10 Jurusan Kuliah Paling Dibutuhkan TNI AL, Pilihan Karier Masa Depan
Selasa, 16 Mei 2023 - 09:48 WIB
Jurusan ini telah banyak juga tersebar di Indonesia, mulai dari di Universitas ternama seperti Universitas Indonesia hingga di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi.
Perguruan tinggi yang menyediakan jurusan ini di antaranya, Universitas Indonesia, Universitas Gadjah Mada, Universitas Padjadjaran, dan masih banyak lainnya.
Universitas Pendidikan Indonesia, Universitas Negeri Sebelas Maret, Universitas Negeri Malang, dan Universitas Negeri Yogyakarta adalah beberapa nama Perguruan Tinggi yang menyediakan jurusan ini.
9. Bahasa/Sastra Inggris
Pada era modern ini seseorang yang fasih dan mengerti tentang bahasa Inggris akan memiliki nilai lebih dalam setiap pekerjaan. Hal ini juga berlaku di TNI AL. Karena nantinya akan ada momen dimana harus menjalin kerja sama dengan militer asing.Perguruan tinggi yang menyediakan jurusan ini di antaranya, Universitas Indonesia, Universitas Gadjah Mada, Universitas Padjadjaran, dan masih banyak lainnya.
10. Pendidikan Jasmani/Olahraga
Berprofesi sebagai TNI tentulah musti memiliki kekuatan dan kemampuan fisik yang terlatih. Jurusan Pendidikan Olahraga/Jasmani ini tentu telah dibekali dengan kemampuan fisik yang terlatih sehingga dipastikan tidak akan kaget ketika masuk ke dunia militer.Universitas Pendidikan Indonesia, Universitas Negeri Sebelas Maret, Universitas Negeri Malang, dan Universitas Negeri Yogyakarta adalah beberapa nama Perguruan Tinggi yang menyediakan jurusan ini.
(mpw)
tulis komentar anda