Pendaftaran SNBT Ditutup 27 Maret, Ini Daya Tampung Prodi Farmasi di Undana dan Unram

Sabtu, 22 Maret 2025 - 19:04 WIB
loading...
Pendaftaran SNBT Ditutup...
Daya tampung Program Studi (Prodi) Farmasi di Universitas Nusa Cendana (Undana) dan Universitas Mataram (Unram) diulas di artikel ini. Ilustrasi/Dok SindoNews
A A A
JAKARTA - Pendaftaran SNBT 2025 berlangsung hingga Kamis, 27 Maret 2025. Daya tampung Program Studi (Prodi) Farmasi di Universitas Nusa Cendana (Undana) dan Universitas Mataram (Unram) diulas di artikel ini.

Diketahui, pendaftaran Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Nasional Berdasarkan Tes ( UTBK SNBT ) dibuka 11-27 Maret 2025. Jadi, masih ada waktu buat kamu para para pejuang perguruan tinggi negeri (PTN) untuk masuk kampus impianmu melalui jalur SNBT 2025.

Berikut ini jadwal lengkap SNBT 2025:
1. Registrasi akun siswa: 13 Januari-27 Maret 2025
2. Pendaftaran UTBK SNBT: 11-27 Maret 2025
3. Pelaksanaan UTBK: 23 April-3 Mei 2025
4. Pengumuman hasil SNBT: 28 Mei 2025
5. Masa unduh sertifikat UTBK: 3 Juni-31 Juli 2025.



Ada puluhan prodi yang dibuka dalam SNBT 2025 di berbagai kampus. Satu di antaranya, Prodi Farmasi.

Diketahui, Prodi Farmasi adalah program pendidikan yang mempelajari tentang ilmu farmasi, yaitu ilmu yang mempelajari tentang obat-obatan, bahan kimia, dan produk kesehatan lainnya.



Kamu yang lulus dari Prodi Farmasi akan mendaoat gelar S.Farm untuk jenjang Sarjana atau D.Farm jenjang Diploma. Lulusan Prodi Farmasi dapat bekerja dalam berbagai bidang, antara lain di industri farmasi, apotek, dan rumah sakit.

Daya Tampung Prodi Farmasi di Universitas Nusa Cendana dan Universitas Mataram


Berikut ini SindoNews tampilkan daya tampung Prodi Farmasi di Universitas Nusa Cendana dan Universitas Mataram melalui jalur SNBT. Sebagai informasi, dalam Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2025, Jurusan Farmasi di Universitas Nusa Cendana (Undana) dan Universitas Mataram memiliki cukup banyak pendaftar. Rinciannya, Undana 1.051 pendaftar, sementara Unram 1.256 pendaftar.

1. Universitas Nusa Cendana
Daya Tampung 2025: 22
Peminat 2024: 714

2. Universitas Mataram
Daya Tampung 2025: 45
Peminat 2024: 1.041.

Demikian informasi tentang daya tampung Prodi Farmasi di Universitas Nusa Cendana (Undana) dan Universitas Mataram (Unram) melalui jalur SNBT 2025. Semoga artikel ini bermanfaat bagi kamu para pejuang PTN.
(zik)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tegas! Pelaku Kecurangan...
Tegas! Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Akan Didiskualifikasi dari Semua Jalur Masuk PTN
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
Kecurangan UTBK 2025...
Kecurangan UTBK 2025 Makin Canggih, Peserta Pasang Kamera di Behel dan Kuku
Panduan Lengkap Rute...
Panduan Lengkap Rute ke Lokasi UTBK 2025 di IPB University: Kampus Dramaga & Sekolah Vokasi
Serba-serbi UTBK 2025...
Serba-serbi UTBK 2025 Hari Pertama di UPNVJ, Peserta Datang Subuh
UTBK 2025 Diikuti 860.975...
UTBK 2025 Diikuti 860.975 Peserta, Berapa Orang yang Akan Diterima di SNBT?
UTBK SNBT 2025 Resmi...
UTBK SNBT 2025 Resmi Dimulai, 860.975 Peserta Berebut Kursi di PTN Favorit
Pesan Mendikti untuk...
Pesan Mendikti untuk Peserta UTBK 2025: Tunjukkan yang Terbaik, Lawan Rasa Takut
Berapa Skor UTBK Tertinggi...
Berapa Skor UTBK Tertinggi untuk Lolos SNBT di UI, UGM, ITB, dan Unpad 2025?
Rekomendasi
6 Hotel Keluarga Untuk...
6 Hotel Keluarga Untuk Staycation di Bali
TBS Energi Bagikan Dividen...
TBS Energi Bagikan Dividen Rp168 Miliar, Tunjuk Dewan Komisaris Baru
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Militer AS vs China 2025, Dua Superpower yang Berseteru
Kesaksian dan BAP Berbeda,...
Kesaksian dan BAP Berbeda, Saksi Rahmat Setiawan Tonidaya Dicecar Pertemuan Wahyu dan Hasto di KPU
Motor Bensin Punah di...
Motor Bensin Punah di China, Jalan Dikuasai Jutaan Kendaraan Listrik
PHR Kembangkan Desa...
PHR Kembangkan Desa Energi di Riau, Ubah Limbah Ternak Jadi Biogas
Berita Terkini
Tegas! Pelaku Kecurangan...
Tegas! Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Akan Didiskualifikasi dari Semua Jalur Masuk PTN
58 menit yang lalu
Mendikdasmen Dorong...
Mendikdasmen Dorong Peningkatan Kompetensi Guru SMK dan Instruktur LKP
2 jam yang lalu
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
4 jam yang lalu
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi Bersama Program Director Radio RDI
4 jam yang lalu
Kecurangan UTBK 2025...
Kecurangan UTBK 2025 Makin Canggih, Peserta Pasang Kamera di Behel dan Kuku
4 jam yang lalu
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi, Unika Atma Jaya Kukuhkan 3 Profesor
7 jam yang lalu
Infografis
Demo Besar Guncang AS...
Demo Besar Guncang AS di 1.200 Lokasi dan 50 Negara Bagian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved