Biaya Kuliah dan Uang Pangkal Seleksi Mandiri ITB 2024, Pendaftaran Dibuka 21 Mei

Rabu, 08 Mei 2024 - 12:56 WIB
loading...
A A A
2. IPI Semester 3 hingga 8 : Rp12,5 juta

Ketentuan Pembayaran Uang Pangkal (IPI) Seleksi Mandiri ITB 2024


IPI bagi mahasiswa yang lolos Seleksi Mandiri dapat dibayarkan secara bertahap per semester bersamaan dengan pelunasan UKT per semester.

Selain itu jika mahasiswa berhasil menyelesaikan kuliah S1 lebih cepat atau kurang dari delapan semester maka nilai IPI yang belum dibayarkan harus dilunasi sebelum proses yudisium kelulusan mahasiswa.

Baca juga: Mahasiswa Gugat UKT, DPR Minta PTN Transparan Beri Penjelasan

Mahasiswa juga dapat memilih untuk melunasi IPI beberapa semester sekaligus secara lebih dahulu, sehingga pada semester berikutnya tidak diwajibkan membayar tahapan pelunasan IPI untuk semester tersebut.

Demikian biaya kuliah Seleksi Mandiri ITB yang berlaku tahun ini. Seleksi Mandiri ITB 2024 terbuka bagi lulusan SMA/MA/SMK tahun 2022, 2023, atau 2024.

Memiliki nilai UTBK dan nilai rapor yang lengkap hingga semester enam, tidak diterima sebagai calon mahasiswa ITB melalui jalur nasional atau sarjana internasional, dan memiliki NISN.

Kemudian ada persyaratan tidak buta warna total maupun parsial yaitu di sekolah farmasi, Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati (SITH) sains, Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan (FTTM), Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD), Program Studi Kimia (FMIPA-IPA).

Kemudian syarat tidak buta warna total (buta warna parsial diperkenankan) bagi yang memilih (SITH) – Program Rekayasa
Program Studi Teknik Kimia (FTI-SP) Program Studi Teknik Bioenergi dan Kemurgi (FTI-SP).
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mengenal 3 Jalur Mandiri...
Mengenal 3 Jalur Mandiri Universitas Jember 2025 dan Jadwal Pendaftarannya
Unair Buka 4 Jalur Mandiri...
Unair Buka 4 Jalur Mandiri 2025: Syarat, Jadwal, dan Tips Lolos Seleksi
Kelas Internasional...
Kelas Internasional IPB University 2025 Kembali Dibuka, Simak Syaratnya
Seleksi Mandiri ITB...
Seleksi Mandiri ITB 2025 Dibuka, Ada Jalur Beasiswa dan KIP Kuliah
3 Jalur Seleksi Mandiri...
3 Jalur Seleksi Mandiri IPB University Siap Dibuka 9 Mei 2025
ITS Buka 2 Jalur Baru...
ITS Buka 2 Jalur Baru di Seleksi Mandiri 2025, Masuk Lebih Mudah? Tanpa Tes Tulis
Ini Alasan Polisi Tangguhkan...
Ini Alasan Polisi Tangguhkan Penahanan Mahasiswi ITB Pembuat Meme Prabowo-Jokowi
Mahasiswi ITB Tersangka...
Mahasiswi ITB Tersangka Meme Prabowo-Jokowi Dibebaskan dari Tahanan Bareskrim
Habiburokhman Jadi Penjamin...
Habiburokhman Jadi Penjamin Mahasiswi ITB Dibebaskan, Aktivis 98: Jamin Demokrasi Tetap Terjaga
Rekomendasi
Lebih dari 550 Eks Pejabat...
Lebih dari 550 Eks Pejabat Israel Desak Trump Akhiri Perang Gaza
Sinopsis Drama Korea...
Sinopsis Drama Korea Tastefully Yours, Kisah Romansa di Balik Keajaiban Kuliner
Aset Barbie Hsu Mendadak...
Aset Barbie Hsu Mendadak Hilang, Keluarga Diduga Lelang Perhiasan Diam-diam
Banjir Jakarta, 14 RT...
Banjir Jakarta, 14 RT dan 3 Ruas Jalan Terendam
Profil Eddie Marzuki...
Profil Eddie Marzuki Nalapraya, Jenderal TNI Berjuluk Bapak Pencak Silat yang Pernah Jabat Wagub Jakarta
Alexander Marwata Buka...
Alexander Marwata Buka Suara Soal Pimpinan KPK Tak Tetapkan Hasto Tersangka
Berita Terkini
Selamatkan Generasi...
Selamatkan Generasi Muda, Edutainment Anti-Narkoba Hadir di Tengah Pelajar
Sekolah Masa Kini, Menumbuhkan...
Sekolah Masa Kini, Menumbuhkan Karakter dan Keterampilan Hidup lewat 5C
Wisuda ke-52 Universitas...
Wisuda ke-52 Universitas Sahid Usung Konsep Budaya dan Pariwisata NTT
Pendidikan Eddie Nalapraya,...
Pendidikan Eddie Nalapraya, Sosok Jenderal dan Bapak Pencak Silat Dunia yang Meninggal Dunia Hari Ini
Riwayat Pendidikan Kolonel...
Riwayat Pendidikan Kolonel Cpl Antonius Hermawan, Anggota TNI yang Jadi Korban Ledakan Amunisi di Garut
Profil Pendidikan Mierza...
Profil Pendidikan Mierza Firjatullah, Striker Muda Andalan Timnas U-17
Infografis
Pendaftaran KIP Kuliah...
Pendaftaran KIP Kuliah untuk Seleksi Mandiri 2023 Dibuka
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved