Sinta, Pramugari Cantik Ini Wisuda di Pesawat Tanpa Kehadiran Orang Tua

Kamis, 02 Desember 2021 - 13:29 WIB
loading...
Sinta, Pramugari Cantik...
Pramugari Sinta Rosmayenti Tanjung, istri dari Bupati Paser, Kalimantan Timur, Fahmi Fadli mengikuti prosesi wisuda di pesawat (Foto: Instagram/@sintarosmayenti)
A A A
JAKARTA - Momen wisuda merupakan hal yang ditunggu-tunggu oleh mahasiswa sebagai bukti telah menyelesaikan akhir studinya. Dalam merayakan kelulusan, kehadiran orang tua dan keluarga terdekat akan turut mendampinginya.

Namun, tak seperti momen wisuda pada biasanya, salah seorang pramugari ini justru merayakan hari kelulusannya secara berbeda. Perempuan bernama Sinta Rosmayenti Tanjung ini melaksanakan wisudanya secara online di pesawat.



Bila biasanya wisuda didampingi oleh kehadiran orangtua, berbeda dengan Sinta yang di hari kelulusannya tanpa didampingi oleh orangtua dan suaminya.

Meski begitu, Sinta tetap bersyukur dan tampak bahagia seperti yang terlihat dalam unggahan di akun Instagram miliknya, yaitu @sintarosmayenti.
Sinta, Pramugari Cantik Ini Wisuda di Pesawat Tanpa Kehadiran Orang Tua

“Aku bersyukur walaupun wisudanya di pesawat dan tidak didampingi orangtua/suami setidaknya aku sudah berusaha dalam setiap tahapan pembelajaran yang aku dapatkan!” tulis Sinta dalam unggahan tersebut, Kamis (2/12/2021).

Sinta juga terlihat tengah mengenakan toga wisudanya dan memberikan senyum manisnya ke arah kamera yang berlatar kursi-kursi di dalam pesawat.

"Tetaplah belajar selagi kamu mampu untuk belajar! We must ready for the next challenges. Sinta Rosmayenti S.A.P," tambahnya.

Sontak saja, unggahannya ini mendapat banyak ucapan selamat dari warganet. “Wooo selamat dan sukses selalu,” tulis @jok****ri. “Mantap! Sukses selalu, ya,” komentar lainnya.

"Alhamdulillah... selamat dan semakin sukses kedepannya," tulis @and**.

"Ibu sangat luar biasa," tulis @stu***.

"Sukses terus ibu cantik," tulis @sisc**.

Menariknya lagi, Sinta bukan hanya sekadar berprofesi sebagai pramugari. Dia adalah istri dari Bupati Paser, Kalimantan Timur, Fahmi Fadli. Terlihat dari beberapa unggahan fotonya, salah satunya saat sang suami akan dilantik sebagai Bupati Paser pada Februari 2021 lalu.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
Kader Hima Persis Diajak...
Kader Hima Persis Diajak Manfaatkan Aplikasi Resmi Organisasi
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
Rekomendasi
Majukan Kalimantan Timur,...
Majukan Kalimantan Timur, Gubernur Harum Luncurkan Program Gratispol
Hari Kekalahan Umar...
Hari Kekalahan Umar Nurmagomedov yang Mengguncang UFC
Dikabarkan Cerai dengan...
Dikabarkan Cerai dengan Barack Obama, Michelle Pamer Cincin Kawin
Kejati Lampung Tetapkan...
Kejati Lampung Tetapkan 2 Tersangka Korupsi Jalan Tol, Negara Dirugikan Rp66 Miliar
Justin Bieber Dikabarkan...
Justin Bieber Dikabarkan Bangkrut Imbas Terlilit Utang Rp320 Miliar
Biadab! Perempuan di...
Biadab! Perempuan di Kendari Banting Bayi 6 Bulan, Rekam dan Dikirim ke Ibu Balita
Berita Terkini
Hari Kartini, Dosen...
Hari Kartini, Dosen Sains Komunikasi MNC University Tampil di V Morning Show
3 jam yang lalu
10 Contoh Ucapan Selamat...
10 Contoh Ucapan Selamat Hari Kartini dalam Bahasa Inggris untuk Berbagai Momen
4 jam yang lalu
Pas Foto atau Pasfoto,...
Pas Foto atau Pasfoto, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
5 jam yang lalu
Mendikdasmen Wajibkan...
Mendikdasmen Wajibkan Guru Belajar Satu Hari dalam Seminggu, Ini Aturannya
7 jam yang lalu
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
16 jam yang lalu
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
17 jam yang lalu
Infografis
4 Negara di Dunia yang...
4 Negara di Dunia yang Tidak Memiliki Pesawat Tempur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved