Beasiswa BCA Tawarkan Kuliah Gratis hingga Kesempatan Kerja

Jum'at, 19 Agustus 2022 - 10:24 WIB
loading...
Beasiswa BCA Tawarkan...
Beasiswa BCA Batch 1 dibuka hingga tanggal 15 September 2022. Foto/Dok/SINDOnews.
A A A
JAKARTA - Bank BCA membuka pendaftaran Beasiswa BCA Batch 1 yang akan ditutup pada 15 September 2022. Manfaat yang diberikan mulai dari bebas biaya pendidikan hingga kesempatan magang dan penawaran kerja di BCA.

Beasiswa BCA merupakan salah satu program Corporate Social Responsibility dan ditujukan kepada para lulusan SMA/SMK/sederajat yang berprestasi.

Beasiswa diberikan dalam bentuk Program Pendidikan Bisnis dan Perbankan (PPBP) dan Program Pendidikan Teknik Informatika (PPTI) yang diselenggarakan oleh BCA.

Baca juga: Cetak Lulusan Berkualitas, Kalbis Siapkan Beasiswa hingga Rp25 Miliar

Pengumuman hasil seleksi Beasiswa BCA Batch 1 akan dilakukan pada 31 Oktober 2022. Program beasiswa akan berlangsung selama 2,5 tahun bertempat di BCA Learning Institute setiap hari kerja.

Dikutip dari laman resmi BCA, berikut ini manfaat dan persyaratan pendaftaran.

Manfaat Beasiswa BCA

1. Bebas biaya pendidikan dan mendapatkan uang saku bulanan
2. Mendapatkan kesempatan magang dan penawaran kerja BCA
3. Dormitory, shuttle bus, dan makan siang
4. Disediakan buku pelajaran sepanjang program pembelajaran berlangsung dan laptop (khusus untuk PPTI).

A. Beasiswa BCA Program Pendidikan Bisnis dan Perbankan (PPBP)

PPBP berlangsung selama 30 bulan, ditujukan bagi lulusan SMA / SMK yang berprestasi dari seluruh jurusan dan memiliki minat di bidang Bisnis dan Perbankan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Raker PP KAUJE di Madiun,...
Raker PP KAUJE di Madiun, Resmikan Beasiswa Kakak Asuh dan Gagas Kampus UNEJ
PIS Buka Beasiswa Crewing...
PIS Buka Beasiswa Crewing Talent Scouting, Lulus Dikontrak Jadi Pelaut di Kapal Pertamina
Haier Group Perkuat...
Haier Group Perkuat Hubungan Budaya Lewat Peluncuran Beasiswa di Indonesia
8 Beasiswa SMA Luar...
8 Beasiswa SMA Luar Negeri Terbaik 2025, Mana Negara Favoritmu?
Pejuang UTBK! Kampus...
Pejuang UTBK! Kampus Maranatha Beri Beasiswa Khusus, Segini Skor Minimumnya
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
LPDP Buka Beasiswa S2...
LPDP Buka Beasiswa S2 Double Degree ke Jepang, Cocok untuk yang Suka IT
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
Pendaftaran Beasiswa...
Pendaftaran Beasiswa BCA 2026 Dibuka, Kuliah Gratis, Uang Saku, Kesempatan Kerja
Rekomendasi
Heboh Orang Tua Murid...
Heboh Orang Tua Murid SD di Lebak Bawa Meja dan Kursi dari Rumah ke Sekolah, Bupati Semprot Disdik
Putin Umumkan Gencatan...
Putin Umumkan Gencatan Senjata 3 Hari untuk Perayaan Kemenangan Perang Dunia II
3 Fakta Menarik Singapore...
3 Fakta Menarik Singapore Airlines, Beri Bonus Fantastis 8 Kali Gaji dalam Setahun
Polda Jabar: Hasil Tes...
Polda Jabar: Hasil Tes DNA Alat Kontrasepsi Terbukti Milik Dokter Cabul Priguna
Pemuda Patriot Nusantara...
Pemuda Patriot Nusantara Klaim Laporkan Roy Suryo Cs Bukan Pesanan Jokowi
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
Berita Terkini
BPK Penabur Dukung Siswa...
BPK Penabur Dukung Siswa Bersiap Hadapi Era Society 5.0
3 jam yang lalu
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen...
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen BUMN 2025 Beserta Kunci Jawaban
5 jam yang lalu
Link Unduh Logo Hardiknas...
Link Unduh Logo Hardiknas 2025 Berikut Tema Hari Pendidikan Nasional
6 jam yang lalu
Platform Pendidikan...
Platform Pendidikan Ini Ajak Guru Tingkatkan Kompetensi AI untuk Pembelajaran
7 jam yang lalu
5 Artis Lulusan SMK,...
5 Artis Lulusan SMK, Ada Shenina Cinnamon hingga Nisa Sabyan
8 jam yang lalu
Apakah Hari Pendidikan...
Apakah Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2025 Sekolah Libur?
10 jam yang lalu
Infografis
Usia Pensiun Prajurit...
Usia Pensiun Prajurit TNI dari Pangkat Terendah hingga Tertinggi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved