Contoh Peribahasa Menggunakan Kata Buah, Nomor 3 tentang Orang yang Tak Mau Mengamalkan Ilmu

Jum'at, 06 Januari 2023 - 07:59 WIB
loading...
Contoh Peribahasa Menggunakan...
Peribahasa ada yang memuat atau menggunakan kata buah. Maknanya beragam dan menarik diketahui. Ilustrasi/Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Contoh peribahasa yang menggunakan kata buah diulas dalam artikel ini. Makna dari peribahasa yang memuat kata buah ini beragam dan menarik kita ketahui.

Sebelum mengulas contoh peribahasa yang menggunakan kata buah, ada baiknya kita ketahui apa yang dimaksud dengan peribahasa. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), peribahasa bermakna kelompok kata atau kalimat yang tetap susunannya, biasanya mengiaskan maksud tertentu (dalam peribahasa termasuk juga bidal, ungkapan, perumpamaan). Peribahasa juga bermakna ungkapan atau kalimat ringkas padat, berisi perbandingan, perumpamaan, nasihat, prinsip hidup atau aturan tingkah laku.

Sementara, salah satu arti dari kata buah adalah bagian tumbuhan yang berasal dari bunga atau putik (biasanya berbiji).



Berikut ini SINDOnews tampilkan lima contoh peribahasa yang menggunakan kata buah lengkap dengan maknanya:

1. Buah manis berulat di dalamnya

Peribahasa ini memiliki makna perkataan yang manis-manis biasanya mengandung maksud yang kurang baik.

2. Sebab buah dikenal pohonnya

Makna dari peribahasa di atas adalah dari perbuatan atau perangai seseorang dapat diketahui asalnya. Bisa juga dimaknai dari perbuatannya dapat diketahui watak dan tingkah laku seseorang.

3. Bagai pohon tidak berbuah

Peribahasa bagai pohon tidak berbuah merupakan kiasan bagi orang berilmu yang tidak mengamalkan ilmunya

4. Di mana buah masak, di situ banyak burung hinggap

Makna peribahasa tersebut adalah banyak teman yang datang bila sedang untung

5. Buah masak tergantung tinggi, hendak diambil gala tak sampai

Peribahasa di atas memiliki makna tidak memiliki kekuatan mencapai tujuan.

Demikian contoh peribahasa yang memuat atau menggunakan kata buah lengkap dengan maknanya. Semoga bermanfaat.
(zik)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Contoh Peribahasa Menggunakan...
Contoh Peribahasa Menggunakan Kata Benang, Nomor 5 Bermakna Berhati-hati Menyelesaikan Perkara
10 Contoh Pantun Pendidikan...
10 Contoh Pantun Pendidikan Bersajak ABAB, Bikin Semangat Belajar!
10 Kosakata Seputar...
10 Kosakata Seputar Ramadan yang Penulisannya Sering Salah
6 Kosakata Bahasa Indonesia...
6 Kosakata Bahasa Indonesia yang Sering Salah Tulis
Puasa Ramadan Sebentar...
Puasa Ramadan Sebentar Lagi, Ini Kosakata yang Sering Muncul
5 Kosakata Bahasa Indonesia...
5 Kosakata Bahasa Indonesia yang Sering Salah Tulis
Jangan Keliru, Pedestrian...
Jangan Keliru, Pedestrian dan Trotoar Beda Maknanya
Contoh Peribahasa Menggunakan...
Contoh Peribahasa Menggunakan Kata Pahat, Ada yang Bermakna Mau Bekerja apabila Diperintah
Contoh Peribahasa Menggunakan...
Contoh Peribahasa Menggunakan Kata Besi, Ada yang Bermakna Perbuatan Baik Takkan Dilupakan Orang
Rekomendasi
Harga Emas Antam Kembali...
Harga Emas Antam Kembali Bangkit, Naik Rp12.000 per Gram Hari Ini
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
BRICS: Tidak Ada yang...
BRICS: Tidak Ada yang Akan Percaya Dolar AS Lagi!
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
Ikan Berkepala Gumpalan...
Ikan Berkepala Gumpalan Ditemukan di Antara 27 Spesies Baru di Peru
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
Berita Terkini
10 Contoh Pantun Pembuka...
10 Contoh Pantun Pembuka untuk Buka Puasa Bersama, Check It Out
3 jam yang lalu
Dukung Akademisi, Educativa...
Dukung Akademisi, Educativa Indonesia Hadirkan Solusi Riset hingga Publikasi Ilmiah
4 jam yang lalu
Lowongan Kerja Sucofindo...
Lowongan Kerja Sucofindo di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, IPK 2.5 Bisa Daftar
4 jam yang lalu
Ini Dua Model Pembangunan...
Ini Dua Model Pembangunan Sekolah Rakyat
11 jam yang lalu
UI Soal Desakan Pembatalan...
UI Soal Desakan Pembatalan Gelar Doktor Bahlil: Tidak Relevan
15 jam yang lalu
UI: Bahlil Belum Lulus,...
UI: Bahlil Belum Lulus, Tuntutan Pembatalan Disertasi Tidak Tepat
16 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Pembayarannya...
3 Negara yang Pembayarannya sudah Dapat Menggunakan QRIS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved