Hari Ini Pengumuman SMUP S1 Unpad, Cek Linknya di Sini

Jum'at, 02 Juli 2021 - 15:08 WIB
loading...
Hari Ini Pengumuman...
Pengumuman SMUP S1 Unpad. Foto/tangkapan layar IG Unpad
A A A
JAKARTA - Hari ini, Jumat, 2 Juli 2021 pengumuman hasil Seleksi Masuk Universitas Padjajaran (SMUP) untuk jenjang Sarjana (S1) akan diumumkan.

Dikutip dari instagram resmi Unpad di @universitaspadjajaran, Jumat (2/7) diumumkan bahwa pengumuman hasil SMUP Sarjana (S1) untuk jalur prestasi, jalur mandiri dan jalur internasional akan diumumkan pada Jumat, 2 Juli 2021.



Unpad tidak menyertakan jam berapa pengumuman hasil seleksi dapat diakses oleh peserta. Namun para calon mahasiswa baru Unpad yang mendaftar lewat SMUP bisa mengakses pengumuman tersebut di laman pengumuman.unpad.ac.id.

Melalui laman pengumuman tersebut, Unpad menyampaikan selamat kepada para calon mahasiswa baru Unpad yang dinyatakan lulus Seleksi Masuk Universitas Padjajaran.

Bagi yang dinyatakan diterima, registrasi sebagai mahasiswa baru Unpad wajib melengkapi biodata secara online di laman http://pengumuman.unpad.ac.id.

Registrasi disesuaikan dengan jenjang/program (Diploma, Sarjana, Spesialis & Profesi, Pascasarjana) dan jadwal masing-masing jalur seleksi.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
Biaya Kuliah PPDS Anestesi...
Biaya Kuliah PPDS Anestesi Unpad, Ternyata Mahal Juga!
Kapan Pendaftaran Seleksi...
Kapan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya 2025 Dibuka? Camaba Siap-siap Ya
Kapan UM PTKIN 2025...
Kapan UM PTKIN 2025 Dibuka? Ini Persyaratan, Alur, dan Biaya Pendaftarannya
Jadwal dan Cara Daftar...
Jadwal dan Cara Daftar Jalur Mandiri UGM 2025, Simak di Sini!
Jadwal Pendaftaran SIMAK...
Jadwal Pendaftaran SIMAK UI 2025, Camaba Siap-siap Ya
Seleksi Mandiri Unpad...
Seleksi Mandiri Unpad untuk Hafiz Quran 2025 Dibuka, Tanpa Tes
SNBT 2025, Ini Perbandingan...
SNBT 2025, Ini Perbandingan Daya Tampung Prodi Ilmu Perpustakaan di UI dan Unpad
Ini Daya Tampung Prodi...
Ini Daya Tampung Prodi Ilmu Pemerintahan di Undip, Unpad, dan Unhas
Rekomendasi
Hasil Piala Sudirman...
Hasil Piala Sudirman 2025: Ester Nurumi Menang, Indonesia Ungguli Inggris 4-0
ASN di Jakarta Tiap...
ASN di Jakarta Tiap Rabu Wajib Naik Transportasi Umum secara Gratis
Soccer Challenge Tangerang...
Soccer Challenge Tangerang 2025, Panggung Impian Pesepak Bola Putri Belia
Pertamina Hulu Energi...
Pertamina Hulu Energi Dorong Kemandirian Ekonomi Perempuan Pesisir
Jual Beli Properti di...
Jual Beli Properti di Jakarta, Wajib Pahami Aturan BPHTB Ini
Suzuki Akui Penjualan...
Suzuki Akui Penjualan Mobil Hybrid Kalah dari Listrik
Berita Terkini
Raker PP KAUJE di Madiun,...
Raker PP KAUJE di Madiun, Resmikan Beasiswa Kakak Asuh dan Gagas Kampus UNEJ
6 jam yang lalu
BINUS University Komitmen...
BINUS University Komitmen Cetak Sineas Muda Unggul
12 jam yang lalu
Kisah Dewi Agustiningsih,...
Kisah Dewi Agustiningsih, Anak Sopir Lulusan SMP Jadi Doktor Termuda UGM dan Jabat Dosen ITB
13 jam yang lalu
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
13 jam yang lalu
Pendaftaran OSN 2025...
Pendaftaran OSN 2025 Diperpanjang hingga 2 Mei, Cek Infonya di Sini
14 jam yang lalu
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
1 hari yang lalu
Infografis
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim akan Diinvasi Rusia dalam Beberapa Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved