20 Macam Profesi Kedokteran di Indonesia Selain Dokter Umum, Apa Saja?

Rabu, 16 Agustus 2023 - 16:30 WIB


10. Dokter Spesialis Bedah Mulut (Sp.BM)



Dokter spesialis bedah mulut sebenarnya masuk ke dalam kategori dokter spesialis gigi. Selain melakukan bedah mulut, ada beberapa spesialisasi yang dapat ditempuh oleh para dokter gigi. Mulai dari konservasi gigi, ortodonsia, prostodonsia sampai masalah gigi anak.

11. Dokter Spesialis Telinga Hidung Tenggorok-Bedah Kepala Leher



Dokter spesialis THT ini dikenal dengan nama otolaringologis. Dokter THT memiliki cakupan tugas dari mulai melakukan diagnosis pasien, sampai melakukan penanganan pada kondisi infeksi telinga, radang dan tumor.

12. Dokter Spesialis Saraf atau Neurolog (Sp.S)



Dokter spesialis saraf disebut juga dengan neurologis. Dokter spesialis saraf ini akan melakukan pemeriksaan, sampai penanganan kepada pasien yang memiliki gangguan pada sistem saraf.

Jenis Profesi Kedokteran Lainnya

13. Dokter Spesialis Anestesi (Sp.An)

14. Dokter Spesialis Andrologi (Sp.And)

15. Dokter Spesialis Bedah Toraks Kardiovaskuler (Sp.BTKV)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More