Beasiswa S2 Gratis ke China Dibuka hingga September 2024, Segera Daftar!

Senin, 22 Juli 2024 - 07:00 WIB
loading...
Beasiswa S2 Gratis ke...
Tahun ini ada pembukaan beasiswa untuk kuliah S2 di kampus China lewat Beasiswa Schwarzman yang dibuka sampai September 2024.Foto ilustrasi/Ist
A A A
JAKARTA - Kabar baik bagi kamu pejuang kuliah gratis ke China . Tahun ini ada pembukaan beasiswa untuk kuliah S2 di kampus China. Ada kesempatan kuliah gratis lewat Beasiswa Schwarzman yang dibuka sampai September 2024 mendatang.

Schwarzman Scholarship adalah program beasiswa untuk mahasiswa internasional yang ingin mendapatkan gelar magister di Tsinghua University, China. Bahkan tanpa perlu LoA. Untuk info lengkapnya mengenai beasiswa ke China ini akan dibahas dalam artikel kali ini, simak ya!

Mengenal Beasiswa Schwarzman Scholarship ke China


Beasiswa Beasiswa Schwarzman Scholarship ke China berfokus pada pengembangan kepemimpinan global dan pemahaman lintas budaya melalui pendidikan. Program ini mencakup studi dalam berbagai disiplin ilmu, seperti ilmu politik, ekonomi, bisnis, hukum, dan studi internasional.

Schwarzman Scholars tidak membeda-bedakan pendaftar berdasarkan ras, warna kulit, jenis kelamin, identitas gender, agama, asal kebangsaan atau etnis. Pendaftar dengan disabilitas juga boleh mendaftar. Perlu diingat, beasiswa S2 ini berlaku untuk masa studi selama satu tahun saja.

Cakupan Beasiswa


1. Biaya pesawat PP

2. Biaya kuliah

3. Tempat tinggal

4. Biaya study tour

5. Biaya buku dan perlengkapan studi lainnya

6. Laptop
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Deakin-Lancaster University...
Deakin-Lancaster University Buka Akses Pendidikan Internasional dengan Program Beasiswa
Jawab Kebutuhan Dunia...
Jawab Kebutuhan Dunia Kerja, Matana University Buka Program Magister Manajemen
Kapan Pendaftaran Beasiswa...
Kapan Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 2 2025 Dibuka? Ini Perkiraan Jadwalnya
Beasiswa LPDP Program...
Beasiswa LPDP Program Master ke Irlandia 2025 Dibuka, Simak Syaratnya
Seleksi Mandiri ITB...
Seleksi Mandiri ITB 2025 Dibuka, Ada Jalur Beasiswa dan KIP Kuliah
Menjangkau Pelosok Negeri,...
Menjangkau Pelosok Negeri, Unika Atma Jaya Salurkan Beasiswa Rp44 Miliar
Usai Perang Lawan India:...
Usai Perang Lawan India: Pakistan, Afghanistan, dan China Perkuat Kerja Sama Keamanan
China Bela Pakistan,...
China Bela Pakistan, India Dikabarkan Bakal Hengkang dari BRICS
AS Bikin Sistem Rudal...
AS Bikin Sistem Rudal Golden Dome, China Cemas, Rusia Santai
Rekomendasi
Deindustrialisasi Mengintai,...
Deindustrialisasi Mengintai, Sinergi Jadi Solusi Transformasi Ekonomi
HUT ke-14 MNC Animation,...
HUT ke-14 MNC Animation, Jessica Tanoesoedibjo: Semoga Makin Banyak Karya Anak Bangsa Tercipta
Bank Jatim Tebar Dividen...
Bank Jatim Tebar Dividen Rp821 Miliar dan Angkat Winardi Legowo Jadi Calon Dirut
Meningkatkan Peran Dunia...
Meningkatkan Peran Dunia Usaha untuk Mendukung Keberlanjutan Keanekaragaman Hayati 2030
Doa Menyembelih Hewan...
Doa Menyembelih Hewan Kurban Bahasa Arab, Latin dan Artinya
Kejari Jakpus Tetapkan...
Kejari Jakpus Tetapkan 5 Tersangka Korupsi PDNS, Ada Mantan Dirjen Kominfo
Berita Terkini
Wujudkan Kampus Berdampak,...
Wujudkan Kampus Berdampak, UNJ Siap Ciptakan Inovasi untuk Ketahanan Pangan
Deakin-Lancaster University...
Deakin-Lancaster University Buka Akses Pendidikan Internasional dengan Program Beasiswa
Kisah Anasha, Siswi...
Kisah Anasha, Siswi Indonesia yang Diterima di 11 Kampus Terbaik Luar Negeri
Lulus atau Gagal di...
Lulus atau Gagal di SNBT 2025? Ini Langkah Selanjutnya yang Harus Kamu Lakukan
Profil SMA Taruna Nusantara...
Profil SMA Taruna Nusantara dan 8 Alumni yang Menjadi Pejabat di Era Presiden Prabowo
Ditetapkan Jadi Rektor,...
Ditetapkan Jadi Rektor, Prof Maskuri Siap Jadikan USG Kampus Taraf Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved