Kisah Noni Cantika, Guru Mengaji Ini Bisa Kuliah Gratis di UGM, Jurusan Apa?

Jum'at, 21 Juli 2023 - 12:38 WIB
“Waktu itu campur aduk. Ya senang dan deg-degan juga karena akan jauh dari orang tua. Tapi saya yakin karena UGM bagus,”imbuh Ika.

Demikian pula dengan Noni. Ia memandang UGM kampus terbaik. Yogyakarta juga kota pelajar sehingga ia memantabkan tekadnya untuk studi dengan sungguh-sungguh nantinya.

“Tentu akan belajar sungguh-sungguh,” pungkas Noni sungguh-sungguh.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!