KIWI Challenge Bangkitkan Minat Wirausaha Generasi Muda

Sabtu, 07 Desember 2024 - 17:55 WIB
loading...
KIWI Challenge Bangkitkan...
Puluhan siswa dan mahasiswa bersaing dalam Kompetisi Ide Wirausaha Indonesia (KIWI) Challange 2024. Foto/Istimewa.
A A A
JAKARTA - Puluhan siswa dan mahasiswa bersaing dalam Kompetisi Ide Wirausaha Indonesia (KIWI) Challenge 2024. Para pelajar dan mahasiswa dalam kompetisi ini merancang sebuah ide bisnis yang dapat membantu Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM).

Setidaknya, terjaring 50 proposal dalam bentuk video yang dijaring sejak mulainya kompetisi ini pada 21 September 2024 lalu. Proposal para pelajar dan mahasiswa ini dikurasi langsung oleh pelaku wirausaha, akademisi hingga perwakilan dari Universitas of Otago, New Zealand, dan Education New Zealand.

Hingga, pada puncak KIWI Challenge, ditetapkan 10 finalis yang bertanding di Jakarta. Dimana para finalis memperebutkan hadiah mencapai Rp50 juta.

Setelah memaparkan ide bisnis masing-masing, ditetapkan tiga tim terbaik dari kategori SMA dan universitas sebagai juara. Pun dipilih pula dua pemenang People's Choice Award yang memiliki video ide bisnis dengan like terbanyak di media sosial.

Adapun juara pertama berhak mendapatkan hadiah e-voucher Rp 10 juta, juara ke dua berhak mendapatkan e-voucher Rp8 juta, dan juara ke tiga mendapatkan e-voucher Rp5 juta. Sementara People's Choice Award mendapatkan hadiah e-voucher masing-masing Rp2 juta.

Juara kategori universitas sebagai berikut; 1. Petra Christian Universtiy: Partify; 2. Petra Christian University: Meatup; 3. UPH: LocalNih.

Selanjutnya Juara katergori SMA sebagai berikut; 1. USG Education: LAW4MSME; 2. USG Education: Brand-To-Bee; 3. USG Education Futureminds. Serta Ditetapkan People Choice Award diantaranya; UPH: LocalNih dan USG Education: Brand-To-Bee.

Perwakilan Kategori Pelajar dari USG Education, David Francis menyebut timnya menghadirkan fitur Artificial Intelligent (AI) BOT yang mampu memfasilitasi edukasi peraturan perundang-undangan atau hukum di Indonesia. Sehingga pelaku usaha seperti UMKM bisa memahami maupun mengerti regulasi saat menjalankan bisnis.

Sedangkan dari kategori Universitas, perwakilan dari Petra Christian Universtiy, Ivana Putri Aninda bersama timnya menghadirkan platform Partify yang bisa menghubungkan pemilik usaha dengan pencari kerja. Ide platform ini hadir karena banyak pelaku usaha yang kekurangan pekerja ketika momen tertentu, seperti hari raya keagamaan.

Ivana pun bersyukur lewat KIWI Challenge ini akhirnya idenya bisa terpancing untuk dieksekusi. Nama pun menjelaskan jika lewat kompetisi ini ia sadar banyak generasi muda yang peduli dalam pengembangan wirausaha.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
Kader Hima Persis Diajak...
Kader Hima Persis Diajak Manfaatkan Aplikasi Resmi Organisasi
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
MNC University Kerja...
MNC University Kerja Sama dengan LSP SDM TIK untuk Tingkatkan Kompetensi Dosen dan Mahasiswa
Pengembangan Soft Skills...
Pengembangan Soft Skills Mahasiswa, Kunci Meningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
Hima Persis Diharapkan...
Hima Persis Diharapkan Beri Karya Monumental untuk Kemajuan Agama dan Bangsa
HIMA LETS MNC University...
HIMA LETS MNC University Tebar Kebaikan di Bulan Ramadan dengan Aksi Berbagi Takjil
KIP Kuliah untuk 544.000...
KIP Kuliah untuk 544.000 Mahasiswa Sudah Ditransfer, Begini Cara Ceknya
Rekomendasi
Ngeri! Wisatawan Jatim...
Ngeri! Wisatawan Jatim Park Batu Terlempar dari Wahana Permainan 360 Pendulum
Nova Arianto Belum Pikirkan...
Nova Arianto Belum Pikirkan SEA Games 2025, Fokus Total ke Piala Dunia U-17!
Persiapan Timnas Indonesia...
Persiapan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17, Nova Arianto: Libur Dulu 2 Bulan, Latihan Lagi Juli!
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
PT BAI Luncurkan Program...
PT BAI Luncurkan Program MBG Perdana untuk Sekolah di KEK Galang Batang Bintan
AS Bombardir Pelabuhan...
AS Bombardir Pelabuhan Bahan Bakar Yaman yang Dikuasai Houthi, 38 Orang Tewas
Berita Terkini
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
7 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
8 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
16 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
21 jam yang lalu
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Dorong BUMDES Perkuat Kolaborasi untuk Promosi Digital
23 jam yang lalu
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa...
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa Penerima, Mendikti Dorong Pemda Inisiasi KIP Kuliah Daerah
1 hari yang lalu
Infografis
Indonesia Ingin Gabung...
Indonesia Ingin Gabung Proyek Jet Tempur Generasi Ke-5 Turki
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved