Jadwal dan 41 Link Pengumuman Kelulusan SNBP 2025

Minggu, 09 Februari 2025 - 09:01 WIB
loading...
Jadwal dan 41 Link Pengumuman...
Pendaftaran SNBP 2025 tengah berlangsung hingga 18 Februari 2025. Foto/SINDOnews.
A A A
JAKARTA - Pendaftaran SNBP 2025 tengah berlangsung hingga 18 Februari 2025. Calon mahasiswa bisa memilih daftar kuliah di berbagai perguruan tinggi negeri (PTN) di seluruh Indonesia.

Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) adalah jalur penerimaan mahasiswa baru di perguruan tinggi negeri (PTN) di Indonesia yang didasarkan pada prestasi akademik dan non-akademik siswa selama di sekolah.

Baca juga: 5 Tips Jitu Masuk Universitas Negeri Lewat Jalur SNBP 2025, Simak Ya!

SNBP mulai diterapkan pada tahun 2023 menggantikan Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) yang telah berlangsung sejak 2008.

Perubahan ini merupakan bagian dari penyempurnaan sistem seleksi masuk PTN yang lebih menekankan pada rekam jejak akademik siswa secara menyeluruh.

Baca juga: Apa Jurusan dengan UKT Paling Mahal di ITB Jalur SNBP 2025?

Jadwal Pengumuman SNBP 2025


Pengumuman hasi SNBP 2025 dijadwalkan pada 18 Maret 2025. Siswa yang telah mengikuti proses seleksi dapat memeriksa hasilnya melalui laman resmi SNPMB di sejumlah link yang telah disediakan.

Baca juga: Gampang Banget, Begini Cara Cek Daya Tampung SNBP 2025 untuk Semua Jurusan

Untuk mengetahui hasil seleksi, peserta dapat mengikuti langkah-langkah berikut:

1. Buka laman resmi SNPMB di https://snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/ atau juga link mirror PTN.

2. Masuk ke akun SNPMB masing-masing dengan menggunakan email dan kata sandi yang telah didaftarkan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
Kapan Pendaftaran Seleksi...
Kapan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya 2025 Dibuka? Camaba Siap-siap Ya
Kapan UM PTKIN 2025...
Kapan UM PTKIN 2025 Dibuka? Ini Persyaratan, Alur, dan Biaya Pendaftarannya
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
Keren Banget, Siswi...
Keren Banget, Siswi Berusia 15 Tahun Ini Berhasil Lulus SNBP 2025 di Unair
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
Lulus SNBP 2025 di ITS,...
Lulus SNBP 2025 di ITS, IPB, dan ITB? Berikut Biaya Kuliahnya untuk Semua Jurusan
H-3 Penutupan SNBT,...
H-3 Penutupan SNBT, Ini Daya Tampung Prodi Sastra Indonesia di 3 PTN
Jalur Mandiri Unair...
Jalur Mandiri Unair untuk Siswa Eligible yang Tidak Lolos SNBP 2025 Dibuka, Ini Syaratnya
Rekomendasi
Potensi Panas Bumi Indonesia...
Potensi Panas Bumi Indonesia Terbesar Kedua di Dunia, Penopang Transisi Energi
KPK Periksa Eks Stafsus...
KPK Periksa Eks Stafsus Jokowi Arif Budimanta selama 10 Jam Sebagai Saksi Kasus LPEI
Prabowo Ungkap Akan...
Prabowo Ungkap Akan Ada Terobosan Perjuangkan Kemerdekaan Palestina
Ahmad Sahroni Minta...
Ahmad Sahroni Minta Polisi Jangan Ragu Usut SPBU Oplosan di Bali
Peduli Sesama, Anggota...
Peduli Sesama, Anggota Legislatif Partai Perindo Manggarai Timur Petrus Yohanes Elmiance Bantu Nenek yang Hidup Sebatang Kara di Gubuk Tua
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Resmikan Program Air Bersih BWAP Miss Indonesia di Kampung Ciseke Banten
Berita Terkini
Menteri Pendidikan Filipina...
Menteri Pendidikan Filipina Kunjungi FKUI, Bahas Kerja Sama Regional Pendidikan dan Riset
2 jam yang lalu
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
3 jam yang lalu
Kisah Haru Pasutri Raih...
Kisah Haru Pasutri Raih Gelar Doktor Bareng di ITS, Sempat Hadapi Kebutaan
4 jam yang lalu
Jadwal Tes Online Rekrutmen...
Jadwal Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Sudah Siap?
5 jam yang lalu
P2G Ungkap Plus Minus...
P2G Ungkap Plus Minus Kembalinya Jurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA
6 jam yang lalu
Cara Cek Jadwal Tes...
Cara Cek Jadwal Tes RBB BUMN 2025, Mudah Banget!
7 jam yang lalu
Infografis
9 Negara Asia Lolos...
9 Negara Asia Lolos Piala Dunia U-17 2025, Indonesia Wakil ASEAN
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved