Profil 7 Tokoh Pertempuran Surabaya 10 November 1945 dalam Mempertahankan Kemerdekaan RI
Jum'at, 10 November 2023 - 09:25 WIB
Prof. Dr. Moestopo adalah seorang dokter yang juga menjadi pejuang kemerdekaan Indonesia. Moestopo juga merupakan komandan BKR yang membantu mengendalikan kekuatan militer di Surabaya pada akhir Perang Dunia II.
Pada Pertempuran Surabaya, Moestopo menyamar dengan berbagai peran seperti pemimpin skuadron tentara reguler dan pencopet agar pasukan Belanda bingung.
HR Mohammad Mangundiprojo merupakan seorang ulama dan tokoh Islam Indonesia yang menjabat sebagai anggota di BKR. HR Mohammad Mangundiprojo berperan sebagai wakil Indonesia dalam kontak biro pasukan Inggris di Surabaya
HR Mohammad Mangundiprojo menjadi pejuang kemerdekaan Indonesia dengan berupaya mencegah aksi pasukan Inggris yang menembaki massa di gedung bank Internatio. Namun, saat ia menemui komandan pasukan Inggris, ia justru disandera di dalam gedung.
Abdul Wahab Saleh adalah seorang pemuda asli Surabaya yang berperan sebagai fotografer dari Antara.
Abdul Wahab Saleh memang tidak melibatkan pertempuran fisik dalam Pertempuran Surabaya. Namun, Abdul Wahab Saleh memberikan kontribusinya dengan mengambil gambar sesuai momen yang terjadi. Karya terkenalnya adalah foto peristiwa perobekan bendera Belanda di Hotel Yamato, yang dapat dilihat di internet.
MG/Vina Karlameta Suhandi
Lihat Juga: Hari Pahlawan 2024, Ini 3 Pahlawan Nasional Indonesia yang Jarang Diketahui Banyak Orang
Pada Pertempuran Surabaya, Moestopo menyamar dengan berbagai peran seperti pemimpin skuadron tentara reguler dan pencopet agar pasukan Belanda bingung.
6. HR Mohammad Mangundiprojo
HR Mohammad Mangundiprojo merupakan seorang ulama dan tokoh Islam Indonesia yang menjabat sebagai anggota di BKR. HR Mohammad Mangundiprojo berperan sebagai wakil Indonesia dalam kontak biro pasukan Inggris di Surabaya
HR Mohammad Mangundiprojo menjadi pejuang kemerdekaan Indonesia dengan berupaya mencegah aksi pasukan Inggris yang menembaki massa di gedung bank Internatio. Namun, saat ia menemui komandan pasukan Inggris, ia justru disandera di dalam gedung.
7. Abdul Wahab Saleh
Abdul Wahab Saleh adalah seorang pemuda asli Surabaya yang berperan sebagai fotografer dari Antara.
Abdul Wahab Saleh memang tidak melibatkan pertempuran fisik dalam Pertempuran Surabaya. Namun, Abdul Wahab Saleh memberikan kontribusinya dengan mengambil gambar sesuai momen yang terjadi. Karya terkenalnya adalah foto peristiwa perobekan bendera Belanda di Hotel Yamato, yang dapat dilihat di internet.
MG/Vina Karlameta Suhandi
Lihat Juga: Hari Pahlawan 2024, Ini 3 Pahlawan Nasional Indonesia yang Jarang Diketahui Banyak Orang
(nnz)
tulis komentar anda