Seleksi Penerimaan Poltek SSN 2023 Segera Dibuka, Kuliah Gratis Lulus Auto CPNS

Sabtu, 11 Maret 2023 - 10:47 WIB
Politeknik Siber dan Sandi Negara (Poltek SSN) akan segera membuka penerimaan taruna baru di tahun ini. Foto/Dok Poltek SSN.
JAKARTA - Poltek SSN menjadi salah satu sekolah kedinasan favorit di Indonesia. Seleksi penerimaannya akan segera dibuka, oleh karena itu persiapan pun mesti dilakukan sejak dini.

Politeknik Siber dan Sandi Negara (Poltek SSN) merupakan sekolah kedinasan di lingkungan Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) yang berdiri sejak 1974.

Lulusan Poltek SSN dapat diangkat menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkungan BSSN ataupun instansi pemerintah lainnya. Profil lulusannya akan memiliki keahlian seperti:

- Perekayasa Kriptografi

- Praktisi Keamanan Informasi

- Analisis Keamanan Informasi

- Perekayasa Keamanan Jaringan

- Penguji Penetrasi Web dan Jaringan

- Perekayasa Keamanan Perangkat Keras

- Perekayasa Keamanan Perangkat Lunak
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More