Mengenal Jenis-jenis Konjungsi dan Contoh Penggunaannya
Kamis, 07 Maret 2024 - 11:30 WIB
Contoh konjungsi pembandingan: “Atasan itu selalu berlaku seenaknya, seolah-olah hidupnya sudah benar saja!”
e. Konjungsi subordinatif konsesif
Fungsinya menyatakan keadaan berlawanan dari yang dijelaskan sebelumnya. Contohnya biarpun, sekalipun, walaupun, sungguhpun.
Contoh kalimat konjungsi subordinatif konsesif: “Pamanku selalu terlihat bahagia, biarpun dia tidak memiliki banyak harta lagi”
f. Konjungsi subordinatif hasil
Konjungsi yang menyatakan salah satu unsur klausa merupakan hasil klausa sebelumnya. Contohnya sehingga, maka(nya).
Contoh kalimat konjungsi subordinatif hasil: “Anis jatuh dari motor sehingga membuatnya patah tulang”
g. Konjungsi subordinatif sebab
Fungsinya menyatakan adanya hubungan sebab di antara dua klausa. Contohnya karena, oleh karena, sebab.
Contoh kalimat konjungsi subordinatif sebab: “Janggar ketinggalan bus karena terlambat bangun”
e. Konjungsi subordinatif konsesif
Fungsinya menyatakan keadaan berlawanan dari yang dijelaskan sebelumnya. Contohnya biarpun, sekalipun, walaupun, sungguhpun.
Contoh kalimat konjungsi subordinatif konsesif: “Pamanku selalu terlihat bahagia, biarpun dia tidak memiliki banyak harta lagi”
f. Konjungsi subordinatif hasil
Konjungsi yang menyatakan salah satu unsur klausa merupakan hasil klausa sebelumnya. Contohnya sehingga, maka(nya).
Contoh kalimat konjungsi subordinatif hasil: “Anis jatuh dari motor sehingga membuatnya patah tulang”
g. Konjungsi subordinatif sebab
Fungsinya menyatakan adanya hubungan sebab di antara dua klausa. Contohnya karena, oleh karena, sebab.
Contoh kalimat konjungsi subordinatif sebab: “Janggar ketinggalan bus karena terlambat bangun”
Lihat Juga :
tulis komentar anda