Direktur LPDP Beberkan Kunci Lolos Beasiswa Paling Bergengsi di Tanah Air

Minggu, 10 Juli 2022 - 00:13 WIB
loading...
A A A
"Kami ingin mendapatkan putra-putri bangsa yang tipenya champion, tidak cengeng, orang yang pantang menyerah, pede, optimis, ada masalah dipecahkan, dan bukan dihindari," tutur dia.

Berikut jadwal seleksi beasiswa LPDP tahap 2:

1. Pendaftaran: 4 Juli-5 Agustus 2022
2. Seleksi administrasi: 8 Agustus-19 Agustus 2022
3. Seleksi bakat skolastik: 29 Agustus-10 September 2022
4. Seleksi substansi: 26 September-4 November 2022.

Pendaftaran online melalui situs https://beasiswalpdp.kemenkeu.go.id/ .

Beasiswa pendidikan LPDP tahun ini mulai dari beasiswa untuk S2 maupun S3 di dalam dan luar negeri. Beasiswa S1 khusus pendidik vokasi hingga beasiswa S2 maupun S3 khusus guru dan tenaga kependidikan di dalam dan luar negeri.

Pada tahap dua ini, LPDP juga membuka beasiswa khusus untuk calon dokter spesialis. Khusus untuk beasiswa dokter spesialis ini, pendaftar hanya bisa memilih perguruan tinggi di dalam negeri.
(mpw)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2126 seconds (0.1#10.140)