Mahasiswa, Ini 5 Tips Mencari Judul Skripsi yang Menarik

Sabtu, 19 Februari 2022 - 00:04 WIB
loading...
Mahasiswa, Ini 5 Tips...
Mahasiswa. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Menemukan judul skripsi yang menarik mungkin bukanlah tugas yang mudah. Sebab judul skripsi harus dibuat secara inovatif, menarik, relevan dan juga sesuai dengan bidang ilmu yang kita pelajari.

Mahasiswa pun akan dibuat semakin kelimpungan ketika batas waktu menyerahkan judul skripsi ke dosen pembimbing semakin dekat. Bukannya memberikan judul menarik malah terpaksa memberi judul asal-asalan sehingga akan berdampak negatif pada proses menulis skripsi itu sendiri.



Mendapatkan judul adalah tahap awal dalam menulis skripsi. Maka dari itu, jangan salah pilih judul. Cerdas dalam pemilihan judul harus dilakukan sehingga para mahasiswa tingkat akhir ini pun akan cepat lulus melalui skripsi yang dia buat.

Namun bagaimana mencari judul skripsi yang menarik, layak dan orisinil? Simak 5 tips berikut ini yang sudah dirangkum dari berbagai sumber.

1. Cari tahu hal yang paling diminati atau disukai

Menemukan hal yang diminati itu bisa diawali dari mengapa memilih jurusan yang saat ini ditempuh di bangku perkuliahan. Kemudian ingat kembali apa topik perkuliahan yang memantik minatmu untuk mempelajarinya lebih lanjut. Topik yang diminati ini akan mempermudah menyusun skripsi karena prosesnya saja sudah diawali dengan sesuatu hal yang disenangi



2. Perbanyak literatur dan mendengar informasi-informasi baru

Salah satu kunci untuk menulis skripsi dengan materi yang berisi itu adalah dengan banyak membaca dan mengetahui banyak informasi. Dengan selalu mendengar informasi terbaru dan kekinian yang terjadi di masyarakat maka akan tercipta satu judul skripsi yang menarik dan orisinil.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
Kader Hima Persis Diajak...
Kader Hima Persis Diajak Manfaatkan Aplikasi Resmi Organisasi
7 Fakta Gaji Rata-Rata...
7 Fakta Gaji Rata-Rata Lulusan S1 di Indonesia yang Menarik untuk Diketahui
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
Rekomendasi
Nikmati Hari Cerah di...
Nikmati Hari Cerah di Antalya, Kota dengan Pantai Bersertifikat Bendera Biru Terbanyak
Saksi Sebut Uang Suap...
Saksi Sebut Uang Suap PAW Harun Masiku dari Hasto, Febri Diansyah: Kabar Burung
Turun Tipis, Harga Emas...
Turun Tipis, Harga Emas Hari Ini Bertahan di Rp1,9 Jutaan
Profil Asilbek Aliev:...
Profil Asilbek Aliev: Mesin Gol Uzbekistan U-17 dan Top Skor Piala Asia U-17 2025
Robby Purba Kaget! Ternyata...
Robby Purba Kaget! Ternyata Rumah Baru Jelita Jely di Tangerang Selatan Berhantu
Pakar Ungkap Mengapa...
Pakar Ungkap Mengapa Putin Inginkan Pangkalan di Indonesia, Ada Kaitannya dengan AS
Berita Terkini
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
4 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
5 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
13 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
18 jam yang lalu
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Dorong BUMDES Perkuat Kolaborasi untuk Promosi Digital
20 jam yang lalu
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa...
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa Penerima, Mendikti Dorong Pemda Inisiasi KIP Kuliah Daerah
22 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved