Dr Sonny Hetharia MTh Terpilih Jadi Rektor UKIM Ambon 2021-2025

Selasa, 05 Oktober 2021 - 22:19 WIB
loading...
Dr Sonny Hetharia MTh...
Dr Hengky Herson Hetharia terpilih sebagai Rektor UKIM Ambon periode 2021-2025 menggantikan Dr Jafet Damamain. Foto/Istimewa
A A A
JAKARTA - Dr Hengky Herson Hetharia MTh yang akrab disapa Dr. Sonny terpilih sebagai Rektor Universitas Kristen Indonesia Maluku ( UKIM ) Ambon untuk periode 2021-2025. Dia menggantikan Dr Jafet Damamain yang telah selesai masa jabatannya.

Pemilihan rektor berlangsung di Kampus UKIM kawasan Talake, Senin (4/10/2021). Dr Sonny Hetharia yang sedang menjabat Dekan Fakultas Theologia UKIM berhasil meraih suara terbanyak dari dua calon rektor lain, yakni Dr Melkianus Hendrik Pentury MSi dan Dr. Simon Pieter Soegijono SE. MSi.



Dalam pemilihan tersebut, Dr Sonny Hetharia memperoleh 28 suara atau 58 persen. Suara terbanyak disusul Dr Pentury sebanyak 13 atau 27 persen dan Dr Soegijono yang meraih 7 suara atau 15 persen. Selain itu, ada 1 suara dinyatakan rusak. Adapun suara untuk pemilihan calon rektor tersebut berasal dari senat universitas, BPH Sinode GPM dan Yayasan Pengelola UKIM.

Sebelumnya Senat UKIM Ambon telah menetapkan tiga orang sebagai calon rektor periode 2021-2025. Namun, yang mengajukan diri sebelumnya empat bakal calon, Rabu (15/9/2021).

Salah satu calon rektor, Dr Pieter Soegijono mengucapkan selamat atas terpilihnya Dr Hengky Herson Hetharia MTh yang akrab disapa Dr Sonny terpilih sebagai Rektor UKIM Ambon untuk periode 2021-2025. “Selamat menjalankan amanah dan tanggung jawab. Semoga UKIM lebih maju dan berkembang,” kata Soegijono.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
MNC University-MarkPlus...
MNC University-MarkPlus Institute Perkuat Sinergi Akademik dan Industri
Forum Alumni Telkom...
Forum Alumni Telkom University Dukung Asta Cita Pendidikan Tinggi
BWI Dukung Wakaf Perguruan...
BWI Dukung Wakaf Perguruan Tinggi untuk Pembiayaan Tridharma Pendidikan
Rekomendasi
Trump Beri Sinyal Damai...
Trump Beri Sinyal Damai dengan China: Mereka Hubungi Saya Beberapa Kali
Bang Jago Pasuruan Tantang...
Bang Jago Pasuruan Tantang Duel Polisi di Depan Keluarga, Akhirnya Terkapar Positif Nyabu
Partai Perindo Anggap...
Partai Perindo Anggap Jawa Barat Sangat Penting untuk Segera Digarap Demi Menang Pemilu 2029
Libur Panjang Tri Hari...
Libur Panjang Tri Hari Suci, Jalan Tol Dalam Kota Jakarta Padat Merayap
Hasil Lobi ke Arab Saudi,...
Hasil Lobi ke Arab Saudi, Menag: Jemaah Indonesia Usia di Atas 90 Tahun Diizinkan Berhaji
Gelar Halalbihalal,...
Gelar Halalbihalal, Muhammadiyah Tegaskan Komitmennya terhadap Keharmonisan
Berita Terkini
Pendidikan Raja Charles...
Pendidikan Raja Charles III: Lulusan Sekolah Elit, Kini Raja Inggris Tertua Sepanjang Sejarah
2 jam yang lalu
Ini Jalur Masuk UGM...
Ini Jalur Masuk UGM untuk Calon Mahasiswa Tidak Mampu, Cek Jadwal Pendaftarannya
4 jam yang lalu
Ini Alasan PB PGRI Dukung...
Ini Alasan PB PGRI Dukung Kembalinya Jurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA
6 jam yang lalu
12 Sekolah Ini Terpilih...
12 Sekolah Ini Terpilih Jadi SMA Unggulan Garuda Transformatif, Cek Daftar Lengkapnya
9 jam yang lalu
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
9 jam yang lalu
4 Materi Seleksi Kompetensi...
4 Materi Seleksi Kompetensi PPPK Kemenkumham 2024, Cek Jadwal Lengkapnya di Sini!
10 jam yang lalu
Infografis
Libur Lebaran 28 Maret-1...
Libur Lebaran 28 Maret-1 April 2025, Waspadai Banjir Rob Jakarta
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved