Muhammadiyah Buka Pendaftaran Beasiswa Kader 2024 Jenjang S1-S2, Ini Syaratnya

Kamis, 01 Agustus 2024 - 13:09 WIB
loading...
A A A
- Mahasiswa D4/S1/S2 pada PTMA maupun non-PTMA di seluruh Indonesia yang merupakan kader Muhammadiyah kurang
mampu atau fakir miskin (Kader Muhammadiyah Mustadh’afin).

Persyaratan Umum


• Mengisi formulir Pendaftaran Beasiswa pada link berikut: https://s.id/Beasiswa_Kader_Muhammadiyah

• Warga Negara Indonesia (WNI) dibuktikan dengan KTP/KK
Mahasiswa/i Aktif Semester 5-7 (untuk D4/S1) dan semester 2-3 (untuk S2) dan terdaftar di Perguruan Tinggi, melampirkan dokumen dalam bentuk scan sebagai berikut:

• Scan Surat Aktif Mahasiswa

• Scan Kartu Tanda Mahasiswa

• Scan KRS Terakhir

• Scan Transkrip Nilai terbaru yang disahkan Perguruan Tinggi

• Prestasi Akademik/ Non Akademik (tambahan)

• Curriculum Vitae (CV)

• Motivation Letter 1 Halaman (Font Times New Roman, Ukuran kertas A4, Ukuran font 12, Spasi 1.5)

• Research Plan

Mekanisme Pendaftaran


Pendaftar jalur Mahasiswa Kader Muhammadiyah Aktif: Mahasiswa PTMA & non-PTMA mendaftar dengan mengisi formulir pendaftaran di link yang sudah tersedia; dilengkapi dengan persyaratan khusus yaitu sebagai berikut:
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1802 seconds (0.1#10.140)