Pengumuman Kelulusan SNBP 2025 Hari Ini Jam 3 Sore, Cek Hasil di Mana?

Selasa, 18 Maret 2025 - 04:32 WIB
loading...
Pengumuman Kelulusan...
Pengumuman Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) akan diumumkan hari ini, Selasa (18/3/2025) mulai pukul 15.00 WIB. Foto/SINDOnews.
A A A
JAKARTA - Pengumuman kelulusan Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi ( SNBP ) akan diumumkan hari ini, Selasa (18/3/2025) mulai pukul 15.00 WIB. Cek hasil pengumuman ada di 45 link yang disediakan.

Hari yang dinanti oleh calon mahasiswa jalur prestasi telah tiba. Sebab siapa saja yang akan diterima di perguruan tinggi negeri (PTN) impian melalui SNBP akan diumumkan hari ini.

Baca juga: Lulus SNBP 2025? Begini Cara Daftar Ulang di UI, UGM, dan ITB

SNBP yang merupakan penerimaan mahasiswa baru tanpa tes ini memang terbilang ketat persaingannya. Jalur undangan ini hanya akan menerima siswa terbaik dari yang terbaik yang dilihat dari nilai rapor dan prestasi lainnya.

Tentunya jika dinyatakan diterima pasti akan ada rasa kebanggaan tersendiri. Betapa tidak, kalian sudah mengalahkan ratusan ribu peserta lainnya untuk kuliah di PTN ternama.

Baca juga: Ini Link Utama dan 44 Link Mirror untuk Melihat Pengumuman SNBP 2025

Pertanyaan, kapan kuliah? yang biasanya diutarakan sanak saudara pada saat hari raya nanti pun sudah ada jawaban terbaiknya yang bisa kalian pamerkan.

Ketentuan Seleksi SNBP 2025


1. Peserta diseleksi berdasarkan urutan pilihan program studi pertama

2. Jika tidak lulus seleksi pada pilihan program studi pertama, maka akan diikutkan pada seleksi pilihan kedua.

Baca juga: Gagal SNBP 2025? Unesa Buka Jalur Golden Ticket, Otomatis Diterima

Kriteria Siswa yang Diterima di PTN melalui SNBP 2025


1. Dinyatakan sudah lulus SMA dan sederajat

2. Lulus SNBP 2025
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
Baru Berusia 15 Tahun...
Baru Berusia 15 Tahun Yuyun Maemunah Diterima di Unesa, Cita-cita Jadi Guru
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
Keren Banget, Siswi...
Keren Banget, Siswi Berusia 15 Tahun Ini Berhasil Lulus SNBP 2025 di Unair
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
Lulus SNBP 2025 di ITS,...
Lulus SNBP 2025 di ITS, IPB, dan ITB? Berikut Biaya Kuliahnya untuk Semua Jurusan
H-3 Penutupan SNBT,...
H-3 Penutupan SNBT, Ini Daya Tampung Prodi Sastra Indonesia di 3 PTN
Rekomendasi
Indonesia dan USTR Intensif...
Indonesia dan USTR Intensif Bahas Negosiasi Tarif dalam 60 Hari ke Depan
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
Prof Niam Berharap Semangat...
Prof Ni'am Berharap Semangat Perdamaian yang Disuarakan Paus Fransiskus Terus Dilanjutkan
Anggota DPRD Dilecehkan,...
Anggota DPRD Dilecehkan, Ratusan Kader Gerinda di Banggai Desak Pelaku Persekusi Diadili
Paus Fransiskus Wafat...
Paus Fransiskus Wafat usai Sampaikan Pidato Terakhir Serukan Diakhirinya Perang di Gaza
Billy Mambrasar Tepis...
Billy Mambrasar Tepis Isu Soal Akses Khusus Program MBG
Berita Terkini
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
8 jam yang lalu
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
9 jam yang lalu
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
10 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Pemimpin...
Riwayat Pendidikan Pemimpin Umat Katolik Paus Fransiskus yang Meninggal Dunia di Usia 88 Tahun
11 jam yang lalu
10 Ucapan Hari Kartini...
10 Ucapan Hari Kartini untuk Acara Sekolah, Penuh Makna
12 jam yang lalu
Pemprov Jakarta dan...
Pemprov Jakarta dan Sumbar Teken LOI Bidang Pendidikan dengan Malaysia
13 jam yang lalu
Infografis
Ini 3 Negara Musuh AS...
Ini 3 Negara Musuh AS yang Tidak Terkena Tarif Impor Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved