Kuliah Gratis D4/S1 Sampai Lulus, Beasiswa Jabar Future Leader Scholarship 2024 Dibuka

Kamis, 14 Maret 2024 - 09:52 WIB
Pendaftaran Beasiswa JFLS atau Jabar Future Leader Scholarship 2024 resmi dibuka. Foto/Instagram @jfls_jabar.
JAKARTA - Pendaftaran Beasiswa JFLS atau Jabar Future Leader Scholarship 2024 resmi dibuka. Beasiswa ini memberikan bantuan uang pendidikan selama 4 tahun.

Beasiswa JFLS merupakan beasiswa yang disalurkan Pemprov Jawa Barat khusus untuk masyarakat Jawa Barat berprestasi yang kuliah D3 hingga S3.

Tercatat ada 127 perguruan tinggi mitra JFLS yang mempunyai akreditasi A dan B. Jumlah pendaftar sebelumnya mencapai lebih dari 30.000 pendaftar.



Baca juga: Apa Itu Beasiswa Jabar Future Leader Scholarship 2024? Ini Sederet Benefitnya

Beasiswa ini terbuka untuk mahasiswa baru maupun mahasiswa yang sudah menempuh kuliah di jenjang D3,D4, S1, S2, dan S3 yang berprestasi di bidang akademik dan non akademik.

Beasiswa JFLS terdiri atas beasiswa prestasi akademik dan prestasi non akademik. Jumlah total kategori beasiswa JFLS sebanyak 11 beasiswa.

Baca juga: ITB-Pemprov Jabar Ajak Kuliah dengan Beasiswa JFLS, Ini Persyaratannya



Bagi kalian yang mau kuliah gratis 4 tahun, salah satu beasiswa JFLS yang disediakan adalah Beasiswa Pendidikan D4/S1 Penuh (4 tahun). Berikut ini persyaratannya yang dikutip dari laman JFLS.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More