Contoh Peribahasa Menggunakan Kata Buah, Nomor 3 tentang Orang yang Tak Mau Mengamalkan Ilmu

Jum'at, 06 Januari 2023 - 07:59 WIB
loading...
Contoh Peribahasa Menggunakan...
Peribahasa ada yang memuat atau menggunakan kata buah. Maknanya beragam dan menarik diketahui. Ilustrasi/Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Contoh peribahasa yang menggunakan kata buah diulas dalam artikel ini. Makna dari peribahasa yang memuat kata buah ini beragam dan menarik kita ketahui.

Sebelum mengulas contoh peribahasa yang menggunakan kata buah, ada baiknya kita ketahui apa yang dimaksud dengan peribahasa. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), peribahasa bermakna kelompok kata atau kalimat yang tetap susunannya, biasanya mengiaskan maksud tertentu (dalam peribahasa termasuk juga bidal, ungkapan, perumpamaan). Peribahasa juga bermakna ungkapan atau kalimat ringkas padat, berisi perbandingan, perumpamaan, nasihat, prinsip hidup atau aturan tingkah laku.

Sementara, salah satu arti dari kata buah adalah bagian tumbuhan yang berasal dari bunga atau putik (biasanya berbiji).



Berikut ini SINDOnews tampilkan lima contoh peribahasa yang menggunakan kata buah lengkap dengan maknanya:

1. Buah manis berulat di dalamnya

Peribahasa ini memiliki makna perkataan yang manis-manis biasanya mengandung maksud yang kurang baik.

2. Sebab buah dikenal pohonnya

Makna dari peribahasa di atas adalah dari perbuatan atau perangai seseorang dapat diketahui asalnya. Bisa juga dimaknai dari perbuatannya dapat diketahui watak dan tingkah laku seseorang.

3. Bagai pohon tidak berbuah
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mana Kata yang Baku...
Mana Kata yang Baku Menurut KBBI, Pikir atau Fikir?
Sirine atau Sirene,...
Sirine atau Sirene, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
Hakikat atau Hakekat,...
Hakikat atau Hakekat, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
Lembab atau Lembap,...
Lembab atau Lembap, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
Handal atau Andal, Mana...
Handal atau Andal, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
Himbau atau Imbau, Mana...
Himbau atau Imbau, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
5 Kosakata Bahasa Indonesia...
5 Kosakata Bahasa Indonesia yang Penulisannya Sering Salah
Mengejutkan! 5 Kata...
Mengejutkan! 5 Kata dalam Bahasa Indonesia Ini Ternyata dari Bahasa Arab
Penulisan Kata Halalbihalal...
Penulisan Kata Halalbihalal dan Maknanya Menurut KBBI
Rekomendasi
Riwayat Puluhan Candi...
Riwayat Puluhan Candi Peninggalan Kerajaan Majapahit di Lereng Gunung Penanggungan dan Lawu
HP Warning: Tes Verifikasi...
HP Warning: Tes Verifikasi CAPTCHA Palsu untuk Sebarkan Malware!
Harga Emas Antam Melesat...
Harga Emas Antam Melesat Rp43.000 Tembus Rp1.889.000 per Gram, Ini Rinciannya
Helikopter Wisata Jatuh...
Helikopter Wisata Jatuh ke Sungai Hudson New York, 6 Orang Tewas
Selamat! 30 Personel...
Selamat! 30 Personel Lanud Sam Ratulangi Naik Pangkat
China Serang Pasar Pikap...
China Serang Pasar Pikap Australia dengan 2 Model Baru
Berita Terkini
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
1 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Matthew...
Riwayat Pendidikan Matthew Baker, Pemain Timnas Indonesia U-17 yang Sempat Tolak Negeri Kanguru
2 jam yang lalu
Fakultas Kedokteran...
Fakultas Kedokteran UIN Walisongo Semarang Ciptakan Dokter Muslim Ahli Stem Cell dan Regeneratif
14 jam yang lalu
Mana Kata yang Baku...
Mana Kata yang Baku Menurut KBBI, Pikir atau Fikir?
19 jam yang lalu
10 Contoh Teks MC Halalbihalal...
10 Contoh Teks MC Halalbihalal yang Menarik, Sopan, dan Penuh Makna untuk Berbagai Acara
19 jam yang lalu
Buat Inovasi Penting,...
Buat Inovasi Penting, Siswa SWA Raih Beasiswa ke Harvard, Stanford, dan UC Berkeley
20 jam yang lalu
Infografis
Jadi Buah yang Disebut...
Jadi Buah yang Disebut Al Quran, Ini 3 Manfaat Delima
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved