Miris! Puluhan Siswa SD di Mamuju Belajar di Bekas Gudang Bank Sampah

Jum'at, 12 November 2021 - 16:30 WIB
loading...
Miris! Puluhan Siswa...
Puluhan siswa-siswi SD Inpres Padang Baka, Mamuju, Sulawesi Barat, terpaksa belajar dalam kondisi darurat di bekas gudang bank sampah. Foto/Abdul Jalal
A A A
MAMUJU - Puluhan siswa-siswi SD Inpres Padang Baka, Kabupaten Mamuju, Provinsi Sulawesi Barat, terpaksa belajar dalam kondisi darurat di bekas gudang bank sampah.

Pasalnya, gedung sekolah mereka rusak parah dan tengah menjalani rehabilitasi total tak kunjung selesai.

Para pelajar terpaksa belajar dalam kondisi darurat di bekas gudang bank sampah. Hawa panas terkena terik matahari serta terkena percikan air saat hujan, menganggu konsentrasi para pelajar.

Selain itu, para guru di sekolah pun juga terpaksa bersabar menjalani proses belajar mengajar dalam segala keterbatasan.



Salah satu guru, Said mengatakan, kondisi ini sudah berlangsung selama satu bulan.

“Sejumlah kelas terpaksa digabungkan agar para siswa bisa mengikuti proses pembelajaran secara bersamaan yang dimulai pukul 08.00 hingga pukul 10.00 Wita,” ujarnya.

Para guru dan siswa SD Inpres Padang Baka berharap, rehabilitasi gedung sekolah mereka secepatnya selesai dikerjakan agar proses belajar mengajar lebih aman dan nyaman.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 Ucapan Selamat Nyepi...
5 Ucapan Selamat Nyepi 2025 untuk Teman Sekolah, Momen Mempererat Hubungan dengan Sahabat
Kemendikdasmen Pantau...
Kemendikdasmen Pantau Kesiapan Daerah Menuju SPMB 2025
Apakah Emil Audero Pernah...
Apakah Emil Audero Pernah Sekolah di Indonesia? Ini Informasi Lengkapnya
Profil SDN Prayitna...
Profil SDN Prayitna Praya, Sekolah Emil Audero Sebelum jadi Kiper Kelas Dunia di Italia
Jadwal Libur Lebaran...
Jadwal Libur Lebaran 2025 untuk Anak Sekolah, Masuk Kembali 9 April
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas Pendidikan Sekolah Dasar, MNC Bank Gelar Program Renovasi dan Literasi Keuangan
Ini Dua Model Pembangunan...
Ini Dua Model Pembangunan Sekolah Rakyat
Mendikdasmen Abdul Muti...
Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sebut Sekolah Rakyat Butuh 60 Ribu Guru
Besok Hari Pertama Sekolah...
Besok Hari Pertama Sekolah di Bulan Ramadan 2025, Cek Jadwal Selengkapnya
Rekomendasi
Militer China Kepung...
Militer China Kepung Taiwan untuk Simulasi Invasi Besar-besaran, AS Tak Bisa Berbuat Banyak
PMI Kirim Bantuan Kemanusiaan...
PMI Kirim Bantuan Kemanusiaan Senilai Rp800 Juta untuk Korban Gempa Myanmar
Weak Hero Class 2 Tayang...
Weak Hero Class 2 Tayang Perdana 25 April, Park JI Hoon Kembali sebagai Yeon Si Eun
Daya Beli Turun Saat...
Daya Beli Turun Saat Lebaran 2025, Mal Ramai Tapi Minim yang Belanja
H+1 Lebaran, Arus Balik...
H+1 Lebaran, Arus Balik Kendaraan lewat GT Cikampek Utama Mulai Meningkat
5 Fakta Menarik Ray...
5 Fakta Menarik Ray Sahetapy, Aktor Senior yang Meninggal di Usia 68 Tahun
Berita Terkini
Ini 7 Sekolah yang Dikecualikan...
Ini 7 Sekolah yang Dikecualikan dari Ketentuan SPMB 2025
5 jam yang lalu
SPMB 2025 Dibuka Mei,...
SPMB 2025 Dibuka Mei, Ini Jadwal Resmi Pengganti PPDB dari Kemendikdasmen
7 jam yang lalu
Biaya Kuliah Kedokteran...
Biaya Kuliah Kedokteran di 5 PTN Pulau Sumatera Jalur Mandiri 2025: Unand, Unsri, USK, USU, dan Unri
10 jam yang lalu
Profil Pendidikan Ray...
Profil Pendidikan Ray Sahetapy, Aktor Legendaris Indonesia
13 jam yang lalu
FKH Unair Masuk 100...
FKH Unair Masuk 100 Besar Dunia di QS WUR 2025: Satu-Satunya di Indonesia!
15 jam yang lalu
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
16 jam yang lalu
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved