5 Kampus Swasta Indonesia yang Buka Program Double Degree, Kuliah Borong Dua Gelar

Rabu, 20 Maret 2024 - 07:30 WIB
loading...
5 Kampus Swasta Indonesia...
Universitas Telkom menjadi salah satu perguruan tinggi swasta (PTS) di Indonesia yang membuka program Double Degree. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ini daftar 5 kampus swasta di Indonesia yang membuka program Double Degree. Ingin memiliki dua gelar setelah lulus kuliah, program Double Degree menjadi pilihan tepat.

Double Degree merupakan program yang memungkinkan mahasiswa untuk mendapatkan dua gelar dari dua universitas dalam satu waktu. Di perguruan tinggi negeri (PTN), biasanya program ini ada di kelas internasional atau program internasional.

Tidak semua perguruan tinggi di Indonesia memiliki program double degree. Artikel kali ini akan khusus membahas deretan kampus swasta yang membuka program Double Degree, simak ya

5 Kampus Swasta Indonesia yang Buka Program Double Degree


1. Telkom University

Membuka Program Double Degree untuk kelas internasional. Berikut pilihan Jurusan double degree:

a. S1 Teknik Telekomunikasi

b. S1 Teknik Elektro

c. S1 Teknik Industri

d. S1 Informatika

e. S1 MBTI

f. S1 Akuntansi

g. S1 Administrasi Bisnis

h. S1 Ilmu Komunikasi

i. S1 Desain Komunikasi Visual

Program Double Degree Universitas Luar negeri : Hanyang University, Saxion University, Fontys University

Baca juga: Mahasiswa, Ini 6 Beasiswa Mancanegara untuk Program Double Degree

2. Binus University


Berikut pilihan program studi double degree:
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kemendiktisaintek akan...
Kemendiktisaintek akan Kucurkan Bantuan ke PTS, Begini Cara Mendapatkannya
Kemitraan UI dan UC...
Kemitraan UI dan UC Berkeley Makin Erat, Dorong Riset Lintas Negara
Kelas Internasional...
Kelas Internasional IPB University 2025 Kembali Dibuka, Simak Syaratnya
2 Universitas Kelas...
2 Universitas Kelas Dunia Tawarkan Program Dual Degree untuk Mahasiswa Indonesia
Pejuang UTBK! Kampus...
Pejuang UTBK! Kampus Maranatha Beri Beasiswa Khusus, Segini Skor Minimumnya
LPDP Buka Beasiswa S2...
LPDP Buka Beasiswa S2 Double Degree ke Jepang, Cocok untuk yang Suka IT
Pemprov Jakarta Bakal...
Pemprov Jakarta Bakal Kirim 150 Pelajar untuk Kuliah di Universiti Kuala Lumpur
Private Clubhouses di...
Private Clubhouses di Trump International Golf Club Lido: Mewah, Indah, dan Berkelas Dunia
5 Kampus Swasta dengan...
5 Kampus Swasta dengan Jurusan Psikologi Terbaik Versi BAN-PT
Rekomendasi
Pengakuan Khabib Nurmagomedov:...
Pengakuan Khabib Nurmagomedov: Conor McGregor Biayai Proyek di Dagestan!
Bareskrim Tampilkan...
Bareskrim Tampilkan Foto Ijazah Asli dan Jokowi saat Kuliah di UGM, Ini Penampakannya
Setelah Serang Pakistan,...
Setelah Serang Pakistan, India Kini Gempur Habis-habisan Kaum Maois
INH Salurkan Bantuan...
INH Salurkan Bantuan Air Bersih dan Paket Sembako untuk Ribuan Warga Gaza Palestina
Prabowo Panggil Bahlil...
Prabowo Panggil Bahlil hingga Airlangga ke Istana Bahas Hilirisasi Baterai Mobil
Profil Elvira Devinamira...
Profil Elvira Devinamira yang Memukau di Festival Film Cannes 2025
Berita Terkini
Lulus atau Gagal di...
Lulus atau Gagal di SNBT 2025? Ini Langkah Selanjutnya yang Harus Kamu Lakukan
Profil SMA Taruna Nusantara...
Profil SMA Taruna Nusantara dan 8 Alumni yang Menjadi Pejabat di Era Presiden Prabowo
Ditetapkan Jadi Rektor,...
Ditetapkan Jadi Rektor, Prof Maskuri Siap Jadikan USG Kampus Taraf Dunia
Dosen DKV MNC University...
Dosen DKV MNC University Jadi Juri Lomba Komik Digital Siswa SMA/SMK di Jaksel
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Dicari di Industri Migas, Cocok untuk Karier Menjanjikan
Jadwal, Jalur, dan Kuota...
Jadwal, Jalur, dan Kuota SPMB Sumut 2025, Cek Cara Daftarnya!
Infografis
5 Kampus Swasta dengan...
5 Kampus Swasta dengan Jurusan Psikologi Terbaik Versi BAN-PT
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved