribu atau setara Rp1,4 miliar per tahun

9. Matematika


Rata-rata gaji: USD86,56 ribu atau setara Rp1,36 miliar per tahun

10. Ilmu politik


Rata-rata gaji: USD86,38 ribu atau setara Rp1,35 miliar per tahun
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1660 seconds (0.1#10.140)