Calon Mahasiswa, Begini Cara Daftar SNMPTN 2022 di Laman LTMPT

Jum'at, 11 Februari 2022 - 13:01 WIB
loading...
Calon Mahasiswa, Begini...
Sejumlah calon mahasiswa mengikuti Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) untuk SBMPTN. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri ( SNMPTN ) 2022 akan dibuka 14 Februari mendatang. Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi ( LTMPT ) memberikan informasi mengenai tahapan pendaftarannya.

Sebanyak 847.069 siswa dinyatakan berhak mendaftar ke SNMPTN 2022. Setelah mereka melakukan simpan permanen akun LTMPT maka mereka bisa mendaftar ke SNMPTN pada Senin mendatang. Pendaftaran SNMPTN akan berlangsung pada 14 Februari sampai dengan 28 Februari 2022.

Dikutip dari Panduan Pendaftaran SNMPTN 2022 di laman resmi LTMPT, siswa dapat mendaftar SNMPTN melalui portal LTMPT di portal.ltmpt.ac.id atau melalui laman https://snmptn.ltmpt.ac.id.

Baca: Mau Raih Golden Ticket di SNMPTN Unair? Ini Syaratnya

Selain itu, siswa yang dapat mendaftar SNMPTN 2022 adalah siswa yang memenuhi beberapa kriteria, yakni:

1. Hanya siswa yang sudah memiliki akun di LTMPT

2. Akunnya sudah permanen

3. Termasuk salah satu siswa yang dinyatakan eligible oleh sekolah

4. Memiliki nilai yang lengkap yang dapat mendaftar di SNMPTN

Setelah memenuhi syarat diatas, siswa bisa melakukan pendaftaran di laman yang telah ditentukan. Berikut ini tahapan pendaftaran yang harus dilalui.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
H-3 Penutupan SNBT,...
H-3 Penutupan SNBT, Ini Daya Tampung Prodi Sastra Indonesia di 3 PTN
20 PTN dengan Penerimaan...
20 PTN dengan Penerimaan Mahasiswa Terbanyak di SNBP 2025, Tidak ada UI dan UGM!
Selamat, 173.028 Siswa...
Selamat, 173.028 Siswa Dinyatakan Diterima di PTN melalui Jalur SNBP 2025
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Peserta yang Lulus SNBP 5 Tahun Terakhir, Terus Meningkat?
Pengumuman Kelulusan...
Pengumuman Kelulusan SNBP 2025 Hari Ini Jam 3 Sore, Cek Hasil di Mana?
Gagal SNBP 2025? Unesa...
Gagal SNBP 2025? Unesa Buka Jalur Golden Ticket, Otomatis Diterima
Rekomendasi
Strategi Investasi Penting...
Strategi Investasi Penting Hadapi Ketidakpastian Ekonomi Global
Polisi dan TNI Gerebek...
Polisi dan TNI Gerebek Judi Sabung Ayam di Gowa yang Diduga Dibekingi Oknum Tentara
Perang Dagang, China...
Perang Dagang, China Ganti Minyak Mentah AS dengan Minyak Kanada
9 Mayjen TNI Tinggalkan...
9 Mayjen TNI Tinggalkan Militer usai Mutasi TNI Januari-Maret 2025, Ini Daftar Namanya
Pemimpin Houthi: Israel...
Pemimpin Houthi: Israel Didukung AS Peras Palestina Bebaskan Tawanan tanpa Kompensasi
Bangsa di Balik Jeruji...
Bangsa di Balik Jeruji Besi: Mengapa Israel Penjarakan 10.000 Warga Palestina?
Berita Terkini
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI, Pondasi atau Fondasi?
21 menit yang lalu
Tes Online Rekrutmen...
Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2025 Dimulai Hari Ini, Simak 5 Hal Penting Berikut
31 menit yang lalu
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
9 jam yang lalu
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
9 jam yang lalu
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
10 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
13 jam yang lalu
Infografis
Lionel Messi Masuk Peringkat...
Lionel Messi Masuk Peringkat 3 di Daftar Atlet Terhebat Abad 21
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved