Dibuka 21 Maret, Berikut Jadwal UTBK-SNBT 2024 yang Perlu Dipersiapkan

Jum'at, 01 Maret 2024 - 06:50 WIB
loading...
Dibuka 21 Maret, Berikut...
Kamu yang berminat mendaftar di perguruan tinggi negeri wajib bersiap-siap karena pendaftaran UTBK-SNBT 2024 akan dibuka mulai 21 Maret hingga 5 April 2024.Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ini informasi seputar pelaksanaan UTBK - SNBT 2024 yang akan dimulai 21 Maret. Calon peserta Uji Tulis Berdasarkan Komputer (UTBK)-Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2024 wajib bersiap-siap untuk melakukan pendaftaran.

Pendaftaran UTBK-SNBT 2024 akan berlangsung mulai 21 Maret hingga 5 April 2024. Sedangkan ujian dilaksanakan dalam dua gelombang.Untuk info lebih lengkapnya, artikel kali ini akan membahasnya, simak ya!

Informasi Seputar Pendaftaran UTBK-SNBT 2024


Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) dilakukan berdasarkan tes yang berbasis komputer yang biasa dikenal dengan UTBK atau Ujian Tulis Berbasis Komputer. Materi pada tes SNBT akan mengukur potensi kognitif, penalaran matematika, literasi dalam Bahasa Indonesia, juga literasi dalam Bahasa Inggris.

Peserta UTBK-SNBT 2924 harus memiliki Akun Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru atau SNPMB Siswa. Registrasi Akun SNPMB Siswa dapat dilakukan di Portal SNPMB.

Peserta yang dapat mengikuti UTBK-SNBT 2023 adalah siswa SMA/SMK/MA Kelas 12 atau kelas terakhir pada tahun 2024 dan Lulusan SMA/SMK/MA Sederajat tahun 2022 dan 2023.


Jadwal UTBK-SNBT 2024


1. Pembuatan Akun SNPMB 9 Januari – 15 Februari 2024

2. Pedaftaran UTBK-SNBT 21 Maret – 5 April 2024

3. Pelaksanaan UTBK Gelombang 1 30 April dan 2 – 7 Mei 2024

4. Pelaksanaan UTBK Gelombang 2 14 – 20 Mei 2024

5. Pengumuman Hasil SNBT 13 Juni 2024

6. Masa Unduh Sertifikat UTBK 17 Juni – 31 Juli 2024

Peserta yang dinyatakan lulus melalui Jalur SNBT 2024 dan telah daftar ulang atau registrasi di PTN yang dituju tidak dapat diterima pada seleksi Jalur Mandiri di PTN manapun.

Peserta dapat menggunakan nilai UTBK untuk mendaftar tes jalur mandiri di PTN. Sejumlah PTN membuka jalur mandiri dengan menggunakan nilai UTBK. Dengan catatan peserta tidak lulus SNBT 2024 atau lulus tapi belum melakukan registrasi. Informasi mengenai UTBK-SNBT dapat diipantau di laman https://snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/

(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
ITB Tindak Tegas Mahasiswanya...
ITB Tindak Tegas Mahasiswanya yang Terlibat Perjokian di UTBK 2025
Peserta UTBK 2025 di...
Peserta UTBK 2025 di Undip Ketahuan Bawa Transmiter dan Alat Bantu Dengar
Viral di X Keliru Pasang...
Viral di X Keliru Pasang Foto Peserta UTBK 2025 Pakai Joki, Panitia SNPMB Klarifikasi
50 Contoh Soal UTBK...
50 Contoh Soal UTBK SNBT 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawaban, Pelajari Ya
UTBK 2025 Diwarnai Kecurangan,...
UTBK 2025 Diwarnai Kecurangan, Panitia Temukan 10 Joki Lintas Provinsi
Joki hingga Kamera di...
Joki hingga Kamera di Ciput Jilbab Jadi Modus Operandi Kecurangan UTBK 2025
Panitia SNPMB: Mayoritas...
Panitia SNPMB: Mayoritas Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Peserta dari Fakultas Kedokteran
Soal UTBK Disimpan Offline,...
Soal UTBK Disimpan Offline, Panitia SNPMB Pastikan Kebocoran Tidak Terjadi
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
Rekomendasi
Farel Tarek Buka-bukaan...
Farel Tarek Buka-bukaan soal Kelakuan Anak Muda pada Sitkom Tongkrongan Toxic di Kanal YouTube-nya
Kisah Anak Nasabah PNM...
Kisah Anak Nasabah PNM Mekaar Cetak Sejarah di Piala Asia U-17
Rampai Nusantara Kawal...
Rampai Nusantara Kawal Langkah Jokowi Tempuh Jalur Hukum Atas Tuduhan Ijazah Palsu
Malam Ini di 30 Menit...
Malam Ini di 30 Menit Bersama Kabinet Merah Putih Srikandi Kabinet Prabowo Pembela TKI Bersama Anisha Dasuki dan Christina Aryani, di iNews
Polemik Masa Penahanan...
Polemik Masa Penahanan di Draf RKUHAP, Kompolnas: Statusnya Nggak Jelas
Penampakan Kapal Bantuan...
Penampakan Kapal Bantuan Gaza yang Dirudal Drone Israel Lalu Diselamatkan Malta
Berita Terkini
Siapkan Lulusan Berkualitas,...
Siapkan Lulusan Berkualitas, Mahasiswa UT akan Dibekali Kemampuan Bahasa Asing
10 jam yang lalu
Cucu Ki Hajar Dewantara...
Cucu Ki Hajar Dewantara Sebut 8 Keterampilan Dasar Ini Perlu Dikenalkan Sejak Dini
11 jam yang lalu
Peringatan Hardiknas...
Peringatan Hardiknas 2025, Menteri Brian Yuliarto Luncurkan Diktisaintek Berdampak
13 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Kaesang...
Riwayat Pendidikan Kaesang Pangarep, Putra Bungsu Jokowi yang Juga Ketua Umum PSI
14 jam yang lalu
MNC University Gelar...
MNC University Gelar Upacara Peringatan Hardiknas 2025
16 jam yang lalu
MNC University Sukses...
MNC University Sukses Jalani Asesmen Lapangan oleh Asesor BAN-PT
16 jam yang lalu
Infografis
Jarang Diketahui, Berikut...
Jarang Diketahui, Berikut 7 Makanan yang Mengandung Nikotin
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved