12 Tips Meredakan Sakit Kepala Tanpa Obat dari Universitas Nasional

Rabu, 10 November 2021 - 00:23 WIB
loading...
12 Tips Meredakan Sakit...
Setiap orang pasti pernah mengalami sakit kepala. Tetapi, cara mengatasi sakit kepala sebenarnya tak perlu minum obat. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Setiap orang pasti pernah mengalami sakit kepala . Tetapi, cara mengatasi sakit kepala sebenarnya tak perlu minum obat. Lantas bagaimana caranya? Ada banyak cara yang bisa dilakukan. Salah satunya dengan menekan ibu jari kaki. Karena jempol kaki berkaitan dengan saraf kepala.

Melansir laman resmi Universitas Nasional (Unas), berikut ini dijelaskan tips meredakan sakit kepala tanpa obat:

1. Minum air putih
Sakit kepala mungkin merupakan tanda bahwa tubuh Anda mengalami dehidrasi. Beberapa ahli mengatakan, dehidrasi bisa menyebabkan pembuluh darah di otak kesulitan mengatur kadar cairan tubuh sehingga memicu sakit kepala.

2. Tekan ibu jari kaki
Dalam refleksologi, jempol kaki berkaitan dengan saraf kepala. Memberikan sedikit tekanan pada ibu jari biasanya akan meredakan sakit kepala.

3. Gunakan bola tenis
Ambil dua bola tenis, sejajarkan. Setelah itu, berbaringlah dan posisikan bola di belakang leher. Perlahan-lahan, berikan sedikit tekanan seolah bola memijat leher. Hal ini akan membantu menenangkan otot-otot suboksipital yang merupakan penyebab utama nyeri ketegangan sakit kepala.

4. Gigit cabai rawit
Ahli gizi Lily Soutter dari Nuffield Health mengatakan, bahan aktif dalam cabai, capsaicin telah terbukti dapat meredakan sakit kepala untuk penderita migrain.

5. Makanlah sesuatu
Ahli gizi, Alexis Poole mengatakan, otak Anda membutuhkan energi untuk berfungsi. Jika kadar glukosa turun terlalu rendah, maka salah satu dampaknya adalah sakit kepala.

6. Menundukkan kepala
Banyak sakit kepala yang disebabkan oleh ketegangan di otot leher. Menundukkan atau mendongakkan kepala akan membantu meredakan sakit kepala. Tundukkan kepala, selipkan dagu di dada bagian atas. Selanjutnya, angkat kepala hingga beberapa waktu.

7. Matikan komputer
Terlalu banyak berada di depan layar dapat menyebabkan computer vision syndrome, dengan gejala termasuk mata kering dan sakit kepala.

Untuk itu istirahatkan mata 15-20 menit setiap 50 menit. Hal ini akan meredakan sakit kepala dan ketegangan mata. Dan ingat aturan 20-20-20, setiap 20 menit bekerja di depan komputer, sempatkan untuk memalingkan pandangan dari layar monitor selama 20 detik ke titik lain yang berjarak 20 kaki (sekitar 6 meter).
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
MNC University-MarkPlus...
MNC University-MarkPlus Institute Perkuat Sinergi Akademik dan Industri
Forum Alumni Telkom...
Forum Alumni Telkom University Dukung Asta Cita Pendidikan Tinggi
BWI Dukung Wakaf Perguruan...
BWI Dukung Wakaf Perguruan Tinggi untuk Pembiayaan Tridharma Pendidikan
MNC University dan Politeknik...
MNC University dan Politeknik Tempo Jalin Kerja Sama dalam Tridharma Perguruan Tinggi
Beasiswa Belum Mampu...
Beasiswa Belum Mampu Tingkatkan APK Pendidikan Tinggi, Kemendikti Susun Strategi Nasional
Mendikti Saintek Terbitkan...
Mendikti Saintek Terbitkan Kepmen Baru, Atur Pengembangan Karier Dosen
PASMAM 2025, FISIP Unpas...
PASMAM 2025, FISIP Unpas Gelar Lomba Simulasi Sidang ASEAN
Pradita University Cetak...
Pradita University Cetak Lulusan Unggul, Siap Hadapi Tantangan Dunia Kerja
Mempererat Sinergi Keilmuan,...
Mempererat Sinergi Keilmuan, Darunnajah Sambut Hangat Rektor Universitas Al-Azhar Mesir
Rekomendasi
Kadin Jakarta, Indosat,...
Kadin Jakarta, Indosat, dan Masjid Istiqlal Teken MoU Pemberdayaan Ekonomi Umat
Pemudik Bisa Istirahat...
Pemudik Bisa Istirahat dan Isi Energi Gratis di SPKLU PLN dengan Extrajoss Ultimate
BCL Semangat Masak Rendang...
BCL Semangat Masak Rendang untuk Lebaran, Siapkan Satu Kuali Penuh
Hujan Deras, Banjir...
Hujan Deras, Banjir Rendam SMP 3 Semanu Gunungkidul
Kapolri: Pemudik dengan...
Kapolri: Pemudik dengan Pesawat Meningkat 4,9 persen Dibanding 2024
Menaker Lepas Peserta...
Menaker Lepas Peserta Mudik Gratis di Stasiun Pasar Senen
Berita Terkini
10 Ucapan Selamat Hari...
10 Ucapan Selamat Hari Raya Nyepi 2025 yang Cocok Dibagikan Murid kepada Guru
48 menit yang lalu
10 Kata-Kata Mutiara...
10 Kata-Kata Mutiara Nyepi 2025 yang Menyentuh Hati dan Penuh Kebijaksanaan
1 jam yang lalu
5 Ucapan Selamat Nyepi...
5 Ucapan Selamat Nyepi 2025 untuk Teman Sekolah, Momen Mempererat Hubungan dengan Sahabat
2 jam yang lalu
Park Bo Gum Pemeran...
Park Bo Gum Pemeran Gwan Sik di When Life Gives You Tangerines Ternyata Lulusan S2 Kampus Top Korea!
5 jam yang lalu
Kapan Pendaftaran Seleksi...
Kapan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya 2025 Dibuka? Camaba Siap-siap Ya
9 jam yang lalu
Kapan UM PTKIN 2025...
Kapan UM PTKIN 2025 Dibuka? Ini Persyaratan, Alur, dan Biaya Pendaftarannya
9 jam yang lalu
Infografis
Makan Daging Tanpa Khawatir...
Makan Daging Tanpa Khawatir Kolesterol Naik dengan 4 Tips Ini
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved