Jalur SNBP UGM 2024 Terima 2.821 Mahasiswa Baru, Ini 25 Prodi dengan Kuota Terbanyak

Senin, 15 Januari 2024 - 10:14 WIB
Jalur SNBP di Universitas Gadjah Mada (UGM) tahun 2024 bakal menerima 2.821 mahasiswa baru di 93 prodi dengan jurusan hukum sebagai prodi dengan daya tampung dan kuota terbanyak. Foto/Ist
YOGYAKARTA - Jalur SNBP UGM tahun 2024 bakal menerima 2.821 mahasiswa baru. Mengutip laman resmi Universitas Gadjah Mada (UGM ), dari 2.821 calon mahasiswa tersebut akan diditerima di 93 prodi di mana hukum sebagai prodi dengan kuota dan daya tampung terbanyak. Untuk lebih jelasnya, artikel kali ini akan memaparkan 25 prodi dengan kuota dan daya tampung terbanyak jalur SNBP UGM 2024.

25 Prodi UGM Jalur SNBP dengan Daya Tampung dan Kuota Terbanyak



1. Hukum



Daya tampung total : 320



Kuota SNBP 2024 : 96

2. Kehutanan



Daya tampung total : 300

Kuota SNBP 2024 : 90

3. Ilmu dan Industri Peternakan

Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More