Ajak Masyarakat Jaga Kebersihan Laut, Mahasiswa UNS Sabet Juara Kompetisi Poster Internasional

Kamis, 17 Februari 2022 - 14:51 WIB
loading...
Ajak Masyarakat Jaga...
2 Mahasiswa UNS sabet juara 2 kompetisi poster internasional. Foto/tangkapan layar laman UNS
A A A
JAKARTA - Prestasi di tingkat internasional kembali ditorehkan mahasiswa Universitas Sebelas Maret ( UNS ) Surakarta. Kali ini, prestasi tersebut diraih Andri Aulia Rahman dan Alif Sholihin dari Program Studi (Prodi) Pendidikan Seni Rupa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) yang meraih juara 2 kompetisi desain poster tingkat internasional.

Baca: Ini 5 Jalur Penerimaan Mahasiswa Baru UIN Ar-Raniry Aceh

Kompetisi bertajuk Plastic Free Art Ocean Contest ini diselenggarakan oleh Albatross Designs It, Australia pada 3-20 Januari 2022. Dalam poster tersebut, Andri dan Alif mengangkat keberlanjutan dan kelangsungan biodiversity terutama di lautan.

“Tujuannya untuk memberikan edukasi terhadap masyarakat untuk bisa menjaga ekosistem di lautan dengan tidak membuang sampah di laut,” katanya melansir laman UNS di uns.ac.id, Kamis (17/2/2022).

Selain itu, dalam poster tersebut mereka juga memberikan ornamen-ornamen kebudayaan Indonesia sebagai identitas bangsa. Seperti pakaian-pakaian adat Indonesia dan tempat ikonik yang ada di Indonesia.

Meskipun saat ini Andre tengah duduk di semester akhir dan Alif baru saja diwisuda, tetapi semangat untuk berkompetisi terus berkibar. Kompetisi desain poster ini diikuti 160 peserta dari 6 negara. Pemenang kompetisi yang diselenggarakan secara daring ini diumumkan melalui pos elektronik dan akun Instagram @albatross_sailling.

Baca juga: 5 Jurusan Kuliah Tersulit, Berani Ambil?

“Kesan pertama saat diumumkan dapat juara jelas senang karena sebelum mencapai ini harus melewati tahap-tahap kekalahan yang tak hanya sekali. Setelah itu jadi makin semangat buat ikut lomba supaya bisa menang lagi,” ungkapnya.

Mereka berharap melalui poster ini, masyarakat dapat turut menjaga ekosistem laut. Terlebih, laut merupakan salah satu sumber penghidupan terbesar manusia dan menjadi penyeimbang organisme lain di bumi.
(nz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
H-3 Penutupan SNBT,...
H-3 Penutupan SNBT, Ini Daya Tampung Prodi Sastra Indonesia di 3 PTN
20 PTN dengan Penerimaan...
20 PTN dengan Penerimaan Mahasiswa Terbanyak di SNBP 2025, Tidak ada UI dan UGM!
Selamat, 173.028 Siswa...
Selamat, 173.028 Siswa Dinyatakan Diterima di PTN melalui Jalur SNBP 2025
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Peserta yang Lulus SNBP 5 Tahun Terakhir, Terus Meningkat?
Pengumuman Kelulusan...
Pengumuman Kelulusan SNBP 2025 Hari Ini Jam 3 Sore, Cek Hasil di Mana?
Gagal SNBP 2025? Unesa...
Gagal SNBP 2025? Unesa Buka Jalur Golden Ticket, Otomatis Diterima
Pengumuman SNBP 2025...
Pengumuman SNBP 2025 Selasa 18 Maret, Cek Link Ini
Pendaftaran SNBT 2025...
Pendaftaran SNBT 2025 Dibuka Hari Ini Pukul 15.00 WIB, Login ke Portal SNPMB
Rekomendasi
Ruben Onsu Dimimpikan...
Ruben Onsu Dimimpikan Mendiang Ibu Sehari Sebelum Mualaf, Diingatkan untuk Salat
Wamenaker Immanuel Ebenezer...
Wamenaker Immanuel Ebenezer Silaturahmi ke Kediaman Habib Rizieq, Ngobrol Apa Kira-kira?
Sudah Terbang di Samudra...
Sudah Terbang di Samudra Hindia, Pesawat Ini Putar Balik ke Bandara setelah Penumpang Mencoba Buka Pintu
Arus Balik di Tol Cipali...
Arus Balik di Tol Cipali Meningkat, Volume Kendaraan ke Jakarta Melonjak 91 Persen
Perluasan Jaringan Penerbangan...
Perluasan Jaringan Penerbangan GIAA-Japan Airlines Diresmikan
Formula 1 Japanese GP...
Formula 1 Japanese GP 2025 Dimulai! Nonton dengan Klik di Sini
Berita Terkini
Biaya Kuliah Kedokteran...
Biaya Kuliah Kedokteran di 5 PTN Pulau Sumatera Jalur Mandiri 2025: Unand, Unsri, USK, USU, dan Unri
1 jam yang lalu
Profil Pendidikan Ray...
Profil Pendidikan Ray Sahetapy, Aktor Legendaris Indonesia
4 jam yang lalu
FKH Unair Masuk 100...
FKH Unair Masuk 100 Besar Dunia di QS WUR 2025: Satu-Satunya di Indonesia!
6 jam yang lalu
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
7 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Maxime...
Riwayat Pendidikan Maxime Bouttier, Aktor Tampan yang Baru Melamar Luna Maya
1 hari yang lalu
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
1 hari yang lalu
Infografis
Gunung Berapi Bawah...
Gunung Berapi Bawah Laut Jadi Ancaman AS setelah Kebakaran Hutan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved