Tertarik Kuliah di UI, UGM, dan ITB, Ini Jurusan Jarang Peminat dan Peluang Masuknya Besar

Kamis, 20 Oktober 2022 - 14:25 WIB
loading...
Tertarik Kuliah di UI,...
Universitas Indonesia (UI). Foto/Dok/Humas UI
A A A
JAKARTA - Perguruan tinggi negeri ( PTN ) masih menjadi tujuan utama bagi para lulusan SMA yang ingin melanjutkan studi ke perguruan tinggi dambaannya.

Calon mahasiswa yang ingin kuliah di PTN harus memiliki strategi jitu agar bisa lolos dalam seleksi masuk perguruan tinggi negeri, seperti Universitas Indonesia (UI), Universitas Gadjah Mada(UGM), dan Institut Teknologi Bandung (ITB).



Banyak calon siswa yang gagal untuk masuk PTN bukan karena kurang pintar, melainkan karena strategi yang kurang tepat dalam memilih program studi (Prodi) atau jurusan kuliah.

Nah untuk itu, kalian harus tahu minat pribadi sebelum mendaftar ke PTN. Kalian harus jeli dalam mengenali kemampuan diri, dan membandingkannya dengan program studi dan PTN yang dipilih. Kemudian, asah kemampuan tersebut sambil mencermati tingkat keketatan prodi.

Selain harus menyesuaikan dengan bakat dan minat, jurusan kuliah yang kurang diminati juga bisa menjadi alternatif untuk jadi pilihan. Jika kalian mendaftar di jurusan kuliah yang kurang diminati mahasiswa pada umumnya, kemungkinan lolosnya akan semakin lebar.



Lalu apa saja jurusan yang jarang diminati itu? Beberapa jurusan yang jarang diketahui ini ada di beberapa kampus ternama. Misalnya seperti UI, UGM, hingga ITB.

1. Jurusan yang Jarang Diminati di UI

Universitas Indonesia sendiri jadi salah satu kampus dambaan banyak orang. Lokasinya ada di Depok dan memiliki banyak kemudahan akses ke semua fasilitas yang diperlukan. Setidaknya ada 10 jurusan yang jarang diminati di kampus ini.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
FKH Unair Masuk 100...
FKH Unair Masuk 100 Besar Dunia di QS WUR 2025: Satu-Satunya di Indonesia!
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
Siswa MAN 4 Jakarta...
Siswa MAN 4 Jakarta Ghifran Majid Diterima di 13 Kampus Ternama Dunia, Apa Rahasianya?
IPB Masuk 50 Besar Dunia...
IPB Masuk 50 Besar Dunia dalam QS WUR 2025, Peringkat 1 di ASEAN
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
Rekomendasi
Green Day Dukung Palestina...
Green Day Dukung Palestina di Coachella 2025, Sampaikan Pesan Kemanusiaan Lewat Lirik Lagu
Live Malam Ini, Indonesia...
Live Malam Ini, Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17: Terbang Tinggi Garuda Muda!
20.000 Banser Apel Bareng...
20.000 Banser Apel Bareng TNI, Ketum GP Ansor: Manunggal Kekuatan Indonesia
Raja Mataram Hukum Pejabat...
Raja Mataram Hukum Pejabat Tingginya Akibat Tak Ikut Membangun Istana Megah Plered
Pangeran Harry Sebut...
Pangeran Harry Sebut Ukraina Lebih Aman daripada Inggris, Akui Nyaman di Negara Perang
Aturan Pengalihan Saham...
Aturan Pengalihan Saham BUMN ke Danantara Masih Digodok, Semua Masuk Kecuali Perum
Berita Terkini
Detil atau Detail, Mana...
Detil atau Detail, Mana Penulisan yang Benar?
1 jam yang lalu
PGRI Dukung Rencana...
PGRI Dukung Rencana Penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa Kembali Diterapkan di SMA
14 jam yang lalu
Standarisasi atau Standardisasi,...
Standarisasi atau Standardisasi, Mana Penulisan Kata yang Benar?
21 jam yang lalu
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
1 hari yang lalu
Cara Legalisir Ijazah...
Cara Legalisir Ijazah untuk Kuliah atau Bekerja ke Luar Negeri di Kemendikti Saintek
1 hari yang lalu
Kerjasama atau Kerja...
Kerjasama atau Kerja Sama, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
1 hari yang lalu
Infografis
Demo Besar Guncang AS...
Demo Besar Guncang AS di 1.200 Lokasi dan 50 Negara Bagian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved