Daftar Fakultas Jurusan dan Akreditasi Lengkap Universitas Pertamina

Selasa, 01 Agustus 2023 - 07:50 WIB
Daftar fakultas jurusan dan akreditasi di Universitas Pertamina. Foto/UPER.
JAKARTA - Universitas Pertamina merupakan salah satu perguruan tinggiswasta yang menjadi incaran calon mahasiswa di seluruh penjuru Tanah Air. Pasalnya, sebagian besar di antara mereka ingin bergabung dengan perusahaan besar milik negara, PT Pertamina.

Sebelum mendaftar menjadi bagian dari kampus ini, tentu diharuskan untuk mengetahui terlebih dahulu fakultas dan jurusan apa saja yang ada di Universitas Pertamina. Selain itu, mahasiswa juga harus mengetahui akreditas dari setiap jurusan yang dipilihnya guna menjadi metode perbandingan.

Dilansir dari laman resminya, jurusan di Universitas Pertamina dibagi menjadi dua golongan, yakni Saintek dan Soshum. Di sisi lain, setiap jurusan yang ada di kampus ini juga memiliki tingkatan yang berbeda.

Baca juga: Masuki Usia Ke-42, Dua Penghargaan Bergengsi Asia Jadi Kado Indah Binus University

Daftar Fakultas Jurusan dan Akreditasi Lengkap Universitas Pertamina



Berikut ini adalah daftar jurusan dan akreditasi lengkap dari Universitas Pertamina:

Jurusan Saintek Universitas Pertamina



1. Fakultas Teknologi Eksplorasi dan Produksi, dengan program studi:

Teknik Geologi, akreditasi C

Teknik Geofisika, akreditasi B
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More