Riwayat Pendidikan 3 Guru Besar Calon Rektor ITB 2025-2030

Minggu, 24 November 2024 - 13:48 WIB
loading...
Riwayat Pendidikan 3...
Tiga guru besar ditetapkan Senat Akademik Institut Teknologi Bandung (ITB) sebagai calon rektor ITB 2025-2030. Foto/ITB.
A A A
JAKARTA - Tiga guru besar ditetapkan Senat Akademik Institut Teknologi Bandung ( ITB) sebagai calon rektor ITB 2025-2030. Berikut ini riwayat pendidikannya.

Ketiga nama tersebut diumumkan pada sidang tertutup yang dipimpin Ketua Senat Akademik ITB Prof. Edy Tri Baskoro. Dia menyampaikan apresiasi kepada para bakal calon rector ITB, anggota senat akademik, panitia ad hoc pemilihan calon rector ITB atas kerja keras dan dedikasi yang tinggi dan terhormat.

Baca juga: Daftar Lengkap 10 Calon Rektor ITB Pengganti Reini Wirahadikusumah

"Seluruh jajaran kami juga berterima kasih kepada seluruh civitas akademica ITB yang telah mendukung jalannya proses pemilihan dengan penuh integritas dan profesional," ujarnya dilansir dari laman ITB, Minggu (24/11/2024).

Hasil pemilihan ini segera disampaikan kepada Majelis Wali Amanat (MWA) ITB untuk diproses lebih lanjut ke tahap selanjutnya (tahap IV), yaitu tahap pemilihan dan penetapan Rektor ITB 2025-2030 oleh MWA ITB.

Baca juga: ITB Belum Bersuara terkait Rektor Dilaporkan ke Bareskrim soal Sirekap KPU

Berikut ini tiga nama calon rector ITB periode 2025-2030 yang ditetapkan senat akademik ITB berikut Riwayat pendidikannya.

Riwayat Pendidikan 3 Calon Rektor ITB 2025-2030

1. Prof. Brian Yuliarto, S.T., M.Eng., Ph.D.


S1: ITB, Bandung – Indonesia 1999

S2: University of Tokyo, Tokyo – Jepang 2002

S3: University of Tokyo, Tokyo – Jepang 2005

2. Prof. Dr. Irwan Meilano, S.T., M.Sc.


S1: ITB, Bandung - Indonesia 1997

S2: Nagoya University, Nagoya - Jepang 2003
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Riwayat Pendidikan Ridwan...
Riwayat Pendidikan Ridwan Kamil, dari SD Hingga Meraih Gelar Master dari Universitas California
Daftar Kampus di Indonesia...
Daftar Kampus di Indonesia dengan Ilmuwan Terbanyak yang Masuk Peringkat Dunia
Pendidikan Dirut Pertamina...
Pendidikan Dirut Pertamina Simon Aloysius Mantiri yang Meminta Maaf Imbas Korupsi Tata Kelola Minyak
UWKS Kukuhkan 3 Guru...
UWKS Kukuhkan 3 Guru Besar, Rektor: Amanah dan Berikan Manfaat untuk Masyarakat
Rektor Marsudi: Guru...
Rektor Marsudi: Guru Besar Harus Peka pada Masalah Bangsa
Universitas Bakrie Tambah...
Universitas Bakrie Tambah Guru Besar di Bidang Knowledge Management
Mendiktisaintek Brian...
Mendiktisaintek Brian Yuliarto Berstatus Dosen, Mengajar di Mana?
BINUS University Kukuhkan...
BINUS University Kukuhkan 7 Guru Besar di Awal 2025
Profil Prof Brian Yuliarto,...
Profil Prof Brian Yuliarto, Mendikti RI Baru Pengganti Satryo Soemantri Brodjonegoro
Rekomendasi
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
Meghan Markle Tolak...
Meghan Markle Tolak Memutuskan Hubungan dengan Keluarga Kerajaan
Putin: Tentara Bayaran...
Putin: Tentara Bayaran Asing yang Bela Ukraina Dianggap Teroris!
Sejarah Nuzulul Quran...
Sejarah Nuzulul Qur'an dan Amalan yang Dianjurkan
Prabowo Kumpulkan Para...
Prabowo Kumpulkan Para Rektor Kampus Negeri Dan Swasta Sore Ini, Bahas Apa?
Nokia Gagal Melakukan...
Nokia Gagal Melakukan Panggilan Telepon Pertama di Bulan
Berita Terkini
10 Contoh Pantun Pembuka...
10 Contoh Pantun Pembuka untuk Buka Puasa Bersama, Check It Out
3 jam yang lalu
Dukung Akademisi, Educativa...
Dukung Akademisi, Educativa Indonesia Hadirkan Solusi Riset hingga Publikasi Ilmiah
3 jam yang lalu
Lowongan Kerja Sucofindo...
Lowongan Kerja Sucofindo di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, IPK 2.5 Bisa Daftar
4 jam yang lalu
Ini Dua Model Pembangunan...
Ini Dua Model Pembangunan Sekolah Rakyat
11 jam yang lalu
UI Soal Desakan Pembatalan...
UI Soal Desakan Pembatalan Gelar Doktor Bahlil: Tidak Relevan
15 jam yang lalu
UI: Bahlil Belum Lulus,...
UI: Bahlil Belum Lulus, Tuntutan Pembatalan Disertasi Tidak Tepat
15 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Calon Pemimpin...
5 Negara Calon Pemimpin Baru NATO, Salah Satunya Turki
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved