7 Kampus Kedinasan Pertanian 2024 Lengkap dengan Pilihan Prodinya, Cek Daerahmu
loading...
A
A
A
JAKARTA - Ini daftar 7 kampus kedinasan pertanian tahun 2024 lengkap dengan pilihan prodinya. Apakah kamu tertarik untuk masuk di Kampus Kedinasan Pertanian tahun 2024? Jika iya, sebelum mendaftar ketahui dulu 7 Kampus Kedinasan Pertanian di Indonesia yang tersebar di berbagai daerah. Apa saja? Artikel kali ini akan membahas deretan universitas kedinasan pertanian 2024 lengkap dengan pilihan prodinya, simak ya!
Pilihan program studi:
- D4 Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
- D4 Penyuluhan Pertanian Presisi
- D4 Teknologi Produksi Tanaman Perkebunan
Pilihan program studi:
- D4 Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
- D4 Penyuluhan Peternakan dan Kesejahteraan Hewan
- D4 Agribisnis Hortikultura
- D3 Teknologi Mekanisasi Pertanian
- D3 Kesehatan Hewan
Pilihan program studi:
- D4 Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
- D4 Penyuluhan Peternakan dan Kesejahteraan Hewan
- D4 Agribisnis Peternakan
Pilihan program studi:
- D4 Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
- D4 Teknologi Benih
- D4 Agribisnis Hortikultura
- D4 Penyuluhan Peternakan dan Kesejahteraan Hewan
- D4 Teknologi Pakan Ternak
- D4 Teknologi Produksi Ternak
Pilihan program studi:
- D4 Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
- D4 Penyuluhan Peternakan dan Kesejahteraan Hewan
- D3 Budidaya Tanaman Hortikultura
- D3 Budidaya Ternak
Pilihan program studi:
- D4 Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
- D4 Penyuluhan Peternakan dan Kesejahteraan Hewan
- D4 Teknologi Produksi Tanaman Perkebunan
Pilihan program studi:
- D3 Teknologi Mekanisasi Pertanian
- D3 Teknologi Hasil Pertanian
- D3 Tata Air Pertanian
7 Sekolah Kedinasan Pertanian 2024 Lengkap dengan Pilihan Prodinya
1. Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Medan
Pilihan program studi:
- D4 Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
- D4 Penyuluhan Pertanian Presisi
- D4 Teknologi Produksi Tanaman Perkebunan
2. Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Bogor
Pilihan program studi:
- D4 Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
- D4 Penyuluhan Peternakan dan Kesejahteraan Hewan
- D4 Agribisnis Hortikultura
- D3 Teknologi Mekanisasi Pertanian
- D3 Kesehatan Hewan
3. Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Malang
Pilihan program studi:
- D4 Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
- D4 Penyuluhan Peternakan dan Kesejahteraan Hewan
- D4 Agribisnis Peternakan
4. Politeknik Pembangunan Pertanian Yogyakarta - Magelang (Polbangtan YOMA)
Pilihan program studi:
- D4 Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
- D4 Teknologi Benih
- D4 Agribisnis Hortikultura
- D4 Penyuluhan Peternakan dan Kesejahteraan Hewan
- D4 Teknologi Pakan Ternak
- D4 Teknologi Produksi Ternak
5. Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Gowa
Pilihan program studi:
- D4 Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
- D4 Penyuluhan Peternakan dan Kesejahteraan Hewan
- D3 Budidaya Tanaman Hortikultura
- D3 Budidaya Ternak
6. Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Manokwari
Pilihan program studi:
- D4 Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
- D4 Penyuluhan Peternakan dan Kesejahteraan Hewan
- D4 Teknologi Produksi Tanaman Perkebunan
7. Politeknik Enjiniring Pertanian Indonesia (PEPI Serpong)
Pilihan program studi:
- D3 Teknologi Mekanisasi Pertanian
- D3 Teknologi Hasil Pertanian
- D3 Tata Air Pertanian
(wyn)