Undip Masih Buka Pendaftaran Jalur UM Kemitraan S1, Cek Persyaratannya

Selasa, 19 Juli 2022 - 18:46 WIB
loading...
Undip Masih Buka Pendaftaran...
Undip masih membuka pendaftaran jalur UM Kemitraan S1. Foto/Dok/SINDOnews.
A A A
JAKARTA - Universitas Diponegoro (Undip) membuka kesempatan bagi calon mahasiswa baru yang ingin studi lanjut di Undip melalui jalur Ujian Mandiri (UM) Kemitraan S1. UM Kemitraan S1 menggunakan metode gabungan antara Portofolio dan Tes Potensi Skolastik (TPS) secara online.

Dikutip dari laman Undip, Selasa (19/7/2022), persyaratan mengikuti seleksi ini antara lain:

1. Siswa lulusan SMA/SMK/MA atau yang sederajat

2. Lulus ujian persamaan, atau yang setara lainnya (paket C) tahun 2022, 2021 dan 2020

3. Memenuhi persyaratan sesuai program studi yang dituju

4. Usia maksimal 22 tahun

Baca: Kemenkominfo Gelar Seminar Literasi Digital untuk Pesantren

Sedangkan persiapan sebelum mendaftar adalah:

1. Nilai rapor (wajib diisi)
2. Prestasi non akademik/kejuaraan (bila ada)
3. Esai tentang Wawasan Kebangsaan (wajib diisi)

Materi ujiannya adalah:

1. Tes Potensi Skolastik (TPS): Numerik, Verbal, Penalaran
2. Bahasa Inggris.

Sementara untuk pilihan kelompok program studi yaitu:

1. Saintek : 2 pilihan program studi (ada 35 prodi S1 Saintek Kampus Tembalang dan 1 Prodi S1 Keperawatan Kampus Jepara)

2. Soshum : 2 pilihan program studi (ada 18 prodi S1 Soshum Kampus Tembalang dan 1 Prodi S1 Hukum Kampus Jepara)

3. Campuran : 1 Pilihan program studi Saintek dan 1 pilihan program studi Soshum.

Baca juga: Keren! Tim Bimasakti UGM Raih Juara di Kompetisi Mobil Balap Dunia

Kalender Pendaftaran UM Kemitraan S1

1. Pendaftaran online : 14 Juli – 24 Juli 2022 (12.00 WIB)

2. Pembayaran : 14 Juli – 24 Juli 2022 (12.00 WIB)

3. Cetak Kartu Peserta : 14 Juli – 24 Juli 2022 (12.00 WIB)

4. Ujian Online : 25 Juli – 27 Juli 2022

5. Pengumuman Hasil Seleksi : 31 Juli 2022

Informasi lebih lanjut mengenai pendaftaran jalur UM Kemitraan S1 Undip dapat diakses di laman https://pmb.undip.ac.id/jalur-um-s1-kemitraan/.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
UTBK 2025 Diikuti 860.975...
UTBK 2025 Diikuti 860.975 Peserta, Berapa Orang yang Akan Diterima di SNBT?
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
Ini Jalur Masuk UGM...
Ini Jalur Masuk UGM untuk Calon Mahasiswa Tidak Mampu, Cek Jadwal Pendaftarannya
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
Cerita Dosen Undip Berlebaran...
Cerita Dosen Undip Berlebaran Pertama Kali di Jerman untuk Kuliah di Kampusnya BJ Habibie
Kapan Pendaftaran Seleksi...
Kapan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya 2025 Dibuka? Camaba Siap-siap Ya
Kapan UM PTKIN 2025...
Kapan UM PTKIN 2025 Dibuka? Ini Persyaratan, Alur, dan Biaya Pendaftarannya
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
Rekomendasi
Usai Dilaporkan ke Bareskrim...
Usai Dilaporkan ke Bareskrim dan MKD, Ahmad Dhani Ngaku Salak Ketik Pono Jadi Porno
Isu Matahari Kembar...
Isu Matahari Kembar Muncul dari Hasil Rentetan Peristiwa
Borong Employee Experience...
Borong Employee Experience Awards 2025, Bukti Komitmen Tim Human Capital ACC
Gerakan #IndonesiaCerah...
Gerakan #IndonesiaCerah Pertanyakan Motif Kelompok yang Selalu Menyudutkan Jokowi
Tim Hukum Hasto Sebut...
Tim Hukum Hasto Sebut Adanya Dugaan Pencatutan Nama Pimpinan Partai oleh Saeful Bahri
Bareskrim Tangguhkan...
Bareskrim Tangguhkan Penahanan 4 Tersangka Kasus Pagar Laut Tangerang, Termasuk Kades Kohod
Berita Terkini
UNJ Wisuda 2.026 Lulusan...
UNJ Wisuda 2.026 Lulusan di GOR Berstandar Internasional, Ini Pesan Rektor
5 jam yang lalu
Unhan Cetak 426 Lulusan...
Unhan Cetak 426 Lulusan Unggul, Wamenhan Beri Pesan Penting
6 jam yang lalu
Deretan Kampus Terbaik...
Deretan Kampus Terbaik Bandung, UK Maranatha Unggul di Posisi Top 5
6 jam yang lalu
Pendidikan Welber Jardim,...
Pendidikan Welber Jardim, Skuad Timnas Indonesia Keturunan Brasil yang Dikontrak Sao Paulo FC di Usia 17 Tahun
7 jam yang lalu
Cerita Rovan dan Rohmat,...
Cerita Rovan dan Rohmat, 2 Mahasiswa Disabilitas Netra Raih Gelar Sarjana di UNJ
8 jam yang lalu
Belajar Tanpa Batas,...
Belajar Tanpa Batas, Peran Platform Digital Penting dalam Pelatihan Guru
8 jam yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved