Lulus Cum Laude, Mahasiswi Undip Ini Sudah Dipinang 4 Perusahaan dalam Sebulan

Senin, 11 November 2024 - 09:01 WIB
loading...
Lulus Cum Laude, Mahasiswi...
Syaikha Butsaina Dhiya’ulhaq wisudawan terbaik D4 Sekolah Vokasi Undip. Foto/Undip.
A A A
JAKARTA - Undip merupakan universitas yang lulusannya cepat mendapatkan pekerjaan. Contohnya Syaikha, mahasiswi D4 Undip yang lulus Cum Laude dan digaet empat perusahaan hanya dalam waktu sebulan.

Di tengah persaingan mendapatkan pekerjaan, sebuah capaian penuh arti diraih Syaikha Butsaina Dhiya’ulhaq. Bukan hanya satu, namun empat perusahaan ingin merekrut mahasiswa jurusan Teknologi Rekayasa Kimia Industri itu pada September 2024 lalu.

Diterima 4 Perusahaan dalam Sebulan


Perusahaan tersebut yaitu busana apparel group (unit produksi Semarang) untuk posisi Supervisor Quality Control (QC), PT. Friesland Kievit Indonesia untuk posisi Management Trainee (MT), PT. Vitapharm untuk posisi Quality Control (QC), dan PT. Smoore Technology Indonesia posisi Management Trainee (MT).

Baca juga: Lulus Cum Laude dari Undip dengan IPK 3,8, Ini Cerita Nurhaliza

Mahasiswa Sekolah Vokasi Universitas Diponegoro (Undip) juga sebelumnya dipanggil hingga tes wawancara di tiga perusahaan lainnya seperti di PT Smoore Technology Indonesia dan PT Friesland Kievit Indonesia, serta posisi Staff Enviromental di PT Viva Cosmetic.

"Tetapi karena konfirmasi kelolosan sudah saya terima di satu perusahaan, maka saya tidak lanjutkan proses di perusahaan lain,” katanya, dikutip dari laman Undip, Senin (11/11/2024).
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Peserta UTBK 2025 di...
Peserta UTBK 2025 di Undip Ketahuan Bawa Transmiter dan Alat Bantu Dengar
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
Cerita Dosen Undip Berlebaran...
Cerita Dosen Undip Berlebaran Pertama Kali di Jerman untuk Kuliah di Kampusnya BJ Habibie
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
Pengembangan Soft Skills...
Pengembangan Soft Skills Mahasiswa, Kunci Meningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
MNC University dan Perkumpulan...
MNC University dan Perkumpulan Politeknik Swasta Jalin Kerja Sama Strategis
Kemenag Jembatani Mahasiswa...
Kemenag Jembatani Mahasiswa PTKI Masuk Dunia Kerja
Polda Jateng Pastikan...
Polda Jateng Pastikan Proses Hukum 3 Tersangka Kasus PPDS FK Undip Tetap Berjalan
BCA Gelar Kuliah Umum...
BCA Gelar Kuliah Umum di Universitas Brawijaya, Siapkan Mahasiswa Hadapi Tantangan Dunia Kerja
Rekomendasi
Bertemu PM Thailand,...
Bertemu PM Thailand, Prabowo Suarakan Gencatan Senjata Palestina dan Damai Myanmar
Profil Simon Tahamata,...
Profil Simon Tahamata, Legenda Belanda Keturunan Maluku Jadi Kepala Pemandu Bakat Timnas Indonesia?
Biodata dan Agama Syahrini,...
Biodata dan Agama Syahrini, Penyanyi yang Tampil di Red Carpet Festival Film Cannes 2025
DPD RI-Kemenko PMK Bersinergi...
DPD RI-Kemenko PMK Bersinergi Tingkatkan Kualitas Pembangunan Manusia
Menjelang Iduladha,...
Menjelang Iduladha, Hati-hati dengan 8 Kesalahan saat Berkurban Ini
Profil Akhmad Wiyagus,...
Profil Akhmad Wiyagus, Peraih Hoegeng Awards yang Kini Sandang Pangkat Komjen Pol
Berita Terkini
Cek Jadwal OSN 2025...
Cek Jadwal OSN 2025 untuk Jenjang SD, SMP, dan SMA
Nilai Ambang Batas Kelulusan...
Nilai Ambang Batas Kelulusan Tes Tahap 2 Rekrutmen BUMN 2025
Unesa Buka Pendaftaran...
Unesa Buka Pendaftaran Seleksi Mandiri 2025, Jalur Prestasi dan Disabilitas!
5 Sekolah Kedinasan...
5 Sekolah Kedinasan Terbaik di Jakarta, Nomor 1 dan 2 Lulus Jadi Calon PNS
Kolaborasi Global: Farmasi...
Kolaborasi Global: Farmasi UP dan IYSA Gelar Kompetisi Sains Internasional WSEEC
Jadwal SPMB Jakarta...
Jadwal SPMB Jakarta 2025 untuk Penerima KJP Plus dan PIP
Infografis
Ini Penjelasan Mengapa...
Ini Penjelasan Mengapa Hajar Aswad di Kakbah Berwarna Hitam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved